Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Kata/frase Awalan I Menurut KBBI Edisi III

Index KBBI Edisi III
Kata/frase Awalan I Menurut KBBI Edisi III
No Kata/frase Arti
1 -i [sufiks pembentuk verba] (1) memberikan: sampuli; selimuti; pagari; (2) berulang-ulang: lempari; pukuli; sirami; (3) di; pada: jalani; turuni; naiki; kirimi
2 -i (-iah [sufiks pembentuk adjektiva] berkenaan dng; berdasar pd: alami; alamiah; badani; badaniah; duniawi; duniawiah; surgawi; gerejani
3 -iah lihat 1-i
4 -if [sufiks pembentuk adjektiva] bersifat melakukan atau menunjukkan mutu kegiatan: kohesif; relatif; responsif
5 -is [sufiks pembentuk adjektiva] berkaitan dng: astronomis; psikologis; strategis [sufiks pembentuk nomina] orang yg bergerak atau ahli dalam (insani): jurnalis; kartunis; linguis
6 -isasi (-asi) [sufiks pembentuk nomina] proses, cara, perbuatan: aktualisasi; legalisasi; lokalisasi
7 -isme [sufiks pembentuk nomina] sistem kepercayaan berda-sarkan politik, sosial, atau ekonomi: terorisme; liberalisme; komunisme
8 -itas [sufiks pembentuk nomina] kualitas; keadaan; tingkat: loyalitas; intensitas
9 I [n] (1) huruf ke-9 abjad Indonesia; (2) nama huruf i
10 ia [pron] (1) orang yg dibicarakan, tidak termasuk pembicara dan kawan bicara; dia; (2) benda yg dibicarakan: buku adalah teman yg setia, -- tidak pernah mengkhianati pemiliknya [p] ya
11 ialah ia.lah [p] penghubung di antara dua penggal kalimat yg menegaskan perincian atau penjelasan atas penggal yg pertama itu: yg perlu dikerjakan sekarang -- membawa korban ke rumah sakit
12 iambus iam.bus [n Sas] pertentangan bunyi keras (panjang) dan lunak (pendek)
13 iatrogenik iat.ro.ge.nik [n Dok] penyakit yg diakibatkan oleh kesalahan diagnosis atau kealpaan dokter
14 iba [a] berbelas kasihan; terharu dan kasihan: sangat -- hatiku melihat anak itu
15 iba akan kacang sebuah iba akan kacang sebuah, tak jadi me.me.ngat [pb] krn sayang akan barang yg sedikit, tidak jadi mengerjakan hal yg diinginkan dan menyenangkan hati
16 ibadah iba.dah [n] perbuatan untuk menyatakan bakti kpd Allah, yg didasari ketaatan mengerjakan perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya; ibadat
17 ibadah badaniah [Isl] ibadah yg dilakukan secara fisik, spt salat
18 ibadah haji [Isl] ibadah wajib yg dikerjakan minimal satu kali dl hidup dng pergi ke Mekah dan Medinah disertai rukun dan syarat yg telah ditetapkan
19 ibadah puasa [Isl] ibadah wajib setahun sekali selama satu bulan yg dilakukan pd bulan Ramadan
20 ibadah sunah [Isl] ibadah yg tidak diwajibkan, jika dikerjakan mendapat pahala dan jika tidak dikerjakan tidak berdosa, spt puasa pd hari Senin dan Kamis
21 ibadah wajib [Isl] ibadah yg diwajibkan, jika dikerjakan mendapat pahala tidak dikerjakan berdosa, spt salat lima waktu, puasa pd bulan Ramadan
22 ibadat iba.dat [n] (1) ibadah; (2) segala usaha lahir dan batin sesuai dng perintah Tuhan untuk mendapatkan kebahagiaan dan keseimbangan hidup, baik untuk diri sendiri, keluarga, masyarakat maupun thd alam semesta; (3) upacara keagamaan
23 ibadurahman iba.du.rah.man [Isl] hamba-hamba Allah: yayasan ini sama sekali bukan milik keluarga, melainkan milik umat Islam, yakni milik --
24 ibah [Lihat {hibah}]
25 iban [n] remis (kerang) besar; kijing
26 ibar-ibar [n] perahu kecil
27 ibarat iba.rat [n] perkataan atau cerita yg dipakai sbg perumpamaan (perbandingan, lambang, kiasan): dl kesusastraan lama banyak terdapat cerita --; (2) n isi (maksud, ajaran) yg terkandung dl suatu perumpamaan (cerita dsb): ia pun tahu juga akan -- perkataan itu; (3) p seumpama: aku ini -- balam dl sangkar, mata lepas badan terkurung; (4) n perbandingan antara orang atau benda dan hal-hal yg lain dng menggunakan kata-kata bagai, seperti: -- anjing dan kucing
28 ibarat kiambang [ki] tidak teguh; tidak tetap
29 ibarat menegakkan benang basah ibarat me.ne.gak.kan benang basah [pb] melakukan sesuatu yg tidak akan berhasil; melakukan sesuatu yg tidak mungkin dapat dikerjakan
30 ibarat menuang minyak ke api ibarat me.nu.ang minyak ke api [ki] membesar-besarkan persoalan
31 ibayuh iba.yuh [n] upacara adat bagi istri pertama apabila suaminya ingin menikah lagi (dl masyarakat suku Dayak-Maanyan)
32 ibid [kp] ibidem
33 ibidem ibi.dem [adv] (1) (dl karangan, buku, dsb) yg sama; (2) sama dng yg sudah disebutkan di atas
34 ibing ibing, meng.i.bing [v] menari bersama-sama dng penari bayaran (tandak)
35 iblis ib.lis [n] makhluk halus yg selalu berupaya menyesatkan manusia dr petunjuk Tuhan; roh jahat; setan: digoda --; ia kemasukan --
36 ibni ib.ni [Ar n] anak lelaki; ibnu; bin
37 ibnu ib.nu [n] anak lelaki; keturunan dr
38 ibra ib.ra [Ar n] pembebasan dr tanggung jawab atas suatu tanggungan (spt membayar utang); pembebasan dr tuntutan hukum atas kesalahan atau kekeliruan
39 ibrit ib.rit [v] meng.ib.rit v cak pergi cepat-cepat; lari cepat-cepat; lari tunggang langgang: Bang Dul buru-buru ~ ke stasiun krn takut ketinggalan kereta
40 ibtida ib.ti.da [Ar n] permulaan
41 ibtidaiah ib.ti.da.i.ah [n] tingkat dasar (tt sekolah agama Islam)
42 ibu [n] (1) wanita yg telah melahirkan seseorang; mak: anak harus menyayangi --; (2) sebutan untuk wanita yg sudah bersuami; (3) panggilan yg takzim kpd wanita baik yg sudah bersuami maupun yg belum; (4) bagian yg pokok (besar, asal, dsb): -- jari; (5) yg utama di antara beberapa hal lain; yg terpenting: -- negeri; -- kota
43 ibu akar akar yg utama; pokok akar
44 ibu angkat wanita yg mengambil dan memelihara anak orang lain; ibu dr anak angkat
45 ibu ayam induk ayam
46 ibu bapak orang tua; ayah dan ibu
47 ibu jari jari yg paling besar, terletak di bagian dalam kalau kedua tangan atau kaki dijajarkan tertelungkup; empu jari; jempol
48 ibu kaki empu kaki
49 ibu kandung ibu yg melahirkan (ibu sendiri)
50 ibu kota kota tempat kedudukan pusat pemerintahan suatu negara, tempat dihimpun unsur administratif, yaitu eksekutif, legislatif, dan yudikatif; kota yg menjadi pusat pemerintahan
51 ibu kota kabupaten tempat kedudukan pusat pemerintahan tingkat kabupaten atau Daerah Tingkat II
52 ibu kota kota madya tempat kedudukan pusat pemerintahan kota madya atau Daerah Tingkat II
53 ibu kota negara tempat kedudukan pemerintah pusat suatu negara atau pusat pemerintahan negara
54 ibu kota provinsi tempat kedudukan pusat pemerintahan Daerah Tingkat I atau provinsi
55 ibu mertua ibu dr suami atau istri
56 ibu negara istri kepala negara; istri presiden: -- negara baru-baru ini mendampingi Presiden ke luar negeri
57 ibu negeri kota yg menjadi pusat pemerintahan; ibu kota
58 ibu panah busur
59 ibu pasir pasir yg kasar-kasar
60 ibu permandian [Kat] wanita yg bertindak sbg pelindung pd waktu upacara permandian (pembaptisan), kadang-kadang juga menjadi pelindung dl kehidupan selanjutnya
61 ibu pertiwi tanah air; tanah tumpah darah
62 ibu pungut wanita yg dl upacara tertentu bertindak sbg ibu
63 ibu rumah tangga wanita yg mengatur penyelenggaraan berbagai macam pekerjaan rumah tangga, istri (ibu) yg hanya mengurusi berbagai pekerjaan dl rumah tangga (tidak bekerja di kantor)
64 ibu sungai sungai yg besar dan bercabang-cabang
65 ibu suri ibunda raja atau ratu
66 ibu susu wanita yg menyusui anak yg bukan anak kandungnya
67 ibu tangan ibu jari tangan
68 ibu tangga bambu (kayu) yg diberi beranak tangga; (2) bagian tangga yg dipakai sbg pegangan ketika dipanjat
69 ibu tiri sebutan anak kpd istri ayahnya (wanita itu bukan ibu kandungnya)
70 ibuk [Lihat {hibuk}]
71 ibul [n] enau besar yg tidak berduri, buahnya beracun; Orania macrocladus
72 ibun [n] embun
73 ibun tanah embun pd permukaan bumi
74 ibunda ibun.da [n] ibu (sapaan atau sebutan takzim)
75 ibung [n] (1) ark ibu; mak; (2) Plb bibi
76 ibus [n] pohon gebang yg daunnya dapat dibuat tikar, dsb; Coryphya gebanga
77 icak-icak [adv cak] pura-pura; tidak sebenarnya
78 icip icip, meng.i.cip [Lihat {cicip}]
79 id [n] hari raya; perayaan: salat -- [kp] idem
80 Ida [Bl n] gelar golongan Brahmana
81 ida Ayu sebutan (gelar) untuk wanita keturunan Brahmana
82 ida Bagus sebutan (gelar) untuk laki-laki keturunan Brahmana
83 idah [kl n] pemberian untuk mengikat tali percintaan antara perempuan dan laki-laki [n Isl] masa tunggu (belum boleh menikah) bagi wanita yg berpisah dng suami, baik krn ditalak maupun bercerai mati: wanita yg ditalak oleh suaminya harus menjalani -- selama tiga kali suci dr menstruasi
84 idah gelap pemberian sbg ikatan untuk bergendak saja
85 idah terang pemberian sbg ikatan janji untuk mengawini dng sah
86 idam , idam-idam n idaman [ark] meng.i.dam v mengidap; menderita (sakit dsb): banyak ternak ~ penyakit yg tidak dikenal oleh para dokter hewan
87 idaman idam.an [n] (1) sesuatu yg didambakan (diharapkan); (2) cita-cita; hasrat
88 idap idap, meng.i.dap [v] menderita sakit lama; selalu sakit-sakit: anak itu ~ penyakit bengek
89 idapan idap.an [n] penyakit yg tidak lekas sembuh; (2) a selalu sakit-sakit
90 idarah ida.rah [n] usaha mengatur dng baik suatu organisasi, baik kecil maupun besar
91 idas [n] pilin
92 ide [n] rancangan yg tersusun di dl pikiran; gagasan; cita-cita: ia mempunyai -- yg bagus, tetapi sukar dilaksanakan
93 ideal ide.al [a] sangat sesuai dng yg dicita-citakan atau diangan-angankan atau dikehendaki: gadis itu sangat -- untuk menjadi peragawati
94 idealis ide.a.lis [n] (1) orang yg bercita-cita tinggi; (2) pengikut aliran idealisme
95 idealisasi ide.a.li.sa.si [n] penyesuaian dng yg dicita-citakan atau yg dikehendaki
96 idealisme ide.al.is.me [n] (1) aliran ilmu filsafat yg menganggap pikiran atau cita-cita sbg satu-satunya hal yg benar yg dapat dicamkan dan dipahami; (2) hidup atau berusaha hidup menurut cita-cita, menurut patokan yg dianggap sempurna; (3) Sas aliran yg mementingkan khayal atau fantasi untuk menunjukkan keindahan dan kesempurnaan meskipun tidak sesuai dng kenyataan
97 idealistis ide.a.lis.tis [a] berwatak seorang idealis; bersifat menuju cita-cita: sikap hidupnya yg -- menyebabkan ia tidak mudah menyerah pd rintangan
98 idem [adv] sama dng yg disebutkan di atas atau di muka
99 identifikasi iden.ti.fi.ka.si [n] (1) tanda kenal diri; bukti diri; (2) penentu atau penetapan identitas seseorang, benda, dsb; (3) Psi proses psikologi yg terjadi pd diri seseorang krn secara tidak sadar dia membayangkan dirinya spt orang lain yg dikaguminya, lalu dia meniru tingkah laku orang yg dikaguminya itu
100 identik iden.tik [a] (1) sama benar; tidak berbeda sedikit pun: keputusan PBB tidak harus selalu -- dng kepentingan negara-negara besar; (2) sama dan sebangun
101 identitas iden.ti.tas [n] ciri-ciri atau keadaan khusus seseorang; jati diri: -- pembunuh itu sudah diketahui polisi
102 ideofon ide.o.fon [n Ling] ungkapan yg sering tidak lazim atau tidak teratur dl fonologi (msl dng memakai lambang bunyi) dan konstruksi sintaksisnya, terutama yg mengungkapkan konotasi yg spesifik, biasanya berupa kata yg sangat khas
103 ideograf ide.o.graf [n] lambang atau simbol yg merupakan gambaran pikiran atau angan-angan: beberapa -- , spt untuk kelelawar, ikan, dan burung tertentu mudah dibaca artinya
104 ideografi ide.o.gra.fi [n] gambaran gagasan atau pikiran dl bentuk lambang
105 ideografis ide.o.gra.fis [a] bersifat atau berkenaan dng lambang
106 ideogram ide.o.gram [n Ling] tanda grafis yg dipakai untuk menggambarkan bagian ujaran, ada logogram dan piktogram
107 ideologi ide.o.lo.gi [n] (1) kumpulan konsep bersistem yg dijadikan asas pendapat (kejadian) yg memberikan arah dan tujuan untuk kelangsungan hidup: dl pertemuan itu penatar menjelaskan dasar -- negara; (2) cara berpikir seseorang atau suatu golongan: hal itu menjadi makanan empuk bagi -- asing yg ingin menginfiltrasi kita; (3)paham, teori, dan tujuan yg merupakan satu program sosial politik: -- komunis menjadi pegangan bagi negara-negara yg selama ini disebut Blok Timur
108 ideologi politik sistem kepercayaan yg menerangkan dan membenarkan suatu tataan politik yg ada atau yg dicita-citakan dan memberikan strategi berupa prosedur, rancangan, instruksi, serta program untuk mencapainya; (2) himpunan nilai, ide, norma, kepercayaan, dan keyakinan yg dimiliki seseorang atau sekelompok orang yg menjadi dasar dl menentukan sikap thd kejadian dan problem politik yg dihadapinya dan yg menentukan tingkah laku politik
109 ideologis ide.o.lo.gis [a] menyangkut atau berkenaan dng ideologi
110 idep [Jw n] bulu mata
111 idiil idi.il [a] bersangkutan dng gagasan dasar bernegara atau falsafah kenegaraan
112 idiolek idi.o.lek [n Ling] keseluruhan ciri perseorangan dl berbahasa
113 idiom idi.om [n Ling] (1)konstruksi yg maknanya tidak sama dng gabungan makna unsurnya, msl kambing hitam dl kalimat dl peristiwa itu hansip menjadi kambing hitam, padahal mereka tidak tahu apa-apa; (2) ark bahasa dan dialek yg khas menandai suatu bangsa, suku, kelompok, dll
114 idiomatis idi.o.ma.tis [a] (1) menyangkut idiom; secara idiom: terjemahan --; (2) sesuai dng kekhususan bahasa
115 idiomatologi idi.o.ma.to.lo.gi [n Ling] sistem dan penyelidikan mengenai kecenderungan khusus dl suatu bahasa, spt frekuensi homonim dan struktur kosakata
116 idiosi idi.o.si [n] (1) ketololan; kebodohan; (2) perbuatan yg bodoh
117 idiosinkrasi idi.o.sin.kra.si [n] (1) sifat, keadaan, atau hal yg menyebabkan sesuatu menjadi berlainan (krn tidak mengikuti aturan yg umum); (2) kelainan yg khas pd seseorang
118 idiot idi.ot [n] taraf (tingkat) kecerdasan berpikir yg sangat rendah (IQ lebih kurang 25); daya pikir yg lemah sekali
119 idola ido.la [n] orang, gambar, patung, dsb yg menjadi pujaan: ia senang sekali krn penyanyi -- nya tampil dl pertunjukan itu
120 idrak id.rak [a] dl keadaan merasakan, mencapai, mengetahui, menginsafi (sesuatu) yg diperoleh melalui pancaindra, akal, dan batin
121 idu idu, per.i.du.an [n] tempat menampung ludah yg berwarna merah sisa kunyahan sirih, sugi, atau tembakau yg habis dikulum
122 Iduladha Idul.ad.ha [n] hari raya haji yg disertai dng penyembelihan hewan kurban (spt sapi, kambing, atau unta) bagi yg mampu
123 Idulfitri Idul.fit.ri [n] hari raya umat Islam yg jatuh pd tanggal 1 Syawal setelah selesai menjalankan ibadah puasa selama sebulan
124 Idulkurban Idul.kur.ban [Lihat {Iduladha}]
125 ifah [Ar n] pengekangan hawa nafsu; pertarakan: menjauhkan diri dr perbuatan rendah masuk pd --
126 ifrit if.rit [n] setan atau jin yg melakukan pekerjaan dng cara tipu daya keji; jin jahat: kelakuannya semacam -- saja
127 iftar if.tar [n] hal berbuka puasa
128 iftitah if.ti.tah [Ar n] permulaan; pembukaan: doa --
129 iga [n] tulang yg pipih dan melengkung di bagian dada yg bersambung dng tulang dada dan tulang punggung untuk melindungi rongga dada; tulang rusuk
130 iga landung tulang rusuk panjang
131 iga selungkang tulang rusuk yg lima pasang (di bawah tulang rusuk yg tujuh); costae spuriae
132 iga wekas tulang rusuk pendek
133 igal [v] meng.i.gal v (1) menegakkan dan membentangkan bulu ekor seakan-akan untuk memperagakan diri (spt merak, kalkun): merak ~; (2) menari: gamelan telah berbunyi dan dia mulai ~ [Ar n] ikatan yg dipakai di kepala untuk lelaki bangsa Arab (diikatkan di atas kain penutup kepala supaya kain itu tidak jatuh)
134 igau igau, meng.i.gau [v] berkata-kata tanpa disadari spt pd waktu tidur atau sakit; meracau: hampir setiap malam ia ~
135 igau-igauan igau-igau.an [a] dl keadaan mengigau; sudah bangun dr tidur tetapi masih mengantuk: ~ berdirilah Masri sambil menggosok-gosok matanya [a] ramai sekali; riuh rendah: kuda itu tidak mau lari krn mendengar suara ~
136 igauan igau.an [n] (1) perkataan yg keluar sewaktu tidur; (2) ki perkataan yg bukan-bukan; omong kosong; ocehan
137 iglo ig.lo [n] rumah orang Eskimo yg dibuat dr bongkah es
138 ih [p] kata seru untuk menyatakan heran (kecewa dsb)
139 ihdad ih.dad [Ar v] menahan diri selama masa idah dr berhias dan memakai wangi-wangian bagi istri yg kematian suami
140 ihram ih.ram [Isl] (1) a suci; dl keadaan bersuci diri (pd waktu melakukan ibadah haji dan umrah di Mekah); (2) v meniatkan dan melakukan pekerjaan ihram untuk tujuan ibadah haji dan/atau umrah
141 ihsan ih.san [Ar] (1) a baik; (2) n derma dsb yg tidak diwajibkan
142 ihsanat ih.sa.nat [n] kebaikan; kebajikan
143 ihsas ih.sas [v] mengetahui sesuatu melalui salah satu pancaindra
144 ihtiar ih.ti.ar [Lihat {ikhtiar}]
145 ihtifal ih.ti.fal [Ar n] pertemuan silaturahmi (mempererat tali persahabatan); reuni
146 ihtikar ih.ti.kar [n] penimbunan barang keperluan umum dl keadaan masyarakat sangat membutuhkannya dng maksud menjualnya kembali dng harga lebih tinggi sehingga memperoleh ke-untungan besar; spekulasi
147 ihtimal ih.ti.mal, meng.ih.ti.mal.kan [v] menyuruh membawa kpd; menyerahkan perintah (kewajiban, surat, dsb) kpd: ibu ~ anaknya yg hendak berlayar itu pelbagai petuah
148 ihwal ih.wal [n] hal; perihal
149 ijab [n] (1) ucapan tanda penyerahan dr pihak yg menyerahkan dl suatu perjanjian (kontrak, jual beli); (2) kata-kata yg diucapkan oleh wali mempelai perempuan pd waktu menikahkan mempelai perempuan; (3) penawaran ketika membeli (lawan kabul); (4) lulus atau diterima (tt permohonan dl salat)
150 ijab kabul jual beli; kontrak-mengontrak; (2) akad nikah
151 ijab nikah pernikahan
152 ijabat ija.bat [Ar n] (1) perihal meluluskan (doa dsb); persetujuan; (2) lulus; kabul
153 ijajil ija.jil [n] setan
154 ijarah ija.rah [Ar n] perjanjian (kontrak) dl hal upah-mengupah dan sewa-menyewa
155 ijas [Ar n] (1) pohon pir; (2) buah pir
156 ijazah ija.zah [n] (1) surat tanda tamat belajar; sijil; (2) izin yg diberikan oleh guru kpd muridnya untuk mengajarkan ilmu yg diperoleh si murid dr gurunya
157 ijbar ij.bar [n] pemaksaan, spt yg dilaksanakan thd pihak yg kalah dl pelaksanaan putusan peradilan
158 ijeman ije.man ? ijon
159 ijmak ij.mak [n Isl] kesesuaian pendapat (kata sepakat) dr para ulama mengenai suatu hal atau peristiwa
160 ijmak ulama kesesuaian pendapat para ulama (tt suatu hukum dl agama)
