Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

arti kata/frase "kitin" Menurut KBBI Edisi III

Kamus ini menjelaskan arti kata/frase kitin menurut KBBI Edisi III. Selain arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata kitin.

definisi kitin

kitin= ki.tin [n Zool] zat tanduk setengah bening, terdapat dl rangka luar yg berfungsi sbg kulit (pd serangga dan binatang lain, spt kulit lebah)

Lebih lanjut mengenai kitin
Contoh kalimat untuk "kitin"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "kitin" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata kitin untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai kitin

kitin terdiri dari 1 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

kitin

ki.tin [n Zool] zat tanduk setengah bening, terdapat dl rangka luar yg berfungsi sbg kulit (pd serangga dan binatang lain, spt kulit lebah)

berfungsi

ber.fung.si [v] (1) berkedudukan atau bertugas (sbg): kepala kantor wilayah ~ sbg menteri di daerah; (2) berguna; menjalankan tugasnya: akibat banjir, jalan yg menghubungkan Jakarta -- Cirebon tidak ~ lagi

binatang

bi.na.tang [n] makhluk bernyawa yg mampu bergerak (berpindah tempat) dan mampu bereaksi thd rangsangan, tetapi tidak berakal budi (spt anjing, kerbau, semut); hewan

dan

[p] penghubung satuan bahasa (kata, frasa, klausa, dan kalimat) yg setara, yg termasuk tipe yg sama serta memiliki fungsi yg tidak berbeda: ayah -- ibu, bibi -- paman, serta para anak, cucu, -- kemenakan bersama-sama merayakan 50 tahun perkawinan nenek mereka [n Olr] kelas atau tingkatan (I, II, III, IV, dsb) untuk yudo, karate, kempo

kulit

ku.lit [n] (1) pemalut paling luar tubuh (manusia, binatang, dsb); jangat; (2) pemalut biji (buah, kayu, telur, dsb): -- beras; -- pisang; -- kayu; -- telur; (3) pemalut tubuh binatang yg telah dikeringkan atau disamak (sbg bahan sepatu dsb): sabuk -- lebih mahal dp sabuk plastik; (4) bagian kitab (buku, majalah, dsb) yg sebelah luar, biasanya lebih tebal: sebuah buku tebal, hitam -- nya; (5) lapisan yg ada di luar sekali: -- bumi; (6) ki segala sesuatu yg tampak di luar, belum isi yg sebenarnya: yg dibicarakan hanya -- nya bukan isinya; belajar agama jangan hanya -- nya, tetapi isinya yg perlu

luar

lu.ar [n] (1) daerah, tempat, dsb yg tidak merupakan bagian dr sesuatu itu sendiri: ia berdiri di -- gedung; lima tahun ia tinggal di -- negeri; (2) bukan dr lingkungan (keluarga, negeri, daerah, dsb) sendiri; asing: meskipun ia orang -- , tetapi sudah spt keluarga sendiri; (3) bagian (sisi, permukaan, dsb) yg tidak di dalam: merk kecap itu tertempel di -- botol; obat -- , obat untuk mengobati bagian luar tubuh (kulit dsb)

rangka

rang.ka [n] tulang-tulangan (tubuh, barang, rumah, dsb); kerangka: -- layang-layang [n] (1) rancangan; rencana; skema; (dl) kaitan (dng); hubungan: kita menyelenggarakan pembangunan dl -- mencapai tujuan nasional; (2) Tek bentuk dasar tempat mesin atau alat yg berfungsi sbg penyangga atau penguat kedudukan ? rengga

serangga

se.rang.ga [n] binatang kecil yg kakinya beruas-ruas, bernapas dng pembuluh napas, tubuh, dan kepalanya berkulit keras (spt belalang, semut, lebah)

setengah

se.te.ngah [num] (1) seperdua; separuh: anak laki-laki itu mendapat ~ dr harta warisan ayahnya; (2) sebagian; sejumlah: ~ dr jumlah penduduk desa masih hidup di bawah garis kemiskinan; (3) belum sempurna: nasi itu ~ masak; (4) ki agak gila; kurang waras (pikiran, otak, akal): ia masih berbicara melantur, tidak berpendirian, tetap spt orang ~ saja

tanduk

tan.duk [n] (1) cula dua yg tumbuh di kepala (pd lembu, kerbau, kambing, dsb); (2) bahan dr tanduk: sisir dr --; (3) sesuatu yg bentuknya spt tanduk: pisang --; (4) penjuluran kulit yg bersifat tanduk; (5) bagian zat kelabu sumsum punggung; (6) ki kekuasaan lihat tindak
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "kitin" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index KBBI Edisi III
Tentang KBBI Edisi III

Kamus Besar Bahasa Indonesia Daring

Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan atau KBBI daring merupakan versi online dari KBBI edisi ketiga yang diluncurkan pada tahun 2008.

Kamus ini memuat 78.000 lema. Isi (kata dan arti) dalam kamus ini merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (dahulu Pusat Bahasa).