161 ijmal ij.mal [n] ringkasan; ikhtisar; (2) a (secara) umum, tidak terinci: inilah makna ayat 101 Surah Albaqarah secara --
162 ijon [n] (1) pembelian padi dsb sebelum masak dan diambil oleh pembeli sesudah masak; (2) Ek kredit yg diberikan kpd petani, nelayan, atau pengusaha kecil, yg pembayarannya dilakukan dng hasil panen atau produksi berdasarkan harga jual yg rendah
163 ijtihad ij.ti.had [n] (1) usaha sungguh-sungguh yg dilakukan para ahli agama untuk mencapai suatu putusan (simpulan) hukum syarak mengenai kasus yg penyelesaiannya belum tertera dl Alquran dan Sunah; (2) pendapat; tafsiran
164 ijtimaiah ij.ti.ma.i.ah [a] berkenaan dng masyarakat
165 ijtimak ij.ti.mak [n] saat berakhirnya bulan lalu dan munculnya bulan baru dl penanggalan Hijriah; perihal bertemunya posisi bulan dan matahari dalam satu garis edar: -- akhir Ramadan
166 ijuk [n] serabut (di pangkal pelepah) pd pohon enau
167 ijuk tak bersagar lunak tak berbatu [pb] seseorang yg tidak ada sanak saudaranya yg dimalui (ditakuti) orang
168 ikab [Ar n] hukuman; siksa
169 ikal [a] berkeluk-keluk atau mengombak (tt rambut): rambutnya -- , lebat, dan hitam
170 ikal mayang ikal spt mayang mekar
171 ikalan ikal.an [n] (1) hasil (cara) mengikal; (2) Bot perbungaan uliran yg ruasnya pendek-pendek sehingga hampir tergelung
172 ikamah ika.mah [n Isl] panggilan atau seruan segera berdiri untuk salat (berjemaah)
173 ikan [n] (1) binatang bertulang belakang yg hidup dl air, berdarah dingin, umumnya bernapas dng insang, biasanya tubuhnya bersisik, bergerak dan menjaga keseimbangan badannya dng menggunakan sirip; (2) cak lauk: makan nasi -- nya tempe
174 ikan abisial ikan yg hanya hidup di laut yg sangat dalam
175 ikan adfluvial ikan yg hidup di danau, apabila melakukan pemijahan berenang ke sungai
176 ikan adu siam ikan cupang
177 ikan air tawar ikan yg hidup di air tawar, spt di danau, sungai, kolam, atau waduk
178 ikan anadrom fluvial ikan yg mendiami paling sedikit dua lingkungan hidup, yaitu di laut atau muara pd waktu dewasa dan di sungai pd waktu muda
179 ikan anadrom lakustrin ikan yg mencari danau atau kolam untuk memijah, datang dr muara atau dr laut dng menyusuri sungai
180 ikan asap ikan yg diasapi dng hawa panas
181 ikan asin ikan yg diberi garam dan dikeringkan untuk bahan lauk
182 ikan bakar ikan yg dipanggang di atas api
183 ikan basah ikan yg tidak diberi garam dan tidak dikeringkan; ikan segar
184 ikan batipelagis ikan yg hidup di antara samudra dalam dan ujung landaian benua
185 ikan bayan ikan laut
186 ikan bayan-bayan ikan laut; -- bedukang ikan air tawar, Hemipiraclodus borneensia
187 ikan beku ikan yg disimpan dl ruang yg didinginkan sampai beku
188 ikan belalang ikan laut, panjangnya mencapai 50 cm, sirip dalamnya amat panjang krn itu dapat melompat beberapa saat di atas air (umpamanya kalau dikejar ikan besar); ikan terbang
189 ikan belukang ikan laut; (2) ki laki-laki yg suka memburu sembarang perempuan
190 ikan belum dapat [pb] pelaksanaan kerja yg tidak tepat (keadaan menjadi buruk sebelum pekerjaan itu selesai)
191 ikan bembam ikan sungai yg dapat dimakan; Ompok bimaculatur
192 ikan bentik ikan yg hidup di antara darat dan ujung landaian; ikan tepi
193 ikan bersirip vertebrata air dng tingkat yg rendah, berdarah dingin, serta mempunyai sirip dan sisik
194 ikan biar dapat [pb] biar tercapai maksudnya, tetapi jangan ada sesuatu yg merugikan
195 ikan biawan jenis ikan tawar
196 ikan buas ikan pemakan ikan yg lain; -- bulan sejenis haring, Megalops cypainoides
197 ikan capung ikan belalang
198 ikan darat ikan air tawar
199 ikan dasar ikan laut yg hidup di atas atau dekat dasar laut
200 ikan di hulu [pb] perbuatan yg sia-sia
201 ikan di laut [pb] biarpun tinggal berjauhan, kalau sudah jodoh akan menjadi suami istri juga
202 ikan duri ikan sungai yg mirip ikan lele, panjang 5-6 cm, bertelur ke laut, telurnya disimpan oleh ikan jantan di dl mulut; Arius maculatus dan Arius sagor
203 ikan eksotik ikan yg berasal dr daerah lain
204 ikan emas ikan air tawar, dipelihara dl tambak, berasal dr negeri Cina, kulit atau sisiknya kuning keemasan; Carassius auratus
205 ikan enjel ikan yg terdapat di bagian laut yg dalam sekitar Lautan Pasifik, bentuk tubuh khas oval memanjang berukuran 12 cm, bersifat teritorial
206 ikan fluvial ikan yg hidup di sungai
207 ikan forare ikan berukuran kecil yg menjadi makanan ikan lain; Centrapyge
208 ikan gantung [pb] kesal melihat barang yg diingini, tetapi tidak mungkin didapat
209 ikan gergaji ikan todak
210 ikan glodok ikan yg hidup dl air dan lumpur, atau di antara daun dan dahan di hutan bakau yg lebat, dapat berjalan dan meloncat di darat
211 ikan gobi belirik ikan sungai, bentuknya kecil-kecil, panjangnya sekitar 2,5 cm, berwarna kuning dng bercak hitam, kedua sirip perut menyatu dan berguna untuk menempelkan diri agar tidak terbawa arus, bersifat teritorial
212 ikan gurita lihat gurita
213 ikan herbivor ikan pemakan tumbuh-tumbuhan
214 ikan hias ikan yg dipelihara untuk hiasan, biasanya dl akuarium
215 ikan hibrida ikan yg dihasilkan dr perkawinan dua jenis ikan yg berbeda
216 ikan jarang-jarang gigi ikan laut, Otolithus
217 ikan jolong-jolong ikan yg moncongnya panjang lancip; -- kambing Pomacanthus tunulisis
218 ikan kancera ikan air tawar yg termasuk keluarga Cyprinidal, badannya panjang agak pipih, berwarna keperakan, punggung dan perutnya kehitam-hitaman, makanan utamanya tumbuh-tumbuhan; Labeobarbus douroneusis
219 ikan kancera domas ikan mas yg bersisik kecil-kecil, sisik sebelah bawah berwarna perak, sebelah atas cokelat tua keemas-emasan, dan pd kiri kanan badannya terdapat garis lurus yg membatasi warna sisik bawah dan atas tsb; -- kapas ikan laut, Gerres
220 ikan karang ikan kecil, badannya gepeng, bergaris-garis dan berbintik-bintik berwarna, bermoncong lancip, berenang tidak cepat, pandai berputar kembali, sering menyerang ikan lain, juga sbg ikan hias dipelihara dl akuarium
221 ikan kawal ikan laut yg panjangnya dapat mencapai 0,5 m, biasanya mengiringi ikan hiu dng berenang di dekat sirip punggung ikan hiu dan makanannya ikan kecil-kecil; Naucratus ductur
222 ikan keli ikan lele yg bersirip tajam; Cleries batrachus
223 ikan kembung ikan laut yg sering dikeringkan dng dijemur
224 ikan kena tuba [ki] (1) bingung; (2) tidak berdaya lagi
225 ikan kering ikan yg dikeringkan
226 ikan koki ikan hias yg hidup di laut, bermata besar melotot, berkulit keemas-emasan
227 ikan laga ikan cupang
228 ikan lagi di laut [pb] bersiap-siap mengecap hasil pekerjaan yg belum pasti berhasil
229 ikan lakustrin ikan yg secara normal menjalani seluruh masa hidupnya di kolam atau di danau
230 ikan laut ikan yg hidup di air laut
231 ikan layak ikan yg dibelah menurut tulang belakangnya, lalu dikeringkan
232 ikan layang-layang ikan laut yg dapat melayang
233 ikan layur ikan yg panjangnya mencapai 40 cm, berbadan pipih, berwarna putih keperak-perakan
234 ikan lidah ikan laut, berbadan gepeng, sebelah bawah berwarna putih dan sebelah atas berwarna sesuai dng warna dasar laut
235 ikan lidi ikan laut, Centriccus sentatus
236 ikan lumba-lumba ikan yg bernapas dng paru-paru; Dolphinus
237 ikan makanan ikan berukuran kecil yg merupakan makanan ikan jenis lain
238 ikan mambo buntal ikan mas hasil persilangan antara ikan kancera domas dan varietas ikan mas lainnya
239 ikan mangsi ikan yg berjari delapan; sotong; Sepia officinalis
240 ikan merakar ikan yg tubuhnya berwarna cokelat kehitam-hitaman, berbentuk pipih, di pangkal ekor terdapat bulatan hitam, penampilannya sekilas spt bulu merak krn ditunjang oleh sirip punggung dan ekor yg panjang kebiru-biruan, tersebar di Samudra Hindia dan Kepulauan Indonesia; Callaplesiops altunelis
241 ikan mua ikan yg badannya panjang, spt bentuk badan ular dan berkepala agak bulat; belut
242 ikan muara ikan yg hidup di muara, sangat toleran pd perubahan kadar garam dan perubahan suhu
243 ikan olahan ikan yg telah diolah, msl ikan asin, pindang, atau ikan kaleng
244 ikan oseani ikan yg hidupnya dekat permukaan laut dan jarang dijumpai di daratan
245 ikan ovipar ikan yg berkembang biak dng jalan bertelur dan telurnya menetas di luar tubuh induknya
246 ikan ovovivipar ikan yg berkembang biak dng jalan bertelur dan telurnya menetas sebelum dikeluarkan dr tubuh induknya
247 ikan pantai ikan yg hidupnya dekat pantai atau ikan yg jarang dijumpai jauh dr pantai
248 ikan pari ikan laut yg lebar dan pipih badannya, ekornya panjang spt ekor tikus
249 ikan paru-paru ikan yg hidup di sungai atau di rawa, bernapas dng insang, mempunyai dua kantong udara yg berhubungan dng usus, mirip paru-paru, dan sering muncul ke permukaan air untuk bernapas; Dipnor
250 ikan paus binatang laut besar yg menyusui, bernapas dng paru-paru, berwarna biru, berekor datar, siripnya terdapat di punggung, lubang hidungnya di atas kepala, makanannya plankton, dan hidup di laut dingin; Balacnoptera
251 ikan peda ikan kembung dsb yg diasinkan; ikan asin
252 ikan pekasam ikan yg dibubuhi garam, diasamkan dng asam nasi dsb, dan disimpan supaya tahan lama
253 ikan pipih ikan yg bentuk tubuhnya simetris dng kedua mata pd tiap sisi kepala, termasuk subkelas Pelacopterygii, kelas Astcichtyes
254 ikan poleng inggu
255 ikan pulang ke lubuk [pb] telah kembali ke tempat (asalnya) yg dicintainya: -- seekor rusakkan -- setajau
256 ikan salai ikan yg dikeringkan di atas api (dipanggang atau diasapi)
257 ikan salmon salem
258 ikan sebelah ikan yg berbadan gepeng, kedua belah matanya terletak di atas dan berdekatan krn yg satu telah berubah tempat, pindah ke sebelah atas juga; -- selar ikan kembung kecil, jenisnya bermacam-macam, spt -- selar ayam, -- selar bagat, -- selar bantal
259 ikan sekambu rusak oleh ikan seekor [pb] hanya krn keburukan sedikit (kecil), semuanya ikut menjadi buruk: -- terkilat, jala tiba, pb (1) sangat pandai dan tajam dl menangkap perkataan orang; (2) tindakan yg cepat dilakukan (untuk menghadapi sesuatu)
260 ikan semah ikan air tawar yg badannya bulat, panjang, dan sisiknya besar-besar
261 ikan serdadu ikan laut, Arius macronocanthus
262 ikan setan ikan laut yg menyerupai kalajengking
263 ikan setoka ikan pari kecil
264 ikan sia ikan sia-sia
265 ikan sia-sia badar
266 ikan skorpion ikan yg panjangnya mencapai 12 cm, dng warna dan bentuknya yg sangat menarik, belang-belang cokelat tua dan muda, bersirip lebar, sirip ekor, punggung, dan perut bagian belakangnya transparan, sirip dada berkembang spt kipas hias, sirip punggung berubah bentuk menjadi serangkaian duri yg panjang dan tegak; Brachirus zebra
267 ikan stungeon terubuk
268 ikan sumpit ikan yg berbadan agak panjang (kira-kira 25 cm) dan lambungnya agak gepeng, sering menyumpit lalat dng air untuk dimakannya; Toxotes jaculator
269 ikan sungai ikan air tawar
270 ikan tambak ikan laut, Lutjanus vaqiensis; (2) ikan yg dipiara di dl tambak; -- te-menggung ikan laut, Priacantus tayenus
271 ikan tepi ikan bentik
272 ikan terbang ikan laut yg dapat terbang; Exocoetidae
273 ikan todak ikan yg berjungur panjang
274 ikan vivipar ikan yg berkembang biak dng melahirkan anak
275 ikan-ikan [n Lay] alat untuk mengukur kecepatan jalan kapal, diikat dng tali, lalu dilepaskan di belakang kapal
276 ikanan ikan.an [n] (1) yg menyerupai ikan; (2) Pet barang yg terjatuh atau tertinggal dl sumur pd waktu pengeboran atau kerja ulang yg harus diambil atau dikeluarkan sebelum pekerjaan dapat dilanjutkan
277 ikat [n] (1) tali (benang, kain, dsb) untuk mengebat (menyatukan, memberkas, menggabungkan): -- barang itu sudah lepas; (2) bingkai (dr kayu, logam, dsb) yg dipakai untuk menguatkan (mencengkam, memegang, dsb); (3) berkas; gabung: ia membeli sepuluh -- rambutan; dua -- kayu api; (4) ki cara mengatur (menyusun) pasukan (barisan dsb): -- perang, susunan pasukan dsb dl perang; (5) kebat
278 ikat kepala sesuatu (kain, pita, dsb) yg diikatkan melingkari kepala; kain kepala
279 ikat kolam tepi kolam, terbuat dr kayu
280 ikat permata emas dsb tempat permata dipasang
281 ikat pinggang kain (kulit dsb) untuk mengebat pinggang (mengencangkan celana dsb)
282 ikatan ikat.an [n] (1) yg diikat; (2) cara mengikat; (3) berkas; gabungan: kayu ini ~ nya kecil-kecil; (4) susunan (hubungan) kata dsb; rangkaian; pertalian: arti kata hendaknya diterangkan dl ~ kalimat; (5) perserikatan; perkumpulan; (6) Kim lambang untuk menyatakan jumlah serta ikatan valensi atom dl rumus struktur
283 ikatan dinas ikat.an dinas perjanjian antara seseorang (pelajar dsb) dan instansi yg memberinya bantuan beasiswa
284 ikatan homopolar ikat.an homopolar [Kim] ikatan dng distribusi muatan elektrik yg sama antara dua atom
285 ikatan kimia ikat.an kimia [Fis] ikatan antaratom yg terjadi krn fungsi gelombang elektron suatu atom tumpang tindih dng fungsi gelombang elektron atom yg lain atau krn suatu elektron dapat menjadi milik bersama kedua inti atom
286 ikebana ike.ba.na [n] seni merangkai bunga gaya Jepang
287 ikhbar ikh.bar [ark n] penyampaian berita; pengabaran
288 ikhlas ikh.las [a] bersih hati; tulus hati: memberi pertolongan dng --; mereka benar-benar --
289 ikhtiar ikh.ti.ar [n] (1) alat, syarat untuk mencapai maksud; daya upaya: segala -- sudah kujalankan, tetapi tidak berhasil juga; mencari -- , mencari daya upaya; (2) pilihan (pertimbangan, kehendak, pendapat, dsb) bebas: hal itu terserah kpd -- masing-masing
290 ikhtiar menjalani untung menyudahi [pb] orang harus berusaha, jika ingin mencapai suatu maksud (tercapai atau tidaknya bergantung kpd nasib)
291 ikhtiari ikh.ti.a.ri [a] atas kehendak sendiri; atas kemauan sendiri
292 ikhtilaf ikh.ti.laf [Ar n] perbedaan (pendapat, pikiran): masih ada -- di kalangan ulama dl hal itu
293 ikhtiogeografi ikh.ti.o.ge.o.gra.fi [n] ilmu tt penyebaran geografis ikan, termasuk sejarah atau latar belakang penyebaran yg terjadi sbg akibat hubungan ekologinya
294 ikhtiosarkotoksisme ikh.ti.o.sar.ko.tok.sis.me [n Dok] keracunan akibat makan ikan beracun
295 ikhtiotoksisme ikh.ti.o.tok.sis.me [n] ilmu tt racun ikan, kelenjar beracun, dan cara pengeluarannya
296 ikhtisar ikh.ti.sar [n] pemandangan secara ringkas (yg penting-penting saja): ringkasan: buku ini memuat -- tata bahasa Indonesia
297 ikhtisar laba rugi [Ek] ikhtisar yg berisi perincian pendapatan dan biaya dl rangka perhitungan laba atau rugi untuk jangka tertentu
298 ikhtisar pengenal ringkasan atau garis besar isi suatu karangan
299 ikhtisar penunjuk tulisan ringkas yg merupakan intisari suatu karangan asli yg hanya menyebutkan pokok utama karangan
300 ikhwan ikh.wan [Ar n] saudara; teman: tidak seorang pun di antara -- nya mengetahui hal itu
301 iklan ik.lan [n] (1) berita pesanan untuk mendorong, membujuk khalayak ramai agar tertarik pd barang dan jasa yg ditawarkan; (2) pemberitahuan kpd khalayak mengenai barang atau jasa yg dijual, dipasang di dl media massa (spt surat kabar dan majalah) atau di tempat umum
302 iklan baris iklan kecil (singkat) yg terdiri atas beberapa baris saja dl sebuah kolom
303 iklan berita iklan dl bentuk berita
304 iklan bersandi iklan yg disertai tanda khusus (sandi) yg harus dikutip oleh penanggap iklan agar sumber pertanyaan atau jawabannya mudah diketahui
305 iklan kecil iklan yg dikelompokkan menurut klasifikasi tertentu dan umumnya hanya seluas satu kolom (biasanya tidak menggunakan gambar)
306 iklan keluarga iklan yg berisi berita keluarga, msl kelahiran, ulang tahun, pertunangan, perkawinan, perceraian, atau kematian
307 iklan komik iklan yg berbentuk karikatur atau komik
308 iklan langsung iklan dl bentuk cetakan dan dikirim melalui pos, tetapi tidak ada hubungannya dng iklan produk yg sama di media lain
309 iklan mini iklan baris
310 iklan ragaan [Kom] iklan cetak dl ukuran besar yg menggunakan ilustrasi atau huruf besar
311 iklan udara [Kom] (1) bentuk atau berpromosi melalui penyebaran pamflet dr udara; (2) iklan dng cara menarik kain rentang ukuran besar dng pesawat terbang; (3) iklan dng cara menulis merek dng asap yg dikeluarkan pesawat udara
312 iklim ik.lim [n] (1) keadaan hawa (suhu, kelembapan, awan, hujan, dan sinar matahari) pd suatu daerah dl jangka waktu yg agak lama (30 tahun) di suatu daerah: -- sangat mempengaruhi kesuburan suatu daerah; (2) ki suasana; keadaan: kita meng-usahakan stabilitas ekonomi agar tercapai -- kerja yg baik
313 iklim antara musim peralihan
314 iklim bahari iklim yg dipengaruhi lautan, ditandai oleh penyimpangan suhu udara harian dan/ atau tahunan yg kecil, serta kelembapan udara yg tinggi
315 iklim benua iklim yg dipengaruhi oleh sifat daratan luas
316 iklim bu-atan iklim tiruan yg dibuat oleh manusia
317 iklim global hipotetis iklim yg ada di bumi, jika permukaan bumi rata dan terdiri atas tanah atau laut yg serba sama
318 iklim gunung iklim yg dikuasai oleh faktor ketinggian, ditandai oleh rendahnya tekanan udara dan kuatnya radiasi matahari yg banyak mengandung sinar ultraviolet
319 iklim historis iklim dl suatu periode sejarah yg diamati dan ditentukan berdasarkan peninggalan atau tulisan sejarah (belum menggunakan alat yg canggih)
320 iklim kepulauan iklim yg terdapat pd pulau atau daerah pantai krn laut lebih berpengaruh dp daratan luas, ditandai dng amplitudo suhu harian yg kecil, musim panas tidak terlalu panas dan musim dingin tidak terlalu dingin
321 iklim kerja suasana kerja
322 iklim khatulistiwa iklim yg terdapat di daerah khatulistiwa
323 iklim kuarterner iklim yg terdapat dl zaman gletser (zaman es) pd masa geologi
324 iklim makro iklim pd suatu daerah yg luas, benua, atau pd seluruh muka bu-mi
325 iklim meso iklim di daerah sempit di atas permukaan bumi
326 iklim mikro kondisi fisik lapisan atmosfer yg dekat dng permukaan tanah atau di sekitar tanaman, spt suhu, kelembapan, tekanan udara, keteduhan, dan dinamika energi radiasi surya
327 iklim monsun iklim di daerah yg dipengaruhi oleh monsun, terutama ditandai oleh musim dingin yg kering dan musim panas yg basah
328 iklim padang rumput tipe iklim yg memungkinkan terjadinya padang rumput, terlalu dingin bagi tumbuhan berpohon, tetapi daerahnya tidak pernah secara tetap tertutup salju atau es; (2) iklim suatu daerah dng suhu rata-rata 50oF dan lebih besar dp 32oF
329 iklim panas iklim (daerah) berhawa panas; iklim tropis
330 iklim politik suasana politik; keadaan percaturan politik
331 iklim radiasi iklim yg ditentukan oleh keseimbangan radiasi atmosfer (udara) di dl rumah, kantor, atau gedung
332 iklim sedang (daerah) berhawa sedang, tidak terlalu panas dan tidak terlalu dingin
333 iklim suai iklim yg disesuaikan dng keperluan tertentu, diperoleh melalui proses ventilasi, pendinginan, dan sebagainya
334 iklim subtropis iklim yg terdapat di daerah subtropis
335 iklim tropis iklim yg terdapat di daerah tropis; iklim panas
336 ikon [n] lukisan, gambar, gambaran pd panel kayu yg digunakan dl kebaktian gereja Kristen Ortodoks
337 ikonis iko.nis [a] berkaitan dng gambar atau lambang yg langsung menimbulkan pertalian dng benda yg dilambangkannya
338 ikonograf iko.no.graf [n] ahli ikonografi
339 ikonografi iko.no.gra.fi [n] ilmu tt seni dan teknik membuat arca
340 ikonoklasme iko.no.klas.me [n] gerakan untuk menghapuskan gambar dan patung dr ibadat suatu agama
341 ikonometer iko.no.me.ter [n] alat untuk memperkirakan ukuran dan jarak suatu objek
342 ikrab ik.rab [Ar n Ling] perubahan bentuk kata berkenaan dng perbedaan, posisi, waktu, persona, dan jumlah (dl kalimat) [n] sesuatu yg rapat benar; karib; akrab
343 ikram ik.ram [n] penghormatan; pemuliaan: sbg tanda -- thd tamunya, dipotongnya kambing untuk dimasak
344 ikrar ik.rar [n] (1) janji yg sungguh-sungguh: ia membacakan -- kesetiaan di depan pemimpinnya; (2) janji (dng sumpah); pengakuan: setelah menyanyikan lagu Indonesia Raya, mereka membacakan -- Sumpah Pemuda
345 iktibar ik.ti.bar [n] contoh; pengajaran: mengambil -- , mengambil contoh (pengajaran); itu menjadi -- kita
346 iktidal ik.ti.dal [a] lurus; (2) v Isl berdiri tegak setelah rukuk sebelum sujud
347 iktikad ik.ti.kad [n] (1) kepercayaan; keyakinan yg teguh: tidak teguh -- nya; (2) maksud (yg baik); kemauan: dng -- baik
348 iktikaf ik.ti.kaf [v Isl] diam beberapa waktu di dl masjid sbg suatu ibadah dng syarat-syarat tertentu (sambil menjauhkan pikiran dr keduniaan untuk mendekatkan diri kpd Tuhan)
349 iktiografi ik.ti.o.gra.fi [n ] tulisan dan gambar mengenai ikan
350 iktiolit ik.ti.o.lit [n Geo] ikan yg telah punah dan memfosil
351 iktiologi ik.ti.o.lo.gi [n ] pengkajian mengenai ikan
352 iktiologis ik.ti.o.lo.gis [n] ahli tt ikan
353 iktirad ik.ti.rad [Ar n] kritik
354 iktiraf ik.ti.raf [Ar n] pengakuan (tt pemerintahan dsb)
355 iktisab ik.ti.sab [n] usaha mencari untung yg halal
356 ikuh [n Huk] upacara adat suku Dayak yg harus dilakukan suami sbg tanda permintaan maaf thd istri yg ditelantarkannya
357 ikut [v] (1) menyertai orang bepergian (berjalan, bekerja, dsb); turut; serta; (2) melakukan sesuatu sebagaimana dikerjakan orang lain: ia pergi ke Bogor -- bermain bola dng teman-temannya
358 ikut bersuara turut menentukan suatu keputusan
359 ikut hati mati [pb] jika hanya menuruti hawa nafsu tentu akan celaka
360 ikut serta ikut ser.ta [v] turut (bekerja, makan, dsb) bersama-sama
361 ikut-ikut [v] (1) turut campur: anak-anak jangan ~ urusan orang tua; (2) meniru: wanita itu senang ~ mode baru
362 ikut-ikutan ikut-ikut.an [v] mengikut saja (pikiran, perbuatan, dsb) orang lain (tanpa kesadaran atau keinsafan): perbuatan harus didasarkan pd keinsafan dan bukan hanya ~
363 ikutan ikut.an [n] (1) yg diikuti; yg dianut: segala perbuatan guru agama itu menjadi ~ pegawai lain; (2) yg mengikut; (3) Fis proses terseretnya zat alir yg terletak berdampingan dng aliran
364 ilafi ila.fi [n Isl] jiwa terhalus yg sudah dapat mendekatkan diri kpd Allah
365 ilah [Ar n] sembahan; yg disembah [Ar n] ilat
366 Ilahi Ila.hi [n] Tuhanku: aku memohon ampun kpd --; (2) v mempunyai sifat-sifat Tuhan
367 ilahiah ila.hi.ah [Ar n] ketuhanan: contoh peristiwa -- ialah pertumbuhan bayi dl kandungan ibu, buah-buahan ada yg masam dan ada yg manis, dsb
368 ilahiat ila.hi.at [n] ilahiah
369 ilai [v] , meng.i.lai v meringkik-ringkik (tt kuda); tertawa keras (tt orang): maka raja itu pun tertawalah ~
370 ilak [Mk n] alat untuk mengukur lebar kain yg akan ditenun
371 ilalang ila.lang [Lihat {lalang}]
372 ilam-ilam [a] tampak suram (kelam); tidak nyata kelihatan (krn jauh dsb)
373 ilanun ila.nun [n] bajak laut (banyak beraksi di Laut Cina Selatan dan Laut Sulu); lanun; perompak
374 ilar [v] meng.i.lar v membabat tumbuh-tumbuhan: areal hutan yg terbakar sejak Rabu petang berhasil dilokalisasi Jumat siang dng ~ agar api tidak menjalar lebih luas
375 ilas [Jk v] , meng.i.las v menginjak-injak sampai hancur dsb: jangan ~ padi yg dijemur itu; jangan biarkan kambing itu ~ rumput yg baru saja ditanam
376 ilat [Ar ] (1) n kerugian; kecelakaan; kemalangan; kesakitan: turutlah nasihat orang tua, supaya terhindar dr --; (2) p sebab; lantaran: kematiannya, bukan -- apa-apa, melainkan krn ajal semata; (3) a Dok tidak dapat bekerja lagi krn anggota badannya rusak (krn kecelakaan, akibat peperangan, dsb): dia termasuk veteran --
377 ilat-ilatan ilat-ilat.an [n] pohon yg tingginya dapat mencapai 27 m, tumbuh liar di tanah datar dan pegunungan rendah, getah kulit batangnya dapat digunakan untuk obat bisul (supaya lekas pecah); pangsar; Ficus callosa
378 ilegal ile.gal [a] tidak legal; tidak menurut hukum; tidak sah: orang asing itu masuk ke Indonesia secara --
379 iler [n] air liur yg meleleh di sudut bibir
380 iles [n] cara merontokkan padi dr malainya dng menginjak-injak; irik
381 ileum ile.um [n] bagian ketiga usus halus
382 ilham il.ham [n] (1) petunjuk Tuhan yg timbul di hati: ibu Nabi Musa mendapat -- supaya memasukkan anaknya ke dl peti dan menghanyutkannya ke Sungai Nil; (2) pikiran (angan-angan) yg timbul dr hati; bisikan hati; (3) sesuatu yg menggerakkan hati untuk mencipta (mengarang syair, lagu, dsb): di tempat pengasingannyalah ia mendapat -- untuk mencipta lagu-lagu perjuangan
383 ili [ark v] , meng.i.li v menyelamatkan diri ke tempat yg aman; mengungsi
384 ilian ili.an [n Fis] pemindahan massa dng gerak aliran; konveksi
385 iling [Jw v] , meng.i.ling v menuangkan cairan perlahan-lahan agar endapannya tidak ikut tertuang
386 ilingan iling.an [n] hasil mengiling
387 ilir [Lihat {hilir}]
388 ilmiah il.mi.ah [a] bersifat ilmu; secara ilmu pengetahuan; memenuhi syarat (kaidah) ilmu pengetahuan: penerbitan majalah -- berkembang dng pesat
389 ilmiah populer bersifat ilmu, tetapi menggunakan bahasa umum sehingga mudah dipahami oleh masyarakat awam (tt artikel, gaya penulisan karya ilmiah)
390 ilmu il.mu [n] (1) pengetahuan tt suatu bidang yg disusun secara bersistem menurut metode tertentu, yg dapat digunakan untuk menerangkan gejala tertentu di bidang (pengetahuan) itu: dia memperoleh gelar doktor dl -- pendidikan; (2) pengetahuan atau kepandaian (tt soal duniawi, akhirat, lahir, batin, dsb)
391 ilmu administrasi ilmu tt berbagai hasil pengalaman yg berhubungan dng masalah pemerintahan, baik negara maupun swasta
392 ilmu agama pengetahuan tt ajaran (sejarah dsb) agama; teologi
393 ilmu akaid pengetahuan tt keyakinan dan kepercayaan
394 ilmu akhirat pengetahuan mengenai segala sesuatu yg berhubungan dng kehidupan di akhirat atau kehidupan sesudah manusia mati
395 ilmu akhlak pengetahuan tt tabiat ma-nusia
396 ilmu alam pengetahuan tt keadaan alam
397 ilmu alat ilmu nahu dan saraf
398 ilmu anatomi ilmu yg menguraikan organisme tumbuhan, binatang, atau manusia untuk mencapai pengertian tt susunan dan fungsi bagian-bagiannya
399 ilmu bahas bagian filsafat yg berkenaan dng berpikir dsb
400 ilmu bahasa penge-tahuan bersistem tt (ihwal) bahasa (tata bahasa); linguistik
401 ilmu bangsa-bangsa pengetahuan tt adat istiadat, kehidupan, dsb suatu bangsa (suku bangsa dsb); etnologi
402 ilmu bangun pengetahuan ukur-mengukur ruang dsb
403 ilmu bangunan pengetahuan tt membangun (membuat) rumah, gedung, jembatan, dsb
404 ilmu batin pengetahuan mengenai jiwa dan segala yg gaib; ilmu suluk
405 ilmu bayan pengetahuan tt berbagai arti dan maksud yg termuat di dl Alquran
406 ilmu bedah pengetahuan tt membedah (mengoperasi) bagian tubuh
407 ilmu bentuk kata pengetahuan tt bentuk kata (tt awalan, akhiran, dsb); morfologi
408 ilmu bisnis ilmu perdagangan; ilmu berjual beli
409 ilmu bumi pengetahuan untuk mengamati, meng-golong-golongkan, dan menganalisis perbedaan berbagai daerah di permukaan bumi; geografi
410 ilmu burhani pengeta-huan yg diperoleh berdasarkan alasan ahli mantik
411 ilmu cuaca ilmu iklim
412 ilmu dagang pengetahuan tt berniaga
413 ilmu daruri pengetahuan yg sewajarnya krn sudah jelas dan tidak di-perlukan alasan atau akli(ah) mantiki(ah)
414 ilmu dasar ilmu tt asas-asas hal yg diteliti
415 ilmu dunia pengetahuan atau kepandaian untuk mencari kehidupan di dunia
416 ilmu ekonomi ilmu tt produksi, distribusi, dan konsumsi barang, serta berbagai masalah yg bersangkutan dng itu, spt tenaga kerja, pembiayaan, dan keuangan; (2) ilmu pengetahuan tt kegiatan sosial manusia dl memenuhi kebutuhan hidupnya yg diperoleh dr lingkungannya
417 ilmu ekonomi makro [Ek] ilmu ekonomi tt peranan dan perkembangan unsur ekonomi secara keseluruhan, spt pengaruh pengeluaran pemerintah, pendapatan nasional, indeks harga, dan jumlah uang yg beredar
418 ilmu ekonomi mikro [Ek] ilmu ekonomi tt perilaku subjek dan barang ekonomi secara individual dl hubungannya dng perkembangan harga barang, faktor ekonomi, tingkat upah, penghasilan, dan laba perusahaan
419 ilmu eksakta ilmu yg berdasarkan ketepatan dan kecermatan dl metode penelitian dan analisis
420 ilmu faal pengetahuan tt gejala hidup pd alat tubuh manusia (spt alat pernapasan, peredaran darah, jasad tumbuhan dan binatang); fisiologi
421 ilmu fikih pengetahuan tt kewajiban yg diperintahkan oleh agama Islam; ilmu tt hukum syarak
422 ilmu firasat pengetahuan tt keadaan muka orang dsb yg bertalian dng tabiatnya
423 ilmu fisika lihat fisika
424 ilmu gaib pengetahuan tt segala yg tidak kelihatan (rahasia alam dsb)
425 ilmu gaya bahasa pengetahuan mengenai pemakaian kata dl kalimat khusus; stilistika
426 ilmu gizi ilmu pengetahuan tt bagaimana cara memanfaatkan makanan untuk kepentingan kesehatan tubuh manusia pd umumnya
427 ilmu halimunan mantra yg jika diucapkan dapat membuat diri tidak kelihatan
428 ilmu han-dasah ilmu ukur tanah (spt tt luas tanah, bentangannya)
429 ilmu hayat pengetahuan tt makhluk hidup (binatang dan tumbuhan); biologi
430 ilmu hewan pengetahuan mengenai kehidupan binatang; zoologi
431 ilmu hisab ilmu hitung; matematika
432 ilmu hitam pengetahuan tt kebatinan yg berhubungan dng pekerjaan setan atau pekerjaan mencelakakan orang (spt membuat orang gila, mencuri dng bantuan makhluk halus)
433 ilmu hitung pengetahuan mengenai angka sehubungan dng penambahan, pengurangan, perkalian, pembagian, pemangkatan, dan akar bilangan
434 ilmu hukum [Antr] ilmu tt aturan, norma kehidupan masyarakat, serta adat-istiadat yg dibuat oleh penguasa dl suatu masyarakat; (2) pengetahuan tt hukum (undang-undang dsb)
435 ilmu iklim pengetahuan tt keadaan cuaca (hawa, musim, dsb); klimatologi
436 ilmu jaringan ilmu tt struktur mikroskopik dan fungsi jaringan tubuh
437 ilmu jiwa ilmu tt segala sesuatu mengenai jiwa manusia; psikologi
438 ilmu kalam ilmu tauhid
439 ilmu kasekten [Jw] ilmu sakti
440 ilmu kebatinan ilmu batin
441 ilmu kebidanan cabang ilmu kedokteran yg berhubungan dng kelahiran bayi dan pertolongan kpd orang bersalin; obstetri
442 ilmu kedokteran ilmu tt penyakit pd organisme manusia atau hewan, serta cara dan metode pengobatannya
443 ilmu kehutanan ilmu yg mencakupi pengusahaan tanah hutan sbg sumber produksi yg permanen, penanaman dan penggunaan kayu, pengaturan hutan guna proteksi air, pengaliran air sungai, dan manajemen binatang liar di hutan
444 ilmu kemanusiaan [Antr] ilmu tt hasil pikiran manusia serta hubungan antarmanusia, terutama yg tercantum dl kesusastraan dan yg diekpresikan oleh kesenian
445 ilmu kesaktian ilmu sakti
446 ilmu kesehatan pengetahuan tt hal penjagaan dan pemeliharaan kesehatan, serta pencegahan penyakit
447 ilmu kesehatan masyarakat ilmu tt pencegahan penyakit, pemerpanjangan hidup, serta peningkatan kesehatan dan efisiensinya melalui organisasi yg resmi
448 ilmu kesenian pengetahuan mengenai seluk-beluk seni secara umum
449 ilmu kewarganegaraan cabang ilmu pengetahuan, khususnya bidang ilmu politik, mengenai hubungan antarwarga negara dan hubungan umum yg menyangkut masalah hak dan kewajiban warga negara thd negara dan sebaliknya
450 ilmu kiat kepandaian mengobati dsb dng jampi-jampi
451 ilmu kimia ilmu tt unsur dan ciri-ciri zat, serta reaksi yg menyebabkan timbulnya zat-zat baru
452 ilmu kira-kira [cak] tanpa kepastian, serba kira-kira saja
453 ilmu klenik ilmu yg mengajarkan hal yg mengandung rahasia (spt ilmu yg dapat membuat orang tunduk atau jatuh cinta)
454 ilmu limunan ilmu halimunan
455 ilmu lintabung [ki] bodoh tetapi sombong (tt seseorang) [ki] orang yg bodoh tetapi sombong
456 ilmu maani pengetahuan tt mengarang dan berpidato dng baik
457 ilmu mantik pengetahuan tt cara berpikir (atau hal menerangkan sesuatu) hanya berdasarkan pikiran belaka; logika
458 ilmu masyarakat pengetahuan tt kehidupan manusia dl masyarakat; sosiologi
459 ilmu mendidik didaktik
460 ilmu nahu ilmu tt susunan dan bentuk kalimat; sintaksis
461 ilmu negara ilmu tt sendi-sendi dan pengertian pokok dr negara
462 ilmu nibung tunggal [ki] ilmu kekerasan tangan
463 ilmu obat pengetahuan mengenai berbagai obat (khasiatnya, takaran pemakaiannya, dsb); farmakologi
464 ilmu padi [pb] makin banyak pengetahuan makin rendah hati
465 ilmu panas ilmu sihir
466 ilmu pasti pengetahuan mengenai ruang dan bilangan (spt aljabar, ilmu ukur)
467 ilmu pemerintahan ilmu tt metode mengatur, menguasai, dan mengelola negara
468 ilmu pendidikan pengetahuan tt prinsip dan metode belajar, membimbing, dan mengawasi pelajaran
469 ilmu penerbangan pengetahuan mengenai keadaan dan cara mengoperasikan pesawat terbang
470 ilmu pengetahuan gabungan berbagai pengetahuan yg disusun secara logis dan bersistem dng memperhitungkan sebab dan akibat
471 ilmu pengetahuan alam ilmu yg mencakupi biologi, fisika, dan kimia
472 ilmu pengetahuan modern ilmu pengetahuan pd zaman modern yg menampilkan penemuannya dng landasan teori modern dan analisis bersistem thd data lapangan tertentu
473 ilmu pengetahuan sosial ilmu pengetahuan yg merupakan fusi atau paduan sejumlah mata pelajaran sosial (spt sejarah, ekonomi, geografi)
474 ilmu perpustakaan pengetahuan dan keahlian mengenai administrasi perpustakaan berikut koleksinya, ekonomi perpustakaan, dan bibliografi
475 ilmu pertanian pengetahuan tt tanam-tanaman (bercocok tanam dsb)
476 ilmu peruang [kl] ilmu yg menyebabkan dapat tahan lama menyelam dl air (berupa mantra untuk mendapatkan cukup udara sewaktu menyelam dl air)
477 ilmu peternakan cabang biologi terapan yg berkaitan dng pengembangan hewan sesuai dng kondisi setempat dan perkembangan permintaan
478 ilmu pisah ilmu kimia
479 ilmu politik ilmu tt pranata politik, asas, dan organisasi pemerintahan negara
480 ilmu praktis ilmu tt kebenaran sebab-akibat untuk diterapkan ke dalam dunia nyata
481 ilmu praktis normatif ilmu praktis yg memberikan ukuran atau kaidah yg disebut norma
482 ilmu purbakala pengetahuan tt kehidupan pd zaman kuno dan benda peninggalan kuno; arkeologi
483 ilmu putih ilmu batin yg digunakan untuk melawan ilmu hitam (untuk mengobati orang sakit, orang kena guna-guna, mengusir setan, dsb)
484 ilmu racun pengetahuan mengenai pembuatan dan penawaran racun
485 ilmu sakti ilmu tt kekuatan yg dimiliki oleh seseorang yg didorong oleh tenaga gaib
486 ilmu salik ilmu suluk
487 ilmu saraf morfologi
488 ilmu sejarah cabang ilmu pengetahuan sosial tt penelitian dan penyelidikan secara bersistem keseluruhan peristiwa dan perkembangan masyarakat serta kemanusiaan di masa lampau dng maksud untuk dinilai secara kritis seluruh hasil penelitian dan penyelidikan tsb agar dapat dijadikan perbendaharaan bagi penilaian dan penentuan masa sekarang serta arah kemajuan masa depan
489 ilmu serum pengetahuan tt hal, sifat, dan reaksi serum darah serta cara mengobati penyakit dng berbagai serum
490 ilmu sihir ilmu tt rasa pemakaian kekuatan gaib; ilmu gaib (teluh, tuju, dsb)
491 ilmu sosial ilmu tt perilaku kehidupan manusia sbg makhluk hidup yg bermasyarakat
492 ilmu sufi ilmu suluk; tasawuf
493 ilmu suluk pengetahuan yg berkenaan dng usaha mendekatkan diri kpd Tuhan
494 ilmu tabii ilmu alam (fisika)
495 ilmu tarekat ilmu tasawuf; ilmu suluk
496 ilmu tasawuf ilmu tt kesucian diri secara lahir dan batin untuk mengenal dan mendekatkan diri kpd Allah guna mencapai makrifat Allah
497 ilmu tasrih anatomi
498 ilmu tata negara ilmu tt segala sesuatu mengenai pemerintahan negara, alat-alat pemerintahan (aparatur) negara, warga negara, dsb
499 ilmu tauhid ilmu tt keesaan Allah
500 ilmu terapan ilmu tt cara menerapkan prinsip umum untuk memecahkan masalah yg terjadi dl alam semesta dan masyarakat manusia
501 ilmu ternak ilmu tt cara memelihara dan memperkembangkan hewan ternak (babi, domba, dsb)
502 ilmu tib ilmu mengenai obat-obatan atau kesehatan; ilmu kedokteran
503 ilmu tilik hewan ilmu tt cara menilai baik-buruknya ternak dilihat dr bentuk luarnya
504 ilmu tumbuh-tumbuhan pengetahuan tt tumbuh-tumbuhan; botani
505 ilmu udara pengetahuan mengenai keadaan udara
506 ilmu ukur ruang pengetahuan ukur-mengukur benda (spt kerucut, limas)
507 ilmu ukur sudut pengetahuan ukur-mengukur yg berdasarkan perhitungan sudut
508 ilmu urai ilmu tt susunan tubuh dan hubungan alat tubuh; anatomi
509 ilmu usaha ilmu tt cara mengombinasikan faktor produksi dl mengusahakan suatu tanaman atau ternak supaya memperoleh keuntungan maksimal dan terus-menerus
510 ilmu usuludin ilmu tauhid
511 ilmu wasilah ilmu dan kepandaian menghubungkan diri dng roh
512 ilmuwan il.mu.wan [n] orang yg ahli atau banyak pengetahuannya mengenai suatu ilmu; orang yg berkecimpung dl ilmu pengetahuan: kalangan -- kini merasa yakin bahwa bulan telah tercipta beribu-ribu tahun yg lalu
513 ilu [ark a] bersifat menimbulkan rasa iba (pilu) dl hati: dng suara lembut ia berkata -- seakan-akan bermohon
514 iluminasi ilu.mi.na.si [n] penerangan (dng sinar matahari atau sinar buatan, spt lampu hias)
515 ilusi ilu.si [n] sesuatu yg hanya dl angan-angan; khayalan; (2) n pengamatan yg tidak sesuai dng pengindraan; (3) a tidak dapat dipercaya; palsu
516 ilusif ilu.sif [a] (1) hanya ada dl angan-angan; bersifat khayal; (2) ber-sifat memperdayakan atau menipu
517 ilusionis ilu.si.o.nis [n] (1) pengkhayal; (2) orang yg dapat mengeluarkan suara tanpa menggerakkan mulut seolah-olah suaranya keluar dr sebuah boneka; (3) tukang sulap
518 ilustrasi ilus.tra.si [n Graf] (1) gambar (foto, lukisan) untuk membantu memperjelas isi buku, karangan, dsb; (2) gambar, desain, atau diagram untuk penghias (halaman sampul dsb); (3) (pen-jelasan) tambahan berupa contoh, bandingan, dsb untuk lebih memperjelas paparan (tulisan dsb)
519 ilustrasi musik musik yang mengiringi pertunjukan sandiwara di pentas atau melatari film
520 ilustratif ilus.tra.tif [a] bersifat ilustrasi; bersifat menerangkan (men-jelaskan, menghias)
521 ilustrator ilus.tra.tor [n] orang yg melukis gambar hias untuk majalah, buku, dsb: dia pernah menjadi -- buku-buku terbitan Balai Pustaka
522 imago ima.go [n Ent] stadium dewasa sesudah metamorfosa serangga
523 imaji ima.ji [n] (1) sesuatu yg dibayangkan dl pikiran; bayangan; (2) imajinasi
524 imajinasi ima.ji.na.si [n] (1) daya pikir untuk membayangkan (dl angan-angan) atau menciptakan gambar (lukisan, karangan, dsb) kejadian berdasarkan kenyataan atau pengalaman seseorang; (2) khayalan
525 imajinatif ima.ji.na.tif [a] mempunyai atau menggunakan imajinasi; bersifat khayal
526 imajiner ima.ji.ner [a] hanya terdapat dl angan-angan (bukan yg sebenarnya); khayal
527 imak [v] meng.i.mak v meniru bunyi (perbuatan dsb); meng-ajuk
528 imam [n] (1) pemimpin salat (pd salat yg dilakukan bersama-sama spt pd salat Jumat); (2) pemimpin; kepala (negeri dsb); (3) (di-pakai juga sbg gelar) pemimpin; penghulu: -- Bonjol; -- Mahdi; (4) Isl pemimpin mazhab: -- Syafei; -- Hambali; (5) Kat pastor yg mempersembahkan kurban misa atau memimpin upacara gereja; (6) padri
529 imamah ima.mah [n] kepemimpinan: mereka tidak pernah menentukan, baik bentuk negara maupun model --
530 imamologi ima.mo.lo.gi [n] ilmu tt keimaman
531 iman [n] (1) kepercayaan (yg berkenaan dng agama); keyakinan dan kepercayaan kpd Allah, nabi, kitab, dsb: -- tidak akan bertentangan dng ilmu; (2) ketetapan hati; keteguhan batin; keseimbangan batin
532 imanen ima.nen [a] berada dl kesadaran atau dl akal budi (pikiran)
533 imanensi ima.nen.si [n] prinsip pemerian bahasa sbg sistem yg otonom, lepas dr faktor ekstern, spt filsafat, sosiologi
534 imang [Lihat {timang}]
535 imani ima.ni [a] saleh
536 imbak im.bak [a] meng.im.bak-im.bak a dl keadaan terombang-ambing: mereka turut ~ tidak tentu nasibnya
537 imbal im.bal [a] (1) miring ke satu pihak; bengot (tidak bundar benar); (2) ki tidak seimbang; berat sebelah; pincang (tidak seba-gaimana mestinya) [n] -- balik Ek sistem perdagangan timbal-balik antara dua negara, negara A menjual suatu produk ke negara B, negara B wajib membeli produk dari negara A
538 imbal beli interaksi antara penjual dan pembeli dng jalan saling mem-beli produk dng jumlah yg imbang: hampir semua negara Eropa Timur menganut sistem perdagangan -- beli
539 imbal negatif [Huk] imbalan yg berupa pembebanan atau penderitaan yg ditentukan dl hukum
540 imbal positif [Huk] imbalan yg berupa hadiah atau anugerah yg ditentukan dl hukum
541 imbalan im.bal.an [n] (1) upah sbg pembalas jasa; honorarium; (2) ba-lasan (berupa pujian, hukuman, dsb) atas tindakan yg di-lakukan
542 imbang im.bang [a] setimbang; sebanding; sama (berat, derajat, ukuran, dsb) [ark a] bimbang
543 imbang-imbangan im.bang-im.bang.an [a] hampir sama beratnya (kuatnya, kuasanya, dsb): kekuatan kedua petinju itu sebenarnya ~ [v] bimbang; ragu-ragu: hati di dl ~
544 imbangan im.bang.an [n] yg mengimbangi; timbangan; bandingan
545 imbas im.bas [n] (1) gerakan atau aliran udara (ditimbulkan oleh gerakan kipas, benda bergerak, dsb); (2) dorongan; akibat (tanpa disengaja terjadinya); (3) penyakit yg disebabkan oleh hantu yg lewat dsb: kata orang tua-tua, pd waktu magrib janganlah keluar rumah krn dapat terkena -- hantu; (4) Fis perolehan sesuatu sbg akibat pengaruh sesuatu yg lain, msl imbas elektrostatik adalah pemberian muatan listrik statik pd sebuah benda dng cara mendekatkan benda itu (tetapi tidak menyentuh) kpd sebuah benda yg sudah bermuatan listrik statik
546 imbau im.bau [Mk v] meng.im.bau v (1) memanggil; menyebut nama orang; (2) meminta (menyerukan) dng sungguh-sungguh; mengajak: pemerintah ~ masyarakat untuk turut menjaga kelestarian hutan
547 imbauan im.bau.an [n] panggilan; permintaan (seruan); ajakan: tiap bulan ia pulang kampung krn ~ sanak saudara dan alam tempat ia dilahirkan
548 imbesil im.be.sil [a Psi] (1) dl keadaan mempunyai kecerdasan berpikir yg sangat rendah pd orang dewasa (IQ sekitar 40-60); (2) dungu; bodoh sekali
549 imbesilitas im.be.si.li.tas [n] taraf (tingkatan) kecerdasan berpikir yg rendah pd orang dewasa; keadaan imbesil
550 imbibisi im.bi.bi.si [n Bio] penyerapan air ke dl rongga jaringan melalui pori-pori secara pasif, terutama krn daya serap senyawa polisakarida, spt hemiselulosa, pati, dan selulosa
551 imbit im.bit [v] meng.im.bit v mengungsi; pindah bersama seluruh keluarga ke negeri lain
552 imbuh im.buh [n] tambahan (tidak banyak) pd barang yg ditimbang, dibeli, dimakan, dsb: kalau membeli barang banyak, biasanya mendapat --
553 imbuhan im.buh.an [n Ling] bubuhan (yg berupa awalan, sisipan, akhiran) pd kata dasar untuk membentuk kata baru; afiks
554 imigran imi.gran [n] orang yg datang dr negara lain dan tinggal menetap di suatu negara: -- Indonesia di Negeri Belanda ditawari untuk kembali ke Indonesia
555 imigrasi imi.gra.si [n] perpindahan penduduk negara lain ke negara tertentu untuk menetap
556 iming-iming [n] sesuatu untuk membujuk (memikat hati); pemikat
557 imitasi imi.ta.si [n] tiruan; bukan asli: kalung -- , kalung yg dibuat bukan dr emas, tetapi warnanya menyerupai emas
558 imitatif imi.ta.tif [a] bersifat tiruan
559 imitator imi.ta.tor [n] orang yg meniru; peniru
560 imkan im.kan [v] meng.im.kan v (1) memungkinkan; mengusahakan; (2) menguatkan: untuk lebih ~ hatinya, diberikan kepadanya barang-barang emas berupa perhiasan
561 imla im.la [n] sesuatu yg dikatakan atau dibaca keras-keras supaya ditulis oleh orang lain; dikte
562 imlek im.lek [n] penanggalan Cina berdasarkan peredaran bulan
563 imobilisasi imo.bi.li.sa.si [n Bio] pengubahan bentuk inorganik unsur hara menjadi bentuk organiknya sbg hasil asimilasi unsur tsb
564 impak im.pak [n] (1) benturan; tumbukan; (2) pengaruh yg kuat; dampak
565 impas im.pas [v] sama besar pendapatan dng modal, tanpa laba; pulang pokok
566 impase im.pa.se [n] kesulitan yg seolah-olah tidak terpecahkan; jalan buntu: dunia perburuhan, dl keadaan ekonomi spt sekarang ini, sedang dihadapkan kpd semacam --
567 impedans im.pe.dans [n Fis] nisbah antara beda potensial elektrik pd ujung- ujung suatu komponen dan arus yg melalui komponen tsb
568 impedansi im.pe.dan.si [n] impedans
569 impek im.pek [n Olr] perkenaan bola dng raket (dl permainan tenis)
570 imperatif im.pe.ra.tif /impEratif/ (1) a bersifat memerintah atau memberi komando; mempunyai hak memberi komando; bersifat mengharuskan: hukum baru itu kelak harus berwibawa sbg kekuatan -- yg harus dihormati; (2) n Ling bentuk perintah untuk kalimat atau verba yg menyatakan larangan atau keharusan melaksanakan perbuatan: pergilah! bantulah!
571 imperfek im.per.fek [a] tidak sempurna
572 imperfeksi im.per.fek.si [n ] ketidaksempurnaan
573 imperial im.pe.ri.al [a] mengenai atau berhubungan dng kekaisaran atau kerajaan
574 imperialis im.pe.ri.a.lis [n] bangsa (negara) yg menjalankan politik menjajah bangsa (negara) lain; negara yg memperluas daerah jajahannya untuk kepentingan industri dan modal: perasaan dendam kpd -- meluap-luap di dada para pahlawan kemerdekaan kita
575 imperialisme im.pe.ri.a.lis.me [n] sistem politik yg bertujuan menjajah negara lain untuk mendapatkan kekuasaan dan keuntungan yg lebih besar
576 imperialisme kebudayaan [Antr] pandangan mengenai adanya kebudaya-an asing yg lebih kuat yg mendominasi suatu golongan masyarakat sehingga warganya kehilangan kepribadian dan identitasnya
577 imperium im.pe.ri.um [n] kerajaan; kekaisaran
578 impersonal im.per.so.nal [a] tidak bersifat pribadi; tidak berkaitan dng (tidak mengenai) seseorang
579 impersonalia im.per.so.na.lia [n Ling] yg tidak bersubjek perorangan
580 impersonalitas im.per.so.na.li.tas [n] keberlangsungan tanpa perasaan, hanya berdasarkan kesadaran dan rasio, dan tanpa pandang bulu dl pelayanan
581 impi im.pi, meng.im.pi.kan [v] (1) mengharapkan dng sangat; meng-idamkan: sudah lama saya ~ sepatu model ini; (2) melihat (mengalami, merasai) ketika tidur: semalam saya ~ dia sudah menjadi sarjana
582 impian im.pi.an [n] (barang) yg diimpikan; barang yg sangat di-inginkan: ~ Anda sekarang telah menjadi kenyataan
583 impit im.pit [v] ber.im.pit v rapat; berdesakan; bersesakan
584 impitan im.pit.an [n] tekanan (dr segala jurusan); perbuatan dsb mengimpit (menyesak, menindih, dsb): banyak korban meninggal krn ~ mobil yg bertabrakan itu
585 implan im.plan [n Bio] bahan atau materi yg secara buatan ditempel-kan pd suatu makhluk
586 implantasi im.plan.ta.si [n] (1) Bio pelekatan embrio pd dinding rahim; nidasi; (2) Bot penyelipan enten pd inangnya
587 implemen im.ple.men [n] benda atau alat yg merupakan bagian dr perlengkapan kerja: baru-baru ini banyak ditemu-kan -- batu zaman purba
588 implementasi im.ple.men.ta.si [n] pelaksanaan; penerapan: pertemuan kedua ini bermaksud mencari bentuk -- tt hal yg disepakati dulu
589 implikasi im.pli.ka.si [n] (1) keterlibatan atau keadaan terlibat: -- manusia sbg objek percobaan atau penelitian semakin terasa manfaat dan kepentingannya; (2) yg termasuk atau tersimpul; yg disugestikan, tetapi tidak dinyatakan: apakah ada -- dl pertanyaan itu?
590 implisit im.pli.sit [a] (1) termasuk (terkandung) di dalamnya (meskipun tidak dinyatakan secara jelas atau terang-terangan); tersimpul di dalamnya; terkandung halus; tersirat; (2) mutlak tanpa ragu-ragu; secara tulus (tt kepercayaan, dukungan, kepatuhan, dsb)
591 implosif im.plo.sif [n Ling] bunyi hambat yg terjadi dng aliran udara diisap
592 impor im.por [n] pemasukan barang dsb dr luar negeri: modal untuk -- bahan industri tekstil cukup besar
593 impor gelap impor secara tidak sah
594 importasi im.por.ta.si [n] pemasukan barang-barang dsb dr luar negeri; pengimporan: dl rangka penghematan devisa -- barang-barang mewah harus dikurangi
595 importir im.por.tir [n] orang atau serikat dagang (perusahaan) yg memasukkan barang-barang dr luar negeri; pengimpor: perusahaan itu ditunjuk pemerintah sbg -- dan penyalur cengkih
596 importir aktentas [cak] importir yg tidak sebenarnya (hanya mencari untung dng menjual lisensi dsb)
597 impoten im.po.ten [a] (1) tidak ada daya untuk bersanggama; mati pucuk; lemah syahwat; (2) tidak mempunyai tenaga; tidak dapat berbuat apa-apa
598 impotensi im.po.ten.si [n] perihal lemah syahwat; keadaan tidak bertenaga
599 impregnasi im.preg.na.si [n Far] penjenuhan atau pemenuhan dng gas atau cairan
600 impresariat im.pre.sa.ri.at [n] fungsi (kegiatan) seorang impresario
601 impresario im.pre.sa.rio [n] pengusaha (sponsor, pemimpin) hiburan, spt perfilman, sandiwara, atau pertunjukan musik
602 impresi im.pre.si [n] (1) kesan: saya mempunyai -- bahwa ia bukan orang yg dapat dipercaya; (2) efek pd indra: -- visual (melalui mata); (3) ki efek atau pengaruh yg dalam thd pikiran atau perasaan: pidatonya memberikan -- yg dalam pd hadirin [n Anat] lekukan pd suatu struktur krn adanya tekanan struktur lain
603 impresif im.pre.sif [a] (1) dapat memberi atau meninggalkan kesan yg dalam; mengharukan; mengesankan; (2) dapat mem-pengaruhi perbuatan atau tindakan: warna-warna dipilih dl komposisi yg --
604 impresionis im.pre.si.o.nis [n] pengikut aliran impresionisme
605 impresionisme im.pre.si.o.nis.me [n] aliran dl seni lukis, seni sastra, dan seni musik yg lebih mengutamakan pemberian kesan atau pengaruh pd perasaan dp kenyataan atau keadaan sebenarnya
606 impresionistik im.pre.si.o.nis.tik [a] berkaitan dng im-presionis: karya sastranya senantiasa memperlihatkan suasana --
607 imprimatur im.pri.ma.tur [n Kat] pemberian izin dr pejabat gereja untuk mencetak dan menerbitkan suatu buku
608 improvisasi im.pro.vi.sa.si [n] (1) pembuatan (penyediaan) sesuatu ber-dasarkan bahan yg ada (seadanya); (2) Sen penciptaan atau pertunjukan sesuatu (pembawaan puisi, musik, dsb) tanpa persiapan lebih dahulu: dl lagu ini saya merasa dapat melakukan -- dng baik
609 impuls im.puls [n] (1) rangsangan atau gerak hati yg timbul dng tiba-tiba untuk melakukan sesuatu tanpa pertimbangan; dorongan hati; (2) Fis hasil kali gaya yg bekerja pd suatu benda dan lamanya gaya itu bekerja
610 impulsif im.pul.sif [a] bersifat cepat bertindak secara tiba-tiba menurut gerak hati
611 imsak im.sak [Isl] (1) n saat dimulainya tidak melakukan hal-hal yg membatalkan puasa, spt makan dan minum; (2) v berpantang dan menahan diri dr makan, minum, dan hal-hal yg mem-batalkan puasa mulai terbit fajar sidik sampai datang waktu berbuka
612 imsakiah im.sa.ki.ah [n] jadwal yg menetapkan waktu salat, termasuk imsak setiap hari: dl penerbitannya selama Ramadan, surat kabar itu memuat --
613 imtihan im.ti.han [n] (1) ujian; seleksi; (2) upacara saat pengumuman kenaikan kelas atau pengumuman ujian: isi sambutan Kepala Kantor Urusan Agama pd -- Pesantren Mualimin ialah agar pendidikan agama ditanamkan pd anak-anak sedini mungkin
614 imun [a Dok] kebal thd suatu penyakit: kalau sudah disuntik TCD, orang akan -- thd penyakit tipus, kolera, dan disentri
615 imunisasi imu.ni.sa.si [n Dok] pengimunan; pengebalan (thd penyakit): pemerintah memberikan suntikan TCD kpd murid SD dl rangka -- thd penyakit tipus, kolera, dan disentri
616 imunitas imu.ni.tas [n] (1) keimunan; kekebalan; (2) Tan keadaan tumbuhan inang yg bebas dr serangan dan kerusakan yg disebabkan oleh penyakit (parasit)
617 imunokimia imu.no.ki.mia [n] ilmu yg berhubungan dng aspek kimia imunologi dan gabungan antara teknik biokimia dan imunologi
618 imunokompromi imu.no.kom.pro.mi [n] menurunnya sistem imunitas
619 imunologi imu.no.lo.gi [n] ilmu tt kekebalan (daya tahan) tubuh thd infeksi dan penyakit
620 imunologis imu.no.lo.gis [a] berkaitan dng imunologi: seorang dokter gigi harus mengetahui manifestasi kelainan sistemik dl mulut, spt penyakit oleh virus, kekurangan vitamin C, dan kelainan --
621 imunosupresi imu.no.sup.re.si [n Dok] penekanan reaksi imun; usaha pencegahan atau pengurangan reaksi imun
622 imunoterapi imu.no.te.ra.pi [n Dok] peningkatan daya tahan tubuh thd penyakit dng meningkatkan pengadaan antibodi dl tubuh
623 imut-imut [a] manis, mungil, dan menggemaskan
624 in absensia in ab.sen.sia [adv] dl keadaan tidak hadir (pd waktu putusan pidana, pemberian ijazah, dsb): krn terdakwa tidak dapat hadir dl persidangan, dia terpaksa diadili --
625 ina [n] inang; emak; ibu
626 inadaptabilitas in.a.dap.ta.bi.li.tas [n] perihal tidak (kurang) dapat disesuaikan
627 inai [n] (1) tumbuhan semak, daunnya untuk pemerah kuku; pacar; Lawsonia inermis; (2) daun inai
628 inai tertepung kuku tanggal [pb] sesuatu yg sudah selesai dikerjakan, tetapi akhirnya ada kesukaran (kesusahan dsb)
629 inang [n] (1) perempuan yg merawat (menyusui dsb) anak tuan-nya (spt anak raja atau anak pembesar); (2) Tan organisme tempat parasit tumbuh dan makan
630 inang pengasuh inang dan sekaligus pengasuh (yg merawat dsb anak-anak)
631 inang-inang [n cak] wanita (ibu rumah tangga) yg bekerja sbg pedagang tidak resmi yg memasukkan barang lewat pela-buhan: cukong-cukong di Jakarta dan Singapura memakai ~ sbg penyelundup
632 inangda inang.da [n] inang bagi anak-anak raja
633 inap [v] -- lajak tamu hotel yg menempati kamarnya lebih lama dp yg direncanakan
634 inartikulat in.ar.ti.ku.lat [a Zool] (1) tidak berbuku; tidak beruas; (2) tidak bersendi
635 inas [n] bisul pd tengkuk: minumlah jamu cuci darah untuk mengobati -- mu itu
636 inaugurasi inau.gu.ra.si [n] (1) pengukuhan resmi dl jabatan atau kedudukan: keputusan itu dirayakan dng malam --; (2) pembukaan resmi (gedung dsb); (3) pelantikan resmi (mahasiswa baru)
637 inayat ina.yat [Ar n] pertolongan; pemeliharaan (biasanya dr Tuhan)
638 inca in.ca [ark a] kacau
639 inca-binca in.ca-bin.ca [a] kacau-balau
640 incang-incut in.cang-in.cut [a] (1) tidak lurus betul; mencong: anak saya yg baru belajar menjahit -- jahitannya; (2) timpang (tt kaki meja krn pendek sebelah)
641 incar in.car [v] bidik [n] alat untuk membuat lubang pd kayu, besi, dsb; gurdi; bor (kecil); jara
642 incaran in.car.an [n] sasaran yg diincar
643 incer in.cer [Lihat {incar}]
644 inci in.ci [n] ukuran panjang 1/12 kaki (2,54 cm)
645 incit in.cit [ark p] nyahlah; pergilah
646 incling in.cling [n] bentuk kesenian semacam kuda lumping yg penam-pilannya didahului reog anak-anak, merupakan visualisasi bagian Babad Jenggala: pertunjukan kali ini mementaskan -- dr Sukomoyo, Kulonprogo
647 incrit in.crit [v] meng.in.crit-in.crit v mengeluarkan uang dsb sedikit-sedikit dan secara tidak teratur: panitia ~ dana pem-bangunan gedung itu
648 incut in.cut [a] timpang; bengkok: sangkar burung itu -- krn tiangnya pendek sebelah
649 indah in.dah [a] dl keadaan enak dipandang; cantik; elok [v] peduli (akan); menaruh perhatian (akan): tiada ia -- akan diriku lagi
650 indah kabar dr rupa [pb] biasanya kabar selalu melebihi keadaan sebenarnya [pb] berita yg tersebar biasanya lebih hebat dp kenyataan yg sebenarnya [pb] biasanya kabar lebih baik dp keadaan yg sebenarnya
651 indak in.dak [Lihat {tidak}]
652 indang in.dang [n] nyiru yg berbentuk lonjong
653 indap in.dap [v] , ber.in.dap-in.dap v mengendap-endap
654 indarus in.da.rus [Mk n] ayam sabungan yg telah kalah berlaga (menjadi kepunyaan yg menang)
655 indayang in.da.yang [n] pelepah nyiur (yg sudah kering): jangan bermain-main di bawah pohon kelapa itu nanti kejatuhan -- kering
656 indebitum in.de.bi.tum [n Huk] pembayaran yg dilakukan krn adanya kekhilafan, yakni menyangka adanya utang padahal tidak ada
657 indehoi in.de.hoi [v cak] asyik bermesraan: pd malam Minggu banyak sekali anak muda yg -- di Ancol
658 indekos in.de.kos [v cak] tinggal di rumah orang lain dng atau tanpa makan (dng membayar setiap bulan); memondok: tetangga saya tidak menerima orang -- , hanya menyewakan kamar
659 indeks in.deks [n] (1) daftar kata atau istilah penting yg terdapat dl buku cetakan (biasanya pd bagian akhir buku) tersusun menurut abjad yg memberikan informasi mengenai halaman tempat kata atau istilah itu ditemukan; (2) daftar harga sekarang dibandingkan dng harga sebelumnya menurut persentase untuk mengetahui turun naiknya harga barang: -- biaya hidup di Jakarta setiap tahun naik; (3) Kom (artikel) daftar berita penting hari itu (dl majalah, surat kabar) yg dimuat di halaman depan; (4) Ling rasio antara dua unsur kebahasaan tertentu yg mungkin menjadi ukuran suatu ciri tertentu; penunjuk
660 indeks bias [Fis] hasil bagi (nisbah) antara kecepatan rambat gelombang elektromagnetik di dl ruang hampa dan di dl zat antara (medium) yg dilaluinya
661 indeks daur [Met] variasi indeks peredaran
662 indeks harga [Stat] bilangan indeks yg menggabungkan beberapa macam deret harga menjadi suatu deret yg mencerminkan taraf harga rata-rata
663 indeks iklim [Met] bilangan yg menunjukkan sifat iklim sbg fungsi unsur iklim pokok
664 indeks prestasi angka yg menunjukkan prestasi seseorang dl belajar atau bekerja
665 indeks refraksi indeks bias
666 inden in.den [n] pembelian barang dng cara memesan dan membayar lebih dahulu
667 indera in.de.ra [Lihat {indra}]
668 inderawasih in.de.ra.wa.sih [n] burung dewata; cenderawasih; Paradisidae
669 indeterminisme in.de.ter.mi.nis.me [n] ajaran tt kehendak (kemauan) manusia yg bebas tidak terbatas
670 indigenos in.di.ge.nos [n] (1) pribumi; asli; (2) Ikn ikan asli yg terdapat di suatu daerah
671 indigo in.di.go [n] (1) tumbuhan tropis, termasuk marga Indigofera, menghasilkan zat celup biru; (2) warna ungu lembayung; (3) zat celup yg diperoleh dr indigo; (4) Kim zat warna biru tua yg diperoleh dr tumbuhan nila atau tarum
672 indik in.dik [v] meng.in.dik v mendekati dng berjalan membungkuk atau merangkak supaya tidak diketahui (mengagetkan) yg didekati; mengendap: lucu sekali kelihatannya kucing yg sedang ~ burung dara itu
673 indikan in.di.kan [n Kim] (1) glikosida beracun tidak berwarna yg terdapat dl beberapa jenis tumbuhan indigo; C14H17O6N; (2) senyawa yg bersekresi dl urine, biasanya dl bentuk garam potasium
674 indikasi in.di.ka.si [n] tanda-tanda yg menarik perhatian; petunjuk: siap siaganya pasukan keamanan yg bersenjata lengkap di setiap perempatan jalan dan panser yg berderet merupakan -- adanya kerawanan di daerah itu
675 indikatif in.di.ka.tif [a] (1) bersifat atau mengandung indikasi; (2) Ling berhubungan dng bentuk verba yg menggambarkan keadaan nyata
676 indikator in.di.ka.tor [n] sesuatu yg dapat memberikan (menjadi) pe-tunjuk atau keterangan: seseorang yg akan melakukan suatu pekerjaan sebaiknya menggunakan -- yg sudah ada; kenaikan harga dapat menjadi -- adanya inflasi
677 inding in.ding [v] meng.in.ding v memandang dng penuh harapan (untuk memperoleh pemberian dsb); memasang telinga untuk mendengarkan percakapan orang lain
678 indisipliner in.di.sip.li.ner [a] tidak patuh pd peraturan; melanggar disiplin kerja
679 indium in.di.um [n Kim] logam mulur abu-abu perak, ditemukan oleh Reich dan Richter pd tahun 1863; unsur dng nomor atom 49, berlambang In, dan memiliki bobot atom 144,82
680 individu in.di.vi.du [n] (1) orang seorang; pribadi orang (terpisah dr yg lain): tindakan yg demikian itu berarti mengutamakan kepentingan -- belaka; (2) organisme yg hidupnya berdiri sendiri, secara fisiologi ia bersifat bebas (tidak mempunyai hubungan organik dng sesamanya)
681 individual in.di.vi.du.al [a] mengenai atau berhubungan dng manusia secara pribadi; bersifat perseorangan: perebutan kejuaraan -- bukan beregu
682 individualis in.di.vi.du.a.lis [n] (1) orang yg tetap mempertahankan kepri-badian dan kebebasan diri; penganut paham individualisme; (2) orang yg mementingkan diri sendiri; orang yg egois
683 individualisasi in.di.vi.du.a.li.sa.si [n Dik] filsafat atau metode pendidikan yg menekankan penyesuaian pengajaran pd perbedaan indi-vidual murid
684 individualisme in.di.vi.du.al.is.me [n] (1) paham yg menganggap manusia secara pribadi perlu diperhatikan (kesanggupan dan kebu-tuhannya tidak boleh disamaratakan); (2) paham yg meng-hendaki kebebasan berbuat dan menganut suatu kepercayaan bagi setiap orang; paham yg mementingkan hak per-seorangan di samping kepentingan masyarakat atau negara; (3) paham yg menganggap diri sendiri (kepribadian) lebih penting dp orang lain
685 individualistis in.di.vi.du.a.lis.tis [a] sesuai dng kehendak individualis; ber-sifat individualis
686 individualitas in.di.vi.du.a.li.tas [n] (1) keadaan atau sifat khusus sbg individu; (2) ciri-ciri yg dimiliki seseorang yg membedakannya dr orang lain; watak kepribadian: sikap -- sukar diubah
687 individuasi in.di.vi.du.a.si [n] proses melemahnya keterikatan pd kelompok sehingga terdapat individu yg kurang kuat ketaatannya pd kelompoknya atau berkembang sendiri secara terpisah
688 indoktrinasi in.dok.tri.na.si [n] pemberian ajaran secara mendalam (tanpa kritik) atau penggemblengan mengenai suatu paham atau doktrin tertentu dng melihat suatu kebenaran dr arah tertentu saja
689 indolen in.do.len [a] tidak bersemangat; lamban: penduduk yg -- tidak suka bekerja
690 indolensi in.do.len.si [n] (1) kelesuan; (2) kelambanan berpikir
691 indologi in.do.lo.gi [n] (1) ilmu pengetahuan tt Indonesia: ia lulusan jurusan -- Universitas Leiden; (2) ilmu pengetahuan tt India
692 Indonesia In.do.ne.sia [n] (1) nama negara kepulauan di Asia Tenggara yg terletak di antara benua Asia dan benua Australia; (2) bangsa, budaya, bahasa yg ada di negara Indonesia
693 indonesianisasi in.do.ne.si.a.ni.sa.si [n] proses, cara, per-buatan mengindonesiakan sesuatu; pengindonesiaan: salah satu tujuan "Paket 6 Mei" tentang investasi adalah untuk mendorong -- penanaman modal asing agar lebih meng-hidupkan pasar modal
694 indra in.dra [n] alat untuk merasa, mencium bau, mendengar, melihat, meraba, dan merasakan sesuatu secara naluri (intuitif) [n] (1) raja; (2) Hin (ditulis dng huruf kapital) nama seorang dewa yg menguasai angkasa
695 indra keenam alat untuk merasakan sesuatu secara naluri (intuitif)
696 indra pencium alat untuk mencium bau (hidung)
697 indra pendengar alat untuk mendengar (telinga)
698 indra penglihat alat untuk melihat (mata)
699 indra peraba alat untuk meraba (kulit)
700 indra perasa alat untuk mengecap rasa (lidah)
701 indraloka in.dra.lo.ka [n Hin] keindraan; surga
702 indranila in.dra.ni.la [a] hijau gelap kebiru-biruan
703 indria in.dria ? indra
704 indriawi in.dria.wi [a] menurut pengindraan
705 indu in.du [Mk n] induk; nenek moyang
706 induk in.duk [n] (1) ibu (terutama tt binatang); emak: -- ayam; (2) Ling konstituen terpenting dl konstruksi modifikasi yg ber-kemampuan menempati fungsi sintaktis yg sama dng seluruh konstruksi itu, msl berjalan dl berjalan cepat; (3) ki yg terutama; yg menjadi pokok atau pangkal yg menjadi asal: -- keributan itu adalah diganggunya gadis Minah oleh pemuda B; (4) ki inti; pati; bibit; biang: -- cuka; -- karbol; (5) ki pusat (yg menjadi penyatu bagian, cabang, dsb): -- per-usahaan; -- organisasi
707 induk bala biang keladi
708 induk bangsa yg menjadi asal suatu rumpun bangsa
709 induk beras [ki] istri
710 induk buatan [Tern] alat pemanas (listrik) yg disediakan untuk menghangatkan ruangan (tempat) anak unggas atau babi
711 induk domba domba yg tidak memenuhi syarat lagi sbg induk untuk mengembangkan keturunan dan biasanya lalu dijual ke jagal
712 induk jari ibu jari (tangan dan kaki); jempol
713 induk kalimat [Ling] bagian kalimat (klausa) dr kalimat majemuk bertingkat yg sekurang-kurangnya terdiri atas subjek dan predikat yg mempunyai potensi untuk menjadi kalimat
714 induk karangan karangan utama di surat kabar atau majalah; tajuk rencana
715 induk kereta api kepala kereta api; lokomotif
716 induk madu sarang lebah
717 induk pasukan pasukan inti yg menjadi pokok dl gerakan perang
718 induk roti biang roti; adonan roti yg beragi
719 induk rumah rumah besar yg menjadi pokok
720 induk semang orang perem-puan yg mengambil orang lain (bukan keluarga) menjadi karib baiknya; (2) orang yg memberi pekerjaan; majikan; (3) orang yg memegang rumah (mengusahakan, menyeleng-garakan) pemondokan
721 induk tangan jari yg terbesar; ibu jari; jempol
722 induk tentara pasukan terbesar (dl gerakan perang)
723 induk utang utang yg asal (pokok), belum ditambah bunga
724 induksi in.duk.si [n] (1) metode pemikiran yg bertolak dr kaidah (hal-hal atau peristiwa) khusus untuk menentukan hukum (kaidah) yg umum; penarikan kesimpulan berdasarkan keadaan yg khusus untuk diperlakukan secara umum; penentuan kaidah umum berdasarkan kaidah khusus; (2) proses pembangkitan tenaga listrik (elektrik) di dl sirkulasi tertutup oleh arus (gerak) magnetik melalui gerak putar
725 induktans in.duk.tans [n] (1) Fis sifat untai elektrik yg menyatakan besar-nya tenaga gerak elektrik (tge) yg akan terimbas sendiri atau-pun di dl untai lain yg berdekatan; (2) Fis hasil bagi tge yg terimbas di dl sebuah untai elektrik dan laju perubahan arus elektrik thd waktu yg membangkitkan tge tsb; (3) El besaran yg mencerminkan pengimbasan arus listrik lewat perubahan medan magnet
726 induktansi in.duk.tan.si [n El] bagian impedansi yg disebabkan oleh induktor atau kumparan
727 induktif in.duk.tif [a] bersifat (secara) induksi
728 induktor in.duk.tor [n] peranti listrik berbentuk kumparan yg digunakan pd rangkaian listrik
729 indung in.dung [n] emak; induk
730 indung madu sarang lebah
731 indung mutiara siput mutiara; kulit mutiara; giwang
732 indung telur organ hewan betina pembentuk sel telur; (2) kelenjar kelamin wanita yg menghasilkan sel telur dan hormon kelamin
733 indusemen in.du.se.men [n Ek] (1) bujukan; (2) dorongan; rangsangan; (3) pemikat; iming-iming
734 industri in.dus.tri [n] kegiatan memproses atau mengolah barang dng menggunakan sarana dan peralatan, msl mesin
735 industri berat industri yg seluruhnya menggunakan tenaga mesin berukuran besar, spt pabrik besi dan baja
736 industri dasar industri yg mengolah barang-barang modal spt mesin, bahan kimia, yg akan digunakan dl industri lainnya
737 industri hilir industri yg memproduksi barang yg siap dipakai oleh konsumen
738 industri hulu industri yg memproduksi bahan baku dan bahan penolong (besi, baja lembaran, dsb)
739 industri jasa industri dl bidang jasa (spt perhotelan, perjalanan wisata, dsb)
740 industri jasa pangan industri yg memberikan jasa dl hal pangan
741 industri konstruksi industri yg berhubungan dng rancang bangun (bangunan, gedung, dsb)
742 industri manufaktur industri yg memproduksi barang dng menggunakan tangan atau mesin
743 industri otomotif industri yg memproduksi barang yg menggunakan motor (spt mobil dsb)
744 industri pariwisata usaha di bidang pariwisata (spt hotel, biro perjalanan, restoran)
745 industri pelopor industri yg menjadi awal munculnya industri lain yg serupa
746 industri perdesaan usaha mengolah barang-barang (keperluan hidup) di daerah per-desaan, biasanya dilakukan dng tangan; kerajinan tangan
747 industri perintis industri pelopor
748 industri ringan usaha pembuatan barang-barang yg bahannya dr kertas, kayu, rotan, dsb (bukan dr besi atau baja)
749 industri wisata kegiatan usaha dng penyediaan atau penyelenggaraan fasilitas perjalanan, akomodasi, makanan, rekreasi dan hiburan, atraksi kebudayaan, serta fasilitas lain yg diperlukan wisatawan
750 industrialis in.dus.tri.a.lis [n] orang yg bergerak di bidang industri; peng-usaha industri
751 industrialisasi in.dus.tri.a.li.sa.si [n] usaha menggalakkan industri dl suatu negara; pengindustrian
752 industriawan in.dus.tri.a.wan [n] industrialis
753 inefisiensi in.e.fi.si.en.si [n] pemborosan; pemubaziran; ketidakefisienan: pemberian bantuan yg berupa tenaga penyuluh bagi daerah yg sudah maju adalah suatu tindakan --
754 inersia in.er.sia [n Fis] kelembaman
755 infak in.fak [n] pemberian (sumbangan) harta dsb (selain zakat wajib) untuk kebaikan; sedekah; nafkah
756 infanteri in.fan.te.ri [n Mil] angkatan bersenjata yg termasuk dl kesatuan pasukan berjalan kaki
757 infantil in.fan.til [n Psi] bersifat kekanak-kanakan
758 infantilisasi in.fan.ti.li.sa.si [n] proses, cara, perbuatan membuat seseorang menjadi spt kanak-kanak: masalah yg belum diatasi adalah -- mahasiswa
759 infantilisme in.fan.ti.lis.me [n] hal tidak tercapainya sifat kedewasaan dl bertindak dan berpikir
760 infantri in.fan.tri [Lihat {infanteri}]
761 infarktus in.fark.tus [n Dok] gangguan pembuluh darah koroner pd jantung yg dapat mengakibatkan tekanan jiwa
762 infeksi in.fek.si [n] (1) terkena hama; kemasukan bibit penyakit; ketularan penyakit; peradangan; (2) Bio pengembangan pe-nyakit (parasit) dl tumbuhan
763 infeksi nifas [Dok] infeksi pd organ genitalia yg terjadi setelah persalinan
764 infeksi nosokomial [Dok] infeksi yg terjadi ketika penderita dirawat di rumah sakit
765 infeksi pusar infeksi pd pusar anak hewan
766 infeksi sosokomial [Dok] infeksi yg terjadi selama penderita dirawat di rumah sakit atau infeksi yg diderita oleh seseorang akibat dirawat di rumah sakit
767 inferensi in.fe.ren.si [n] simpulan; yg disimpulkan
768 inferensial in.fe.ren.si.al [a] dapat disimpulkan
769 inferior in.fe.ri.or [a] (1) bermutu rendah; (2) ki (merasa) rendah diri
770 inferioritas in.fe.ri.o.ri.tas [n] (1) kerendahan mutu; (2) rasa rendah diri
771 inferno in.fer.no [n] (1) neraka; (2) tempat atau keadaan yg menyerupai neraka (sangat tidak menyenangkan)
772 infertil in.fer.til [a] tidak (kurang) subur
773 infertilitas in.fer.ti.li.tas [n] ketidakmampuan menghasilkan keturunan; keadaan kurang (tidak) subur
774 infiks in.fiks [n Ling] morfem yg disisipkan di tengah kata; sisipan: kata "gemetar" berasal dr "getar" dan mendapat sisipan "-em-"
775 infiltrasi in.fil.tra.si [n] penyusupan; perembesan; campur tangan: -- negara luar tidak dibenarkan oleh PBB
776 infiltrometer in.fil.tro.me.ter [n] alat ukur kecepatan cairan yg menembus bahan berpori-pori (msl penembusan air ke dalam tanah)
777 infinitif in.fi.ni.tif [n Ling] bentuk verba yg sama sekali tidak mengan-dung fleksi
778 infiradi in.fi.ra.di [a] berhubungan dng kesendirian (individu)
779 inflamasi in.fla.ma.si [n Dok] reaksi tubuh thd mikroorganisme dan benda asing yg ditandai oleh panas, bengkak, nyeri, dan gangguan fungsi organ tubuh
780 inflasi in.fla.si [n Ek] kemerosotan nilai uang (kertas) krn banyaknya dan cepatnya uang (kertas) beredar sehingga menyebabkan naiknya harga barang-barang: pemerintah berhasil mengen-dalikan -- dan menciptakan iklim ekonomi yg mantap
781 inflasi lokal inflasi yg melanda suatu daerah tertentu
782 inflatoar in.fla.to.ar [a] bersifat menyebabkan atau meningkatkan inflasi
783 infleksi in.flek.si [n Ling] perubahan bentuk kata (dl bahasa fleksi) yg menunjukkan berbagai hubungan gramatikal (spt deklinasi nomina, pronomina, adjektiva, dan konjugasi verba)
784 infleksibel in.flek.si.bel [a Ling] hanya mempunyai satu bentuk dan tidak dapat memperoleh infleksi untuk menun-jukkan kasus, jenis, jumlah, dsb
785 infleksif in.flek.sif [a] bersifat infleksi
786 infloresens in.flo.re.sens [n Bot] (1) sekelompok bunga pd satu kepala atau sekelompok bunga pd satu tangkai utama; bunga majemuk; (2) perbungaan
787 influensa in.flu.en.sa /influEnsa/ ? influenza
788 influenza in.flu.en.za [n] radang selaput lendir pd rongga hidung (yg menyebabkan demam); penyakit demam yg mudah menular yg disebabkan oleh virus yg menyerang saluran pernapasan dsb; selesma
789 info in.fo [n kp] informasi
790 informal in.for.mal [a] tidak resmi: para kiai adalah pemimpin -- dl masyarakat
791 informan in.for.man [n] (1) orang yg memberi informasi: dia adalah -- polisi; (2) orang yg menjadi sumber data dl penelitian; nara-sumber
792 informasi in.for.ma.si [n] (1) penerangan; (2) pemberitahuan; kabar atau berita tt sesuatu; (3) Ling keseluruhan makna yg menunjang amanat yg terlihat dl bagian-bagian amanat itu
793 informasi jabatan informasi tt pekerjaan, jabatan, atau karier yg meliputi posisi pekerjaan, fungsi pekerjaan atau uraian tugas, persyaratan untuk memasuki pekerjaan, kondisi pekerjaan, dan imbalan yg ditawarkan
794 informasi karier pengetahuan tt karier yg perlu dipertimbangkan, spt tuntutan karier dan kesem-patan yg tersedia atau yg ditawarkan dl karier
795 informasi pekerjaan keterangan yg mengacu kpd jenis pekerjaan, persyaratan pendidikan, dan sifat-sifat pribadi yg dipentingkan pd pekerjaan, prospek masa depan, tempat pekerjaan, dan hal-hal lain yg berupa keuntungan yg akan diperoleh
796 informasi pen-didikan keterangan tt jenis pendidikan yg tersedia, msl tt syarat memasuki sekolah, lama pendidikan, fasilitas yg ter-sedia, tata tertib, dan kegiatan ekstrakurikuler
797 informatif in.for.ma.tif [a] bersifat memberi informasi; bersifat mene-rangkan: penerangan harus bersifat edukatif, stimulatif, -- , dan persuasif
798 informatika in.for.ma.ti.ka [n] (1) ilmu tt pengumpulan, klasifikasi, pe-nyimpanan, pengeluaran, dan penyebaran pengetahuan yg direkam; (2) hal-hal yg berkaitan dng informasi; usaha dl bidang informasi: kami bergerak dl berbagai usaha, spt konstruksi dan --
799 infra- in.fra- [bentuk terikat] bawah, di bawah: inframerah
800 inframerah in.fra.me.rah [n Fis] sinar yg tidak tampak, ter-letak di luar bagian merah spektrum yg tampak, gelombang-nya lebih panjang dp biasa (yg dapat dilihat), dan mempunyai efek panas
801 infrasonik in.fra.so.nik [a] keadaan frekuensi (tt getaran suara) di bawah frekuensi suara yg dapat didengar manusia
802 infrastruktur in.fra.struk.tur [n] prasarana
803 infus in.fus [n] pemasukan obat dsb (berupa cairan) tanpa tekanan istimewa melalui pembuluh darah atau rongga badan
804 inga [v] , ter.i.nga-i.nga v termangu-mangu; hilang akal (ke-bingungan dsb); termenung-menung
805 ingar [a] ingar-bi.ngar a bising (ramai sekali, hiruk pikuk); ribut (gaduh, gempar, dsb): keadaan di pasar itu selalu ~; ingar-ingar a ingar-bingar
806 ingat [v] (1) berada dl pikiran; tidak lupa: saya masih -- nama anak itu; (2) timbul kembali dl pikiran: keesokan harinya saya baru -- nama orang itu; (3) sadar; siuman: pencuri itu dipukuli orang banyak hingga tidak -- akan dirinya; (4) menaruh perhatian; memikirkan akan: ia sudah tidak -- lagi akan kewajibannya; (5) hati-hati; berwaswas: -- , di kereta api banyak tukang copet; (6) mempertimbangkan (memikirkan nasib dsb): kalau tidak -- anak, sudah kubunuh orang itu; (7) cak berniat; hendak: kalau ia -- membaca koran, dibacalah koran
807 ingat sebelum kena ingat sebelum kena, ber.he.mat sebelum habis [pb] ikhtiar harus dijalankan sebelum terlambat
808 ingat-ingat [v] (1) hati-hati; awas-awas; tidak lengah: ~ di daerah itu banyak ular; (2) (peringatan, harapan, dsb) resap-kan di hati baik-baik; camkan; perhatikan: ~ akan pesanku tadi
809 ingat-ingatan ingat-ingat.an [v] lupa-lupa ingat; agak ingat
810 ingatan ingat.an [n] (1) apa yg diingat (teringat); apa yg terbayang dl pikiran: sepanjang ~ ku, ia pernah juga mengajar di sekolah guru; (2) alat (daya batin) untuk mengingat atau menyimpan sesuatu yg pernah diketahui (dipahami, dipelajari, dsb): sekarang ~ ku tidak sekuat dulu; (3) pikiran (dl arti angan-angan); kesadaran: ~ nya melayang lagi ke rumah yg baru dikunjunginya; (4) apa yg terbit dl hati (spt niat atau cita-cita): ~ ku hanya satu agar berjumpa dng dia sebelum aku mati
811 ingatan nya bercabang ingat.an nya bercabang banyak yg diingati, tidak hanya satu yg dipikirkan
812 ingau [v] meng.i.ngau v mengigau
813 ingau-ingauan ingau-ingau.an [v] sebentar-sebentar terkejut
814 inggang-inggung ing.gang-ing.gung [a] bergoyang-goyang; berguncang-guncang
815 Inggris Ing.gris [n] (1) nama bangsa yg mendiami Kepulauan Inggris; (2) nama bahasa bangsa Inggris
816 inggu ing.gu [n] (1) getah tumbuhan yg dikentalkan, baunya tidak sedap, dibuat obat; Asa foetida; (2) tumbuhan yg daunnya berbau tidak sedap; Ruta angustifolia [n] ikan poleng; Holacanthus atau Amphiphrion
817 inggung ing.gung [a] goyang; guncang
818 ingin [adv] hendak; mau; berhasrat: dia -- mencoba apakah telur merpati juga enak dimakan
819 ingin buah manggis hutan [pb] ingin akan barang sesuatu, tetapi amat susah diperoleh
820 ingin tahu ingin ta.hu [n] perasaan atau sikap yg kuat untuk mengetahui sesuatu; dorongan kuat untuk mengetahui lebih banyak tt sesuatu
821 ingkah ing.kah [v] pindah; beranjak; bangkit (dr suatu tempat): ia tidak bisa -- dr tempatnya
822 ingkar ing.kar [v] (1) mengingkari: orang yg memuja berhala, berarti -- akan keesaan Tuhan; (2) tidak menepati: ia -- janji; (3) tidak mau; tidak menurut: ia pun -- dan tidak lagi mempedulikan keaiban
823 ingkir ing.kir [n] hewan kecil nokturnal pemakan serangga, termasuk suku kera tanggung, bermata besar dan bulat, hidup di pohon, di ujung jari kaki ada pengisap sehingga mudah melekat di dahan-dahan, terdapat di Sumatra, Kalimantan, Sulawesi, dan Filipina; Tarsius
824 ingresif in.gre.sif [n Ling] bunyi yg dihasilkan dng aliran udara bergerak ke dl saluran suara, msl bunyi cekik
825 ingsar ing.sar [v] , meng.ing.sar v beringsut; bergeser
826 ingsut ing.sut [v] ber.ing.sut v bergeser sedikit-sedikit; beralih perlahan-lahan: dia ~ ke kiri dan ke kanan
827 ingsutan ing.sut.an [n] hasil mengingsut
828 ingsutan fase ing.sut.an fase [Fis] sudut fase antara sinyal masukan dan keluaran pd suatu gejala atau sistem
829 ingus [n] air lendir yg keluar dr lubang hidung (pd orang yg sedang pilek atau sakit influenza)
830 ingusan ingus.an [v] (1) keluar ingusnya; ada ingusnya; beringus: anak itu hidungnya ~; (2) ki muda sekali; belum tahu apa-apa; belum mempunyai pengalaman: sang juara itu tiga tahun yg lalu masih menjadi pemain ~
831 inheren in.he.ren [a] (1) berhubungan erat (dng); tidak dapat diceraikan; melekat: bahasa itu -- dng kehidupan manusia; (2) yg menjadi sifat
832 inhibisi in.hi.bi.si [n] (1) Dok hambatan bagi otot-otot dl bekerja: semakin gencar kita melakukan latihan fisik menyebabkan semakin tidak --; (2) larangan; pencegahan
833 inhibitor in.hi.bi.tor [n Kim] zat yg berfungsi menghambat (meng-hentikan) reaksi, msl dng mengotori permukaan katalis
834 ini [pron] kata penunjuk thd sesuatu yg letaknya tidak jauh dr pembicara: buku -- bagus
835 inisial ini.si.al [n] (1) huruf pertama kata atau nama orang; (2) paraf
836 inisiasi ini.si.a.si [n] upacara atau ujian yg harus dijalani orang yg akan menjadi anggota suatu perkumpulan, suku, kelompok umur, dsb
837 inisiatif ini.si.a.tif [n] prakarsa
838 inisiator ini.si.a.tor [n] yg mempunyai inisiatif; yg mempunyai pra-karsa; yg memprakarsai: pembangunan tugu peringatan itu pasti akan berhasil jika ada -- nya
839 injak in.jak, in.jak-in.jak [n] (1) alat yg digerakkan dng kaki (spt mesin jahit, perkakas tenun) sanggurdi; pedal sepeda; (2) pa-pan besi (kayu) yg dipakai sbg tangga pd mobil (gerbong kereta api dsb)
840 injakan in.jak.an [n] hasil menginjak; tekanan berat kaki
841 injap in.jap [n] (1) pintu bubu (lukah) yg berbentuk spt corong; (2) Fis katup
842 injeksi in.jek.si [n] (1) Dok suntikan; (2) ki tambahan (dana, bantuan, dsb)
843 injeksi beras [cak] penambahan persediaan beras di pasaran oleh pemerintah supaya harga beras tidak naik
844 Injil In.jil [n] (1) Isl kitab suci yg diturunkan kpd Nabi Isa; (2) salah satu bagian dr kitab suci agama Kristen; Perjanjian Baru
845 injil sinoptik [Kat] Injil karangan Matius, Markus, dan Lukas yg bermiripan gaya penyajiannya
846 inkarnasi in.kar.na.si [n] (1) penjelmaan roh dl wujud makhluk lain (ter-utama manusia); titisan; (2) perwujudan makhluk halus dl bentuk yg nyata
847 inkarserasi in.kar.se.ra.si [n Dok] (1) pengurungan: apabila ditemukan komplikasi, spt isi perut terjepit dl -- , operasi pun harus segera dilakukan; (2) penahanan
848 inkarsunah in.kar.su.nah [n Isl] aliran yg tidak menerima atau tidak mengakui sunah Nabi Muhammad saw.
849 inkaso in.ka.so [n Ek] (1) penagihan kpd pihak yg wajib membayar (tertagih) berdasarkan warkat (cek, wesel, surat utang, dsb) untuk kepentingan dan atas risiko pihak yg mempunyai tagihan; (2) upah bagi pemungut uang
850 inklaring in.kla.ring [n] penyelesaian surat-masuk barang (msl di pabean)
851 inklinasi in.kli.na.si [n Geo] penyimpangan kedudukan sumbu bumi thd bidang datar sebesar 23,50 dan membentuk bidang ekliptika
852 inklinometer in.kli.no.me.ter [n] bagian kompas geologi untuk mengukur kemiringan suatu bidang
853 inklusif in.klu.sif [a] termasuk; terhitung: kendaraan itu bermuatan 40 orang, -- pengemudi, kondektur, dan kenek
854 inkognito in.kog.ni.to [a] secara tidak resmi (tidak dikenal); dng menyamar sbg orang kebanyakan; dng menyembunyikan identitas
855 inkompatibilitas in.kom.pa.ti.bi.li.tas [n ] (1) hal tidak dapat dirangkap (tt jabatan); (2) ketidakcocokan; ketidaksesuaian: sekarang banyak ditemukan aneka ragam jenis data dan -- perangkat keras komputer
856 inkompeten in.kom.pe.ten [a] tidak berwenang; tidak mem-punyai kuasa
857 inkomplet in.kom.plet [a] tidak lengkap
858 inkonfeso in.kon.fe.so [a] dl keadaan yg sesungguhnya
859 inkonsisten in.kon.sis.ten [a] (1) tidak taat asas; suka berubah-ubah (tt sikap atau pendirian seseorang, pemakaian atau pengejaan kata, dsb); (2) mempunyai bagian-bagian yg tidak bersesuaian; bertentangan; kontradiktif: pemberian itu --; (3) tidak serasi; tidak sesuai; tidak cocok: tindakan orang itu -- dng ucapan atau anjuran sendiri
860 inkonsistensi in.kon.sis.ten.si [n] (1) ketidaktaatasasan ; (2) ke-tidakserasian: penjelasan yg berbeda-beda dr pemerintah tt kasus itu memperlihatkan adanya ~ di antara aparat
861 inkonstitusional in.kon.sti.tu.si.o.nal [a Pol] tidak berdasarkan konstitusi atau undang-undang dasar; bertentangan dng (melanggar) undang-undang dasar: usaha penggantian kepala negara secara -- perlu dicegah sedini mungkin
862 inkonvensional in.kon.ven.si.o.nal [a] (1) tidak menurut konvensi; (2) tidak sesuai dng adat kebiasaan; menyimpang dr kebiasaan: tidak lazim: pemilihan kepala desa itu dilakukan secara --
863 inkorporasi in.kor.po.ra.si [n] (1) peleburan menjadi badan usaha yg sah; (2) Ling pemaduan morfem-morfem dasar menjadi kata tunggal
864 inkremental in.kre.men.tal [a] berkembang sedikit demi sedikit secara teratur: rakyat menghendaki reformasi itu secara gradual, -- , dan konstitusional
865 inkubasi in.ku.ba.si [n] (1) Dok masa dr saat penyebab penyakit masuk ke dl tubuh (saat penularan) sampai ke saat timbulnya penyakit itu; masa tunas: penyakit rabies mempunyai masa -- kira-kira sepuluh hari; (2) Bio penetasan telur (dng pengeraman atau pemanasan buatan)
866 inkubator in.ku.ba.tor [n] (1) perkakas yg dipanasi dng aliran listrik dsb dipakai untuk mengerami dan menetaskan telur; (2) Dok perkakas untuk memanaskan bayi yg lahir sebelum waktu-nya: alat itu terkenal sbg -- bayi; (3) Kim kamar atau kotak yg bersuhu tetap (biasanya 37oC), tempat kultur bakteri ditumbuhkan
867 inkulturasi in.kul.tu.ra.si ? enkulturasi
868 inlander in.lan.der [n] sebutan ejekan bagi penduduk asli di Indonesia oleh orang Belanda pd masa penjajahan Belanda; pribumi
869 inokulasi in.o.ku.la.si [n] (1) pembiakan bakteri pd suatu perbenihan; (2) pemasukan bakteri, virus, atau vaksin ke dl tubuh melalui luka atau melalui alat yg digoreskan pd kulit dan tidak selalu menimbulkan infeksi
870 inovasi ino.va.si [n] (1) pemasukan atau pengenalan hal-hal yg baru; pembaharuan: -- yg paling drastis dl dasawarsa terakhir ialah pembangunan jaringan satelit komunikasi; (2) penemu-an baru yg berbeda dr yg sudah ada atau yg sudah dikenal sebelumnya (gagasan, metode, atau alat)
871 inovatif ino.va.tif [a] bersifat memperkenalkan sesuatu yg baru; ber-sifat pembaruan (kreasi baru): kita mencoba memecahkan masalah pendidikan yg kronis dng cara-cara --
872 inovator ino.va.tor [n] orang yg memperkenalkan gagasan, metode, dsb yg baru: mahasiswa harus mempertahankan tradisinya sbg --
873 insaf in.saf [a] sadar (akan); mengerti benar (akan); yakin benar (akan): mereka tidak -- akan perubahan zaman; (2) a sadar akan kekeliruannya dan bertekad akan memperbaiki dirinya: syukurlah ia kini telah -- dan menjauhkan diri dr segala perbuatan tercela; (3) n belas kasihan: penjahat itu tidak menaruh -- kpd para korbannya
874 insan in.san [n] manusia
875 insan film [cak] orang yg berkecimpung dl dunia film
876 insan kamil manusia yg sempurna (baik, bersih dr cela, dsb)
877 insan per-iklanan orang yg bergerak di bidang periklanan
878 insan pers orang yg berkecimpung dl dunia pers
879 insanan in.san.an [n Sas] majas yg memberikan sifat-sifat manusia kpd barang yg tidak bernyawa; personifikasi
880 insang in.sang [n] alat untuk bernapas (pd ikan, udang, dsb) yg terdapat di kanan kiri kepala
881 insani in.sa.ni [a] bersifat atau menyangkut manusia; kemanusiaan; manusiawi: Max Havelaar, krn kesadaran -- nya, tidak menyetujui sepak terjang Pemerintah Belanda di Indonesia
882 insanulkamil in.sa.nul.ka.mil [n] insan kamil
883 insar in.sar [v] ingsar
884 insek in.sek [n] binatang kelas artropoda yg hidup di darat, berkaki enam, tubuhnya terdiri atas tiga bagian (kepala, toraks, dan perut), berbatang tenggorok untuk bernapas, dan bersayap satu atau dua pasang; serangga
885 insekta in.sek.ta [n] kelas insek (artropoda)
886 insektari in.sek.ta.ri [n] tempat memelihara atau mengem-bangkan serangga
887 insektisida in.sek.ti.si.da [n] senyawa kimia yg digunakan untuk membunuh serangga (biasanya dng mengusapkan atau menyemprotkannya); obat pembunuh serangga
888 insektivor in.sek.ti.vor [n Zool] golongan binatang menyusui (mamalia) pemakan serangga
889 insektivora in.sek.ti.vo.ra /insEktivora/ lihat insektivor
890 insektologi in.sek.to.lo.gi [n] ilmu tt serangga, khususnya yg berhubungan dng pertanian, produksi bahan makanan, dsb
891 inseminasi in.se.mi.na.si [n] (1) pemasukan sperma ke dl saluran genitalia betina; (2) pengembangan, penyebaran, penangkaran (tt ilmu, keterampilan, model, dsb)
892 inseminasi buatan [Zool] penempatan sperma ke dl uterus atau kan-dung telur yg dilakukan dng bantuan manusia
893 insentif in.sen.tif [n] tambahan penghasilan (uang, barang, dsb) yg diberikan untuk meningkatkan gairah kerja; uang perangsang
894 insersi in.ser.si [n Anat] pelekatan otot pd tulang yg dapat digerakkan
895 inses in.ses [n] hubungan seksual atau perkawinan antara dua orang yg bersaudara dekat yg dianggap melanggar adat, hukum, atau agama
896 inset in.set [n] (1) peta, gambar, atau foto kecil yg terdapat di dl peta (koran, gambar, foto) yg lebih besar: gambar -- ini adalah gambar si pembunuh berdarah dingin yg masih dl buronan; (2) halaman tambahan yg disisipkan dl buku dsb
897 insiden in.si.den [n] peristiwa (khususnya yg kurang penting dl hubungannya dng peristiwa lainnya yg lebih besar); kejadian: janganlah -- yg kecil itu sampai menimbulkan kekalutan dl masyarakat
898 insidental in.si.den.tal [a] terjadi atau dilakukan hanya pd kesempatan atau waktu tertentu saja; tidak secara tetap atau rutin; sewaktu-waktu: pemberantasan kejahatan tidak dapat dilakukan sepintas lalu dan -- saja
899 insinerator in.si.ne.ra.tor [n] (1) tungku perapian atau pembakaran; (2) wadah pembakaran sampah
900 insinuasi in.si.nu.a.si [n] tuduhan tersembunyi, tidak terang-terangan, atau tidak langsung; sindiran
901 insinuatif in.si.nu.a.tif [a] bersifat menyindir; bersifat memberi tuduhan secara tidak langsung: berita radio itu telah dinilai sbg -- dan konfrontatif
902 insinye in.si.nye [n] tanda berupa medali dr logam sbg lambang ke-anggotaan dl suatu organisasi (biasanya disematkan pd baju bagian dada sebelah kiri); lencana
903 insinyur in.si.nyur [n] sarjana teknik (sipil, listrik, pertambangan, per-tanian, mesin, dsb)
904 inskripsi in.skrip.si [n] kata-kata yg diukirkan pd batu monumen dsb atau dicap pd uang logam, medali, atau piala: sejak abad ke-5 Indonesia telah mengenal -- yg tertulis dl huruf Dewanagari
905 inslan in.slan [v Olr] latihan memukul (dl permainan tenis)
906 insolven in.sol.ven [a] tidak memiliki cukup dana untuk melunasi utang
907 insomnia in.som.nia [n Dok] keadaan tidak dapat tidur krn gangguan jiwa
908 inspeksi in.spek.si [n] (1) pemeriksaan dng saksama; peme-riksaan secara langsung tt pelaksanaan peraturan, tugas, dsb: beberapa waktu yg lalu ketua pengadilan negeri itu meng-adakan -- ke daerah; (2) Mil pemeriksaan pasukan dng cermat untuk mengetahui kesiapan di tempat masing-masing; (3) Pol wilayah jabatan inspektur; kantor inspektur: kantor -- wilayah
909 inspeksi mendadak inspeksi yg dilakukan secara tiba-tiba tanpa pemberitahuan
910 inspektorat in.spek.to.rat [n] (1) badan (lembaga, pemerintah) yg melakukan pekerjaan pemeriksaan; (2) kantor inspeksi
911 inspektorat jenderal instansi di lingkungan departemen yg mempunyai tugas melakukan pengawasan di lingkungan departemen yg bersangkutan
912 inspektur in.spek.tur [n] (1) pejabat pemerintah yg bertugas melakukan pemeriksaan; pemeriksa; penilik; pengawas (pendidikan, pajak, perburuhan, dsb); (2) nama pangkat dl kepolisian
913 inspektur jenderal pejabat pemerintah yg memimpin inspektorat jenderal; (2) nama pangkat dl kepolisian
914 inspektur jenderal polisi pangkat perwira tinggi peringkat tiga dl kepolisian, satu tingkat di bawah komisaris jenderal polisi, satu tingkat di atas brigadir jenderal polisi (tanda pangkatnya dua bintang emas yg ditempatkan di bahu baju
915 inspektur peternakan kepala dinas peternakan di tingkat provinsi
916 inspektur polisi dua pangkat perwira pertama peringkat ketiga dl kepolisian, satu tingkat di bawah inspektur polisi satu, satu tingkat di atas ajun inspektur polisi satu (tanda pangkatnya satu balok emas lurus mendatar yg ditempatkan di bahu baju)
917 inspektur polisi satu pangkat perwira pertama peringkat kedua dl kepolisian, satu tingkat di bawah senior inspektur polisi, satu tingkat di atas inspektur polisi dua (tanda pangkatnya dua balok emas lurus mendatar yg ditempatkan di bahu baju); -- upacara pembesar yg menginspeksi kemudian menerima laporan pelaksanaan upacara yg diucapkan oleh komandan upacara pd awal dan akhir upacara: beliau menjadi -- upacara pd peringatan Hari Proklamasi Kemerdekaan Ke-55 Republik Indonesia
918 inspirasi in.spi.ra.si [n] ilham
919 instabilitas in.sta.bi.li.tas [n] keadaan tidak stabil; ketidakstabilan; ke-tidakmantapan; keadaan goyah; keadaan labil; keadaan rawan (tt keamanan, politik, ekonomi, keadaan mental, dsb): adanya keresahan di kalangan rakyat dapat menimbulkan -- politik
920 instalasi in.sta.la.si [n El] perangkat peralatan teknik beserta perleng-kapannya yg dipasang pd posisinya dan siap dipergunakan (generator, mesin diesel, bangunan pabrik, dsb): rombongan tamu negara menuju Dumai meninjau -- minyak; -- rehabilitasi lokasi tahanan politik: tempat tahanan politik itu diubah namanya menjadi -- rehabilitasi
921 instalatir in.sta.la.tir [Lihat {instalatur}]
922 instalatur in.sta.la.tur [n] orang yg bekerja atau ahli memasang instalasi
923 instalatur air orang (perusahaan) yg memasang perlengkapan air bersih ke rumah konsumen
924 instalatur listrik orang (perusahaan) yg memasang perlengkapan aliran listrik di rumah konsumen
925 instan in.stan [a] langsung (tanpa dimasak lama) dapat diminum atau dimakan (tt mi, sup, kopi, susu bubuk): susu -- , susu yg begitu dicampur dng gula dan air (panas atau hangat) langsung dapat diminum
926 instansi in.stan.si [n] (1) badan pemerintah umum (spt jawatan, kantor): kejadian (pelanggaran, penemuan, dsb) itu harus secepat-nya dilaporkan kpd -- yg berwenang; (2)Huk tingkatan (pengadilan); (3) tahap (dl rapat dsb)
927 insting in.sting [n] (1) pola tingkah laku yg bersifat turun-temurun yg dibawa sejak lahir; naluri; garizah; (2) Zool kecenderungan pd tingkah laku yg diwarisi dr nenek moyang dan kebiasaan pd binatang jenis tertentu tanpa pengalaman sebelumnya atau tanpa tujuan yg mendasar (spt pembuatan tempat tinggal yg khas, mendapat dan menyimpan serta mencernakan makan-annya yg mungkin dapat dimanfaatkan pd musim hujan); (3) Psi daya dorong utama pd manusia bagi kelangsungan hidupnya (spt nafsu berahi, rasa takut, dorongan untuk berkompetisi); dorongan untuk secara tidak sadar bertindak yg tepat
928 instingtif in.sting.tif [a] dng atau menurut insting; bersifat atau secara insting: bahasa harus dipelajari krn bahasa tidak bersifat --
929 institusi in.sti.tu.si [n] (1) lembaga; pranata: telah disusun -- adat istiadat, kebiasaan, dan aturan-aturan; (2) sesuatu yg dilem-bagakan oleh undang-undang, adat atau kebiasaan (spt perkumpulan, paguyuban, organisasi sosial, dan kebiasaan berhalal-bihalal pd hari Lebaran); (3) gedung tempat diselenggarakannya kegiatan perkumpulan atau organisasi
930 institusional in.sti.tu.si.o.nal [a] mengenai lembaga atau bersifat kelem-bagaan: struktur -- serta mekanisme administrasinya perlu disempurnakan
931 institut in.sti.tut [n] (1) organisasi, badan, atau perkumpulan yg ber-tujuan melakukan suatu penyelidikan ilmiah: mereka bekerja pd -- riset antariksa; (2) organisasi, badan, atau perkumpulan yg bertujuan menyelenggarakan usaha pendidikan, kebudayaan, sosial, persahabatan (antarbangsa), rehabilitasi, dsb: ia diterima di suatu -- kebudayaan sbg guru tari
932 instruksi in.struk.si [n] (1) perintah atau arahan (untuk melakukan suatu pekerjaan atau melaksanakan suatu tugas); (2) pelajaran; petunjuk: ia bertugas memberikan -- penggunaan senjata modern
933 instruksi presiden peraturan yg dikeluarkan oleh presiden mengenai pelaksanaan suatu keputusan presiden yg memuat aturan-aturan teknis
934 instruksional in.struk.si.o.nal [a] tt atau bersifat pengajaran; mengandung pelajaran (petunjuk, penerangan): sbg mata pelajaran tambahan perlu diwajibkan bagi pelajar menonton film --
935 instruktif in.struk.tif [a] bersifat atau secara instruksi; bersifat memerintah: nasihat-nasihatnya itu bergaya --
936 instruktur in.struk.tur [n] orang yg bertugas mengajarkan sesuatu dan sekaligus memberikan latihan dan bimbingannya; pengajar; pelatih; pengasuh: seorang guru sangat diperlukan untuk menjadi -- di pusat pendidikan pertukangan itu
937 instrumen in.stru.men [n] (1) alat yg dipakai untuk me-ngerjakan sesuatu (spt alat yg dipakai oleh pekerja teknik, alat-alat kedokteran, optik, dan kimia); perkakas; (2) sarana penelitian (berupa seperangkat tes dsb) untuk mengumpul-kan data sbg bahan pengolahan; (3) alat-alat musik (spt piano, biola, gitar, suling, trompet); (4) ki orang yg dipakai sbg alat (diperalat) orang lain (pihak lain); (5) dokumen resmi spt akta, surat obligasi
938 instrumen navigasi [Lay] instrumen yg digunakan untuk menentukan posisi kapal di laut
939 instrumental in.stru.men.tal [a] (1) Mus (tt lagu) yg dibawakan dng memakai alat-alat musik, tidak dinyanyikan; (2) Ling nama kasus atau peran semantik suatu frasa nomina yg menyatakan atau berfungsi sbg alat
940 instrumentalia in.stru.men.ta.lia [n ] permainan musik tanpa nyanyian
941 instrumentalis in.stru.men.ta.lis [n] pemain musik
942 instrumentasi in.stru.men.ta.si [n Mus] (1) penyusunan (kom-posisi, aransemen) sebuah permainan musik; (2) pengetahuan mengenai sifat-sifat khas dr berbagai alat musik
943 insubordinasi in.sub.or.di.na.si [n] (1) perlawanan atau pemberontakan thd atasan dl hubungan dinas, msl awak kapal melawan nakho-da; (2) keadaan membangkang atau tidak tunduk pd perintah; (3) Pol pembangkangan; pendurhakaan; ketidaktaatan; ke-tidakpatuhan
944 insulator in.su.la.tor [n] (1) (alat) penyekat; penahan; (2) bahan isolasi: kayu juga bersifat -- thd panas dan listrik
945 insuler in.su.ler [a] (1) tt atau berkenaan dng pulau; (2) Dok (tt penyakit dsb) terdapat pd tempat-tempat yg terpisah di dl tubuh
946 insulin in.su.lin [n Bio] hormon yg dibentuk dl pankreas yg mengen-dalikan kadar gula dl darah
947 Insulinde In.su.lin.de [n] negeri kepulauan (sebutan lain untuk Indonesia)
948 insya Allah in.sya Allah [Isl] ungkapan yg digunakan untuk menyatakan harapan atau janji yg belum tentu dipenuhi (maknanya 'jika Allah mengizinkan')
949 inta in.ta [Lihat {anta}]
950 intai in.tai [v] meng.in.tai v (1) mengamat-amati dr jarak jauh atau dr tempat tersembunyi (gerak-gerik orang yg dicurigai, musuh, dsb); (2) mengintip; melihat melalui lubang kecil, sela semak-semak, dan sambil bersembunyi
951 intan in.tan [n] (1) batu permata yg berkilauan berasal dr karbon murni dl bentuk kristal (zat yg terkenal paling keras, dipakai untuk permata cincin, gelang, kalung, giwang, bros, dsb); (2) kristal karbon murni yg dipakai sbg alat pemotong kaca, jarum gramofon, dsb; karbonado
952 intan beras intan yg putih mentah
953 intan disangka batu kelikir [pb] tidak pandai menghargai sesuatu; tidak mengetahui harga (nilai) sesuatu dng sebenarnya
954 intan hitam karbonado
955 intan kar-bon karbonado
956 intan mentah batu intan yg belum diasah
957 intan pudi intan kecil-kecil
958 integral in.teg.ral [a] (1) mengenai keseluruhannya; meliputi seluruh bagian yg perlu untuk menjadikan lengkap; utuh; bulat; sempurna: masalah itu akan diselesaikan secara -- , tidak secara sebagian-sebagian; (2) tidak terpisahkan; terpadu: Bimbingan Penyuluhan merupakan bagian -- dr pendidikan
959 integralistik in.teg.ra.lis.tik [a] bersifat integral; merupakan satu kese-luruhan: majalah ini berniat menampilkan pembahasan dng pendekatan yg --
960 integrasi in.teg.ra.si [n] pembauran hingga menjadi kesatuan yg utuh atau bulat
961 integrasi bangsa [Pol] penyatuan berbagai kelompok budaya dan sosial ke dl kesatuan wilayah dan pembentukan suatu identitas nasional
962 integrasi horizontal pembauran dng pihak atau badan yg sederajat
963 integrasi kebudayaan [Antr] penyesuaian antara unsur kebudayaan yg saling berbeda sehingga mencapai suatu keserasian fungsi dl kehidupan masyarakat
964 integrasi kelompok [Antr] penyesuaian perbedaan tingkah laku warga suatu kelompok bersangkutan
965 integrasi vertikal pembaruan dng pihak atau badan yg berada di atas (lebih tinggi)
966 integrasi wilayah [Pol] pembentukan wewenang kekuasaan nasional pusat atas unit-unit atau wilayah politik yg lebih kecil yg mungkin beranggotakan kelompok budaya atau sosial tertentu
967 integrasionis in.teg.ra.si.o.nis [n] penyokong paham integrasi; pemersatu
968 integritas in.teg.ri.tas [n] mutu, sifat, atau keadaan yg menunjukkan kesatuan yg utuh sehingga memiliki potensi dan kemampuan yg memancarkan kewibawaan; kejujuran
969 integritas nasional wujud keutuhan prinsip moral dan etika bangsa dl kehidupan bernegara
970 integumen in.te.gu.men [n] (1) sesuatu yg meliputi atau me-lapisi; (2) Bio lapisan terluar bakal biji yg akan berkembang menjadi selaput biji
971 intel in.tel [n kp] intelijen
972 intelek in.te.lek /intelEk/ (1) n Psi daya atau proses pemikiran yg lebih tinggi yg berkenaan dng pengetahuan; daya akal budi; kecerdasan berpikir; (2) a terpelajar; cendekia: kaum --
973 intelektual in.te.lek.tu.al /intelEktual/ (1) a cerdas, berakal, dan berpikiran jernih berdasarkan ilmu pengetahuan; (2) n (yg) mempunyai kecerdasan tinggi; cendekiawan; (3) n totalitas pengertian atau kesadaran, terutama yg menyangkut pemikiran dan pemahaman
974 intelektualisasi in.te.lek.tu.a.li.sa.si [n] proses, cara, per-buatan menjadikan sesuatu berdasarkan ketajaman pikiran; pencendekiaan: -- pemikiran agama Islam
975 intelektualisme in.te.lek.tu.al.is.me [n] ketaatan atau kesetiaan thd latihan daya pikir dan pencarian sesuatu berdasarkan ilmu
976 inteligen in.te.li.gen [a] mempunyai atau menunjukkan ting-kat kecerdasan yg tinggi; berpikiran tajam; cerdas; berakal
977 inteligensi in.te.li.gen.si [n Psi] daya reaksi atau penyesuaian yg cepat dan tepat, baik secara fisik maupun mental, thd pengalaman baru, membuat pengalaman dan pengetahuan yg telah dimiliki siap untuk dipakai apabila dihadapkan pd fakta atau kondisi baru; kecerdasan
978 inteligensia in.te.li.gen.sia [n] kaum cerdik pandai; para cendekiawan;
979 intelijen in.te.li.jen [n] orang yg bertugas mencari (meng-amat-amati) seseorang; dinas rahasia
980 intendans in.ten.dans [n] bagian organisasi militer yg mengurus makan-an, pakaian, dan bahan-bahan lain
981 intens in.tens [a] (1) hebat atau sangat kuat (tt kekuatan, efek, dsb); (2) tinggi (tt mutu); (3) bergelora, penuh semangat, berapi-api, berkobar-kobar (tt perasaan); (4) sangat emosional (tt orang)
982 intensi in.ten.si [n] (1) Ling perangkat atribut atau ciri yg menjelaskan sesuatu yg dapat diacu dng kata tertentu (di-bedakan dng ekstensi); (2) Kat keinginan atau permohonan khusus yg diajukan umat dl upacara misa; (3) maksud; tujuan: terdapat hubungan antara gaya hidup, konsep diri, citra produk, dan sistem nilai dng -- konsumen wanita mau membeli kosmetika lokal
983 intensif in.ten.sif [a] secara sungguh-sungguh dan terus menerus dl mengerjakan sesuatu hingga memperoleh hasil yg optimal
984 intensifikasi in.ten.si.fi.ka.si [n] perihal meningkatkan ke-giatan yg lebih hebat; pengintensifan
985 intensional in.ten.sio.nal [a] berdasarkan niat atau keingin-an: kesalahan prosedur itu harus dilihat dl konteks apakah -- atau tanpa niat
986 intensitas in.ten.si.tas [n] keadaan tingkatan atau ukuran intensnya
987 inter- in.ter- [bentuk terikat] (di) antara dua; (di) antara; di tengah: interkontinental; internasional
988 interaksi in.ter.ak.si [n] hal saling melakukan aksi, berhubungan, mem-pengaruhi; antarhubungan
989 interaksi sosial hubungan sosial yg dinamis antara orang perse-orangan dan orang perseorangan, antara perseorangan dan kelompok, dan antara kelompok dan kelompok
990 interaksi verbal hubungan antara orang yg satu dan yg lain dng mengguna-kan bahasa
991 interaksionistik in.ter.ak.si.o.nis.tik [a Psi] berhubungan dng perkembangan pd anak yg memperhitungkan saling pengaruh antara faktor pembawaan dan faktor lingkungan
992 interaktif in.ter.ak.tif [a] (1) bersifat saling melakukan aksi; antar-hubungan; saling aktif; (2) Komp berkaitan dng dialog antara komputer dan terminal atau antara komputer dan komputer
993 interdepartemental in.ter.de.par.te.men.tal [a] antardepar-temen
994 interdependen in.ter.de.pen.den [a] saling tergantung
995 interdiksi in.ter.dik.si [n] pelarangan: upaya Amerika melakukan -- thd semua ekspor untuk menegakkan sanksi ekonomi thd Irak
996 interdisipliner in.ter.di.si.pli.ner [a] antardisiplin atau bidang studi
997 interegnum in.te.reg.num [n Pol] masa peralihan dr satu pemerintahan ke pemerintahan lain dl satu negeri
998 interelasi in.te.re.la.si [n] hubungan satu sama lain
999 interen in.te.ren /intEren/ ? intern
1000 interes in.te.res [n] minat; perhatian: -- nya untuk menjadi guru tidak dapat dihalangi oleh orang tuanya
1001 interesan in.te.re.san [a] membangkitkan minat atau selera; menarik hati; mengasyikkan: kisah pertualangan itu memang -- untuk dibaca
1002 interetnik in.ter.et.nik [a] hubungan antara etnik (suku, bangsa, ras) yg satu dng etnik yg lain; antaretnik: solidaritas baru -- tidak dapat dibendung lagi krn mobilitas semakin pesat
1003 interferens in.ter.fe.rens [n Fis] variasi amplitudo gelombang thd jarak atau waktu sbg akibat tumpang tindih dua gelombang atau lebih yg mempunyai frekuensi sama atau hampir sama
1004 interferensi in.ter.fe.ren.si [n] (1) gangguan; campur tangan; (2) Ling masuknya unsur serapan ke dl bahasa lain yg ber-sifat melanggar kaidah gramatika bahasa yg menyerap
1005 interferometer in.ter.fe.ro.me.ter [n] alat yg digunakan untuk mengukur perubahan indeks bias udara (cahaya)
1006 interferon in.ter.fe.ron [n] peristiwa terjadinya proses rep-likasi jenis virus tertentu pd sel atau jaringan, yg sebagian atau seluruhnya tercegah sbg akibat adanya interaksi antara sel atau jaringan itu dan virus lainnya
1007 interglasial in.ter.gla.si.al [a Geo] terjadi atau terbentuk di antara dua waktu glasial, yaitu ketika lapisan es hanyut dr kedua daerah kutub yg tertutup es dan terjadi perubahan iklim dng meningginya permukaan laut
1008 interim in.te.rim [adv] sementara; sementara waktu
1009 interinsuler in.ter.in.su.ler [a] dr pulau ke pulau; antarpulau
1010 interior in.te.ri.or [n] (1) bagian dalam gedung (ruang dsb); (2) tatanan perabot (hiasan dsb) di dl ruang dalam gedung dsb
1011 interjeksi in.ter.jek.si [n Ling] kata yg mengungkapkan seruan perasaan
1012 interkom in.ter.kom [n Kom] sistem peralatan komunikasi antarruang (dl gedung perkantoran, perusahaan, dsb): karyawan dl pabrik yg besar itu saling berhubungan melalui --
1013 interkoneksi in.ter.ko.nek.si [n] hubungan satu sama lain
1014 interkonsonantal in.ter.kon.so.nan.tal [a Ling] muncul di antara konsonan
1015 interkontinental in.ter.kon.ti.nen.tal [a] antara benua yg satu dan benua yg lain; antara dua benua atau lebih; antarbenua
1016 interlokal in.ter.lo.kal [a Kom] komunikasi antara dua kota atau lebih (tt hubungan telepon)
1017 interlokutor in.ter.lo.ku.tor [n] rekan berunding; rekan berbicara: kedua negara itu telah ditunjuk oleh rekan masing-masing sbg -- dl perundingan
1018 interlud in.ter.lud [n Ling] gugus konsonan yg muncul di antara vokal, msl mb dl tumbuh
1019 intermeso in.ter.me.so [n] selingan pd waktu beristirahat (tt pertunjukan dsb)
1020 intermolekuler in.ter.mo.le.ku.ler [a Kim] ada atau beraksi di antara molekul
1021 intern in.tern [a] sebelah dalam; di kalangan sendiri; dl lingkungan sendiri: sebaiknya kita jangan mencampuri urusan -- keluarga (organisasi, negara, dsb) lain
1022 internal in.ter.nal [a] (1) menyangkut bagian dalam (tubuh, diri, mobil, dsb); (2) dalam (negeri)
1023 internalisasi in.ter.na.li.sa.si [n] (1) penghayatan: proses -- falsafah negara secara mendalam berlangsung lewat penyuluhan, penatar-an, dsb; (2) Pol penghayatan thd suatu ajaran, doktrin, atau nilai sehingga merupakan keyakinan dan kesadaran akan kebenaran doktrin atau nilai yg diwujudkan dl sikap dan perilaku
1024 internasional in.ter.na.si.o.nal [a] menyangkut bangsa atau negeri seluruh dunia; antarbangsa
1025 internasionalisasi in.ter.na.si.o.na.li.sa.si [n] penginternasionalan
1026 internat in.ter.nat [n] (1) asrama sekolah; (2) sekolah yg sekaligus me-nyediakan pondokan bagi pelajarnya
1027 internir in.ter.nir [v] meng.in.ter.nir v menempatkan orang atau ke-lompok orang (tawanan perang, pelarian, dsb) di suatu tempat tinggal tertentu dan melarangnya meninggalkan tempat tsb atau berhubungan dng orang lain; mengasingkan; memenjarakan
1028 interniran in.ter.nir.an [n] (1) orang yg diinternir; (2) tempat menginternir; tempat pengasingan
1029 internis in.ter.nis [n] dokter ahli penyakit dalam
1030 internuntius in.ter.nun.ti.us [n] wakil Paus di suatu negara yg setingkat dng duta
1031 interogasi in.te.ro.ga.si [n] (1) pertanyaan; (2) pemeriksaan thd seseorang melalui pertanyaan lisan yg bersistem
1032 interogatif in.te.ro.ga.tif [a] (1) menunjukkan atau mengandung pertanya-an: pandangan (air muka) --; (2) Ling bentuk verba atau tipe kalimat yg digunakan untuk mengungkapkan pertanyaan
1033 interogator in.te.ro.ga.tor [n] orang yg menginterogasi
1034 interpelan in.ter.pe.lan [n Pol] orang (anggota Dewan Per-wakilan Rakyat) yg mengajukan interpelasi
1035 interpelasi in.ter.pe.la.si [n Pol] permintaan anggota badan legislatif kpd pemerintah mengenai kebijakan pemerintah di bidang tertentu
1036 interpelator in.ter.pe.la.tor [n] anggota legislatif yg meminta keterangan kpd pemerintah
1037 interpiu in.ter.piu ? interviu
1038 interpolasi in.ter.po.la.si [n Sas] (1) penyisipan kata, kalimat, dsb dl buku atau naskah; (2) pengalihan pola (pikir, pandangan, dsb)
1039 interpretasi in.ter.pre.ta.si [n] pemberian kesan, pendapat, atau pandangan teoretis thd sesuatu; tafsiran
1040 interpretatif in.ter.pre.ta.tif [a] bersifat adanya kesan, pen-dapat, dan pandangan; berhubungan dng adanya tafsiran
1041 interpretator in.ter.pre.ta.tor [n] orang yg menginterpretasi-kan
1042 interpreter in.ter.pre.ter [n El ] sumber daya lunak pd kom-puter yg bertugas menerjemahkan bahasa komputer ke dl bahasa mesin agar dapat dikerjakan oleh komputer
1043 intersepsi in.ter.sep.si [n] presipitasi yg tertahan oleh daun-daunan, ranting dan cabang pohon, belukar, serta tumbuhan lain
1044 intertestial in.ter.tes.ti.al [a] berkaitan dng atau terletak di antara bagian atau sela jaringan
1045 intertidal in.ter.ti.dal [n Geo] daerah antara pasang tertinggi dan surut terendah di pantai
1046 interupsi in.te.rup.si [n] penyelaan atau pemotongan (pembicaraan, pidato, dsb)
1047 interval in.ter.val [n] (1) masa antara dua kejadian yg bertalian (dl drama, pertunjukan, dsb); (2) Mus perbedaan ketinggian antara dua nada; jangka nada; (3) Mat jarak yg terletak antara dua nilai yg diketahui; (4) Olr jangka waktu untuk istirahat antara dua latihan yg berkaitan
1048 intervensi in.ter.ven.si [n] campur tangan dl perselisihan antara dua pihak (orang, golongan, negara, dsb)
1049 intervensionisme in.ter.ven.si.o.nis.me [n] campur tangan atas urusan dalam negeri suatu negara
1050 interviu in.ter.viu [n] wawancara
1051 interyeksi in.ter.yek.si [Lihat {interjeksi}]
1052 interzona in.ter.zo.na [a Olr] antarkawasan (antarlingkungan, antar-wilayah): Indonesia ikut serta dl kompetisi sepak bola -- Asia di Kuala Lumpur
1053 inti in.ti [n] (1) isi yg paling pokok atau penting; pokok isi; sari; pati; sari pati; (2) ki bagian yg utama, yg penting peranannya dl suatu proses atau pelaksanaan kerja: regu --; tenaga --; pemain --; (3) Ling bagian konstruksi yg paling bebas atau dominan; (4) Met partikel khusus di udara yg memungkin-kan terjadinya air atau es dr uap air; (5) Fis teras atom yg terdiri atas proton dan neutron, yg seluruh muatannya positif, dan hampir semua massanya terpusat; inti atom; nukleus
1054 inti atom [Fis] bagian atom yg hampir semua massa atom itu terpusatkan dan bagian ini mempunyai muatan elektrik yg positif; nukleus atom
1055 inti es inti yg menyebabkan terjadinya es
1056 inti pembekuan inti yg menyebabkan terjadinya butir es dr air
1057 inti sari isi atau bagian yg terpenting dr sesuatu
1058 intifadah in.ti.fa.dah [Ar n] perjuangan merebut kemerdekaan dng segala dana dan tenaga tanpa menggunakan kekuatan militer: -- yg dilancarkan PLO mendapat dukungan dr berbagai negara
1059 intiha in.ti.ha [n] akhir; penghabisan; penutup
1060 intiha alkalam akhirul kalam; akhir tulisan (atau bacaan); penutup surat
1061 intikad in.ti.kad [ark n] kritik; sanggahan
1062 intil in.til [Lihat {kintil}]
1063 intim in.tim [a] akrab; karib; rapat: hubungan (pergaulan, persahabatan) mereka sangat --
1064 intima in.ti.ma [n Anat] lapisan terdalam dinding pembuluh darah yg terdiri atas endotel dan jaringan ikat halus di bawahnya
1065 intimasi in.ti.ma.si [n] keakraban: -- yg dianggap sakral sudah lenyap
1066 intimidasi in.ti.mi.da.si [n] tindakan menakut-nakuti (terutama untuk memaksa orang atau pihak lain berbuat sesuatu); gertakan; ancaman
1067 intip in.tip [v] meng.in.tip v (1) melihat melalui lubang kecil, dr celah-celah, semak-semak, dsb sambil bersembunyi: ia ~ dr balik pintu melalui lubang kunci; (2) ki mengamati dng cermat dan dng diam-diam: dia ditugasi ~ kekuatan pemain lawan [n] bagian (nasi tanak dsb) yg keras dan gosong yg melekat pd dasar periuk; kerak (nasi dsb)
1068 intipati in.ti.pa.ti [n] sari pati
1069 intoksikasi in.tok.si.ka.si [n] (1) pemabukan; kemabukan (tt minuman keras); (2) v keracunan (dl tubuh)
1070 intoleran in.to.le.ran [a] tidak tenggang rasa; tidak toleran
1071 intonasi in.to.na.si [n] (1) Ling lagu kalimat; (2) Mus ketepatan penyajian tinggi rendah nada (dr seorang penyanyi)
1072 intra- in.tra- [bentuk terikat] di dalam; bagian dalam: intrakardiak
1073 intradermal in.tra.der.mal [a] keadaan di dl atau di antara lapisan kulit
1074 intrakalimat in.tra.ka.li.mat [a] di dl kalimat (tt kata atau ungkapan peng-hubung)
1075 intrakurikuler in.tra.ku.ri.ku.ler [n] kegiatan siswa di seko-lah atau mahasiswa di kampus yg sesuai atau sejalan dng komponen kurikulum
1076 intralinguistis in.tra.li.ngu.is.tis [a] bersifat kebahasaan; berhubungan dng linguistik
1077 intramembran in.tra.mem.bran [adv Dok] di dl membran
1078 intramolekul in.tra.mo.le.kul [a Kim] mengenai pemasukan ke dl molekul atau ke dl struktur molekul
1079 intramuskuler in.tra.mus.ku.ler [a Dok] mengenai pemasuk-an (tt suntikan) ke dl otot: obat suntik tidak dimasukkan secara intravena, melainkan --
1080 intransitif in.tran.si.tif [a Ling] tanpa objek langsung atau pelengkap penderita (tt verba) spt pd kata loncat, terjun, jatuh
1081 intraseluler in.tra.se.lu.ler [a Bio] di dl sel
1082 intrauniversiter in.tra.u.ni.ver.si.ter [a] tt kegiatan dl per-guruan tinggi (tidak di luarnya)
1083 intravaskuler in.tra.vas.ku.ler [/intravaskulEr/ a Dok] dl pembuluh darah
1084 intravena in.tra.ve.na [a Dok] mengenai pemasukan (tt suntikan ke dl pembuluh darah: dia kemudian mendapat obat suntik yg diberikan secara --
1085 intrik in.trik [n] penyebaran kabar bohong yg sengaja untuk menjatuhkan lawan: mereka melakukan -- guna meng-hancurkan pihak lawan
1086 intrinsik in.trin.sik [a] terkandung di dalamnya (tt kadar logam mulia dl mata uang, harkat seseorang, atau suatu peristiwa): nilai -- mata uang, nilai logam yg terkandung di dalamnya, biasanya kurang dr nilai yg tertera di atasnya
1087 intro in.tro [n kp] introduksi; pengantar
1088 intro- in.tro- [bentuk terikat] di dalam; ke dalam: introspeksi
1089 introduksi in.tro.duk.si [n] (1) perbuatan memperkenalkan atau melancar-kan untuk pertama kali; (2) bagian karangan yg menyatakan pendahuluan; (3) Mus bagian awal sajian musik sebelum penyanyi mulai menyanyikan lagu
1090 introjeksi in.tro.jek.si [n] pemasukan sikap atau gagasan ke dl diri seseorang secara tidak sadar
1091 introspeksi in.tro.spek.si [n] peninjauan atau koreksi thd (perbuatan, sikap, kelemahan, kesalahan, dsb) diri sendiri; mawas diri
1092 introver in.tro.ver [a] (1) bersifat suka memendam rasa dan pikiran sendiri dan tidak mengutarakannya kpd orang lain; bersifat tertutup; (2) Zool (struktur yg) melekuk ke dalam, spt struktur hewan bertulang belakang
1093 intrusi in.tru.si [n Geo] penerobosan magma ke dl batuan atau di antara batuan lain; perembesan air laut dsb ke dl lapisan tanah sehingga terjadi percampuran air laut dng air tanah: sungai di Jakarta sudah tercemar, daerah yg terkena -- air laut pun semakin meluas
1094 intuisi in.tu.i.si [n] daya atau kemampuan mengetahui atau mema-hami sesuatu tanpa dipikirkan atau dipelajari; bisikan hati; gerak hati
1095 intuitif in.tu.i.tif [a] bersifat (secara) intuisi, berdasar bisikan (gerak) hati: benarkah wanita lebih -- dp pria?
1096 intumesensi in.tu.me.sen.si [n] (1) Anat pembesaran pd bagian susunan spiral; (2)pengembangan, penggembungan, dsb (krn pengaruh panas)
1097 invaginasi in.va.gi.na.si [n Bio] kantong yg terbentuk oleh pelekukan permukaan luas
1098 invalid in.va.lid [a] (1) lemah atau cacat anggota badan krn sakit atau luka; cedera: ia menjadi -- krn kecelakaan yg menimpanya setahun yg lalu; (2) cak bangkrut
1099 invasi in.va.si [n] (1) hal atau perbuatan memasuki wilayah negara lain dng mengerahkan angkatan bersenjata dng maksud menye-rang atau menguasai negara tsb; penyerbuan ke dl wilayah negara lain: mereka menuduh seakan-akan kita melakukan -- militer ke daerah itu; (2) ki hal berbondong-bondong mema-suki suatu daerah, tempat, atau negeri: -- para wisatawan asing ke Pulau Bali mendapat perhatian khusus dr Pemerintah Daerah Bali
1100 invensi in.ven.si [n] penciptaan atau perancangan sesuatu yg sebelumnya tidak ada; reka cipta: hal itu mendorong -- teknologi lain yg dapat menghemat bahan dan tenaga
1101 inventaris in.ven.ta.ris [n] (1) Adm daftar yg memuat semua barang milik kantor (sekolah, perusahaan, kapal, dsb) yg dipakai dl melaksanakan tugas; (2) Tern daftar ternak yg menyebutkan macam, ukurannya, dsb
1102 inventaris usaha tani daftar barang disertai dng nilainya masing-masing yg dimiliki oleh usaha tani dl waktu tertentu, baik yg sudah dibayar maupun yg belum
1103 inventarisasi in.ven.ta.ri.sa.si [n Adm] (1) pencatatan atau pendaftaran barang-barang milik kantor, (sekolah, rumah tangga, dsb) yg dipakai dl melaksanakan tugas; (2) pencatat- an atau pengumpulan data (tt kegiatan, hasil yg dicapai, pendapat umum, persuratkabaran, kebudayaan, dsb): seka-rang sedang diadakan -- bahasa daerah di Indonesia; pemerintah mengadakan -- tenaga asing
1104 inventif in.ven.tif [a] pandai mencipta atau merancang (sesuatu yg sebelumnya tidak ada): pendidikan hendaknya dapat mengajarkan siswa keterampilan yg --
1105 inventor in.ven.tor [n] orang yg mencipta atau merancang sesuatu (yg sebelumnya tidak ada); pereka cipta
1106 inventori in.ven.to.ri [n] daftar kemampuan untuk mengukur karakteristik kepribadian atau keterampilan seseorang
1107 inventoriminat in.ven.to.ri.mi.nat [n] instrumen yg diguna-kan untuk mengukur minat atau kegemaran seseorang dl berbagai kegiatan
1108 inversi in.ver.si [n] (1) pembalikan posisi, arah, susunan, dsb; (2) Ling pembalikan susunan bagian kalimat yg berbeda dr susunan yg lazim (msl ia makan roti menjadi makan roti ia); (3) Dok keterbalikan posisi dsb (yg mestinya ada di dl menjadi di luar, yg mestinya di atas ada di bawah); sung-sang; (4) nafsu berahi thd kelamin sejenis; homoseksualisme
1109 inversi angin pasat [Met] inversi suhu yg terjadi di daerah angin
1110 inversi seksualis hubungan kelamin terbalik (thd kelamin sejenis)
1111 inversi suhu lapisan di dl atmosfer ketika suhu meningkat dng cepat
1112 inversi testis [Dok] letak buah pelir terbalik, mulutnya tidak ke atas melainkan ke bawah
1113 invertebrata in.ver.teb.ra.ta [n Zool] binatang yg tidak ber-tulang punggung, termasuk ameba, cacing, lalat
1114 investasi in.ves.ta.si [n] penanaman uang atau modal dl suatu perusahaan atau proyek untuk tujuan memperoleh keun-tungan: negara berkembang kurang memperhatikan -- nya di sektor pertanian
1115 investasi peternakan seluruh modal yg ditanam dl usaha ternak
1116 investigasi in.ves.ti.ga.si [n] penyelidikan dng mencatat atau merekam fakta melakukan peninjauan, percobaan, dsb, dng tujuan memperoleh jawaban atas pertanyaan (tt peristiwa, sifat atau khasiat suatu zat, dsb); penyidikan
1117 investigatif in.ves.ti.ga.tif [a] berhubungan dng investigasi
1118 investor in.ves.tor [n] penanam uang atau modal; orang yg menanamkan uangnya dl usaha dng tujuan mendapatkan keuntungan: para -- yg ingin menanamkan modalnya dapat mendirikan perusahaan industri
1119 investor besar penanam uang yg bermodal banyak
1120 investor kecil penanam uang yg bermodal sedikit
1121 investor publik masyarakat yg menanamkan modalnya dl pasar modal atau bursa efek
1122 invitasi in.vi.ta.si [n] (1) undangan; (2) Olr pertandingan kejuaraan yg mengundang pemain luar atau pemain asing: -- nasional balap sepeda tahun ini dilangsungkan di Jakarta
1123 invois in.vo.is [n Dag] daftar barang kiriman yg dilengkapi dng nama, jumlah, dan harga yg harus dibayar oleh pembeli (pemesan); faktur: biaya yg berhubungan dng perakunan dan perkreditan harus dialokasikan atas dasar -- yg di-proses, perakunan yg dilayani, transaksi penjualan
1124 involusi in.vo.lu.si [n] (1) pertumbuhan kembali menjadi bentuk yg lebih sederhana, khususnya tt protozoa yg tidak berkesempatan tumbuh secara sempurna atau wajar (sebagaimana mestinya), tetapi dapat menjadi normal dl kondisi yg lebih baik; (2) Dok perubahan bagian tubuh kembali ke ukuran normal (spt rahim yg kembali mengecil sesudah bersalin); (3) Dok kemunduran dl perkembangan (spt kemunduran alat-alat tubuh krn ketuaan); (4) kemerosotan (tt kondisi sesuatu): di negeri itu -- agraris melatarbelakangi perkembangan daerah
1125 involusi konflik kemerosotan yg terjadi dl suatu negara yg disebabkan oleh peristiwa yg terjadi di dalam dan di luar negara itu
1126 inyik [Mk n] nenek; kakek
1127 inzar in.zar [v] berusaha menumbuhkan kesadaran dan keinsafan orang banyak agar menggunakan masa hidupnya untuk kebaikan dan menjauhi semua larangan
1128 inziaj in.zi.aj [n Isl] tergetarnya hati di hadapan Allah krn pengaruh mendengarkan ajaran agama
1129 iodin io.din [n Kim] unsur halogen bukan logam, berwarna hitam kebiruan dng uap ungu; unsur dng nomor atom 53, ber-lambang I, dan bobot atom 126,9045; yodium
1130 ion [n Fis] partikel (atom atau molekul) yg bermuatan listrik, yg dihasilkan atau terbentuk dng penghilangan atau penam-bahan elektron
1131 ionisasi io.ni.sa.si [n ] pengionan
1132 ionosfer io.no.sfer [n] (1) Geo lapisan atmosfer bumi, pd ke-tinggian l00 km di atas lapisan stratosfer, mengandung ion dan elektron bebas yg dihasilkan oleh radiasi matahari; (2) Fis lapisan atmosfer bumi yg tingginya mulai dr 50-1.000 km yg merupakan lapisan yg terdiri atas ion-ion
1133 iota io.ta [n] (1) huruf ke-9 dr abjad Yunani; (2) jumlah yg sangat sedikit
1134 ipar [n] saudara suami atau istri
1135 ipar besan istri atau suami ipar (di Minangkabau); biras
1136 ipis [Sd a] tipis
1137 ipon [n Olr] kemenangan telak dl permainan judo: pemain judo dr DKI Jakarta mendapat -- dr pemain Jawa Timur
1138 iprit ip.rit [v] meng.ip.rit v cak berlari kencang (krn ketakutan dsb)
1139 ipuh [n] (1) pohon yg getahnya beracun, Antiaris toxicatia; (2) upas, racun dr getah pohon ipuh
1140 ipuk [Jw v] meng.i.puk v (1) menyemaikan (benih dsb); (2) ki mengusahakan supaya gembira, tenteram, dsb (tt hati, perasaan, dsb): ~ hati anak istri adalah kewajiban suami dl keadaan yg serba sulit
1141 ipukan ipuk.an [n] semai(an)
1142 ipung [n] ular kecil yg berwarna hijau
1143 iqamat iqa.mat [n] ikamah
1144 iqra iq.ra [v] bacalah
1145 ira [Mk n] (1) petak pd buah durian atau limau; pangsa; (2) garis atau urat kayu; (3) urat besar pd daging (yg mudah diiris)
1146 ira-ira [n] ikan lumba-lumba yg kulitnya kekuning-kuningan
1147 iradat ira.dat [n] kehendak, kemauan (Tuhan): Tuhan telah mene-tapkan dng -- Nya
1148 iradiasi ira.di.a.si [n] penyinaran; penyorotan: kelenjar itu telah meng-alami -- gamma
1149 irafah ira.fah [Ar n] ramalan
1150 irah-irahan irah-irah.an [n Sen] aksesori untuk menari (topi, rambut, dsb)
1151 iram [a] menjadi pucat, berubah warnanya (tt warna kain dsb); luntur: kain itu -- krn dijemur di panas matahari
1152 irama ira.ma [n] (1) gerakan berturut-turut secara teratur; turun naik lagu (bunyi dsb) yg beraturan; ritme; (2) Sas alunan yg ter-cipta oleh kalimat yg berimbang, selingan bangun kalimat, dan panjang pendek serta kemerduan bunyi (dl prosa); ritme; (3) Mus ukuran waktu atau tempo: -- lagu Bengawan Solo berlainan dng lagu Jali-Jali; (4) Sas alunan yg terjadi krn perulangan dan pergantian kesatuan bunyi dl arus panjang pendek bunyi, keras lembut tekanan, dan tinggi rendah nada (dl puisi)
1153 iras [n] se.i.ras n berasal atau terbuat dr satu bahan (besi, kayu dsb) yg tidak bersambung: keris ganja ~ tiang ganja ~ [Mk n] se.i.ras, iras-iras n serupa; semacam
1154 irasan iras.an [n] bagian benda yg dibuat dr satu bahan dng induknya, tidak merupakan bahan sambungan: tokoh wayang itu dibuat dng tangan ~ , menjadi satu dng badan sehingga tangannya tidak dapat digerakkan
1155 irasional ira.si.o.nal [a] (1) tidak berdasarkan akal (penalaran) yg sehat: sebagian kecurigaan itu disebabkan oleh cara berpikir yg -- dr masyarakat kita; (2) cak tidak masuk akal; tidak terhitung lagi: jumlah kekayaannya -- banyaknya
1156 irasionalitas i.ra.si.o.na.li.tas [n] perihal tidak masuk akal
1157 iri [a] merasa kurang senang melihat kelebihan orang lain (beruntung dsb); cemburu; sirik; dengki: barangkali ia -- thd adiknya yg diberi uang, sedangkan ia tidak
1158 iri hati iri ha.ti [a] merasa kurang senang melihat kelebihan orang lain
1159 iridium iri.di.um [n Kim] logam putih, keras, getas, dan berkilat, ditemukan oleh Tennant pd tahun 1804; unsur dng nomor atom 77, berlambang Ir, bobot atom 192,22
1160 irigasi iri.ga.si [n] pengaturan pembagian atau pengaliran air menurut sistem tertentu untuk sawah dsb; pengairan: saluran -- yg telah rusak hendaknya segera diperbaiki untuk mencegah terjadinya banjir
1161 irigator iri.ga.tor [n Dok] alat semprot untuk membersihkan luka dsb
1162 irik [v] meng.i.rik v (1) menginjak: ia ~ barang itu sehingga terbenam ke air; (2) menginjak atau menebah agar terlepas dr tangkainya (tt padi kering, kacang, dsb)
1163 iring [v] ber.i.ring v (1) berjalan berturut-turut: pawai itu sbg semut ~; (2) bersama-sama (dng); diikuti (dng): percobaan yg pertama ~ dng berbagai kesukaran
1164 iring-iringan iring-iring.an [n] rombongan; perarakan; iringan
1165 iring-iringan panjang jimat iring-iring.an panjang jimat perayaan yg dipusatkan di keraton (Cirebon), ketika semua pusaka dimandikan dan diarak dng penuh kebesaran sambil mengelilingi keraton
1166 iringan iring.an [n] (1) sisi; lambung; samping: ia duduk di ~ nya; (2) yg mengiringi (mengikuti, menyertai) (tt lagu, orkes, dsb); (3) iring-iringan
1167 iris [n Anat] selaput bola mata yg ada di belakang kornea mata, membentuk batas pupil yg memberikan warna khusus; selaput pelangi [n] penggal kecil; kerat; potong: ia sarapan roti dua --
1168 iris-irisan iris-iris.an [n] hasil mengiris-iris: lama-kelamaan ~ kulit kayu menjadi hilang
1169 irisan iris.an [n] (1) potongan; keratan; (2) penampang
1170 irisan atas iris.an atas cara penambangan bawah tanah dng pelombongan ambrukan (dng mengambrukkan bahan galian lapis demi lapis)
1171 irit [a] hemat; tidak boros: penggunaan bensin mobil ini --
1172 iritabilitas iri.ta.bi.li.tas [n Zool] kemampuan benda hidup untuk bereaksi atau menanggapi suatu stimulus
1173 iritasi iri.ta.si [n] (1) kejengkelan (hati); (2) gangguan; (3) perangsangan
1174 iritatif iri.ta.tif [a] bersifat mengganggu: penyebab lain yg sering ditemukan ialah antara lain infeksi rongga hidung dan akibat polutan yg --
1175 ironi iro.ni [n] (1) kejadian atau situasi yg bertentangan dng yg diharapkan atau yg seharusnya terjadi, tetapi sudah menjadi suratan takdir: peristiwa pembunuhan Mahatma Gandhi adalah suatu -- krn ia adalah seorang pejuang tanpa kekerasan yg paling gigih; (2) Sas majas yg menyatakan makna yg bertentangan dng makna sesungguhnya, msl dng mengemukakan makna yg berlawanan dng makna yg sebe-narnya dan ketidaksesuaian antara suasana yg diketengahkan dan kenyataan yg mendasarinya
1176 ironi dramatik [Sas] (1) situasi yg timbul dl drama, apabila seorang tokoh mengucapkan sesuatu yg bermakna bagi pembaca atau penonton, tetapi tidak disadari oleh tokoh lain; (2) informasi yg diberikan kpd penonton atau pembaca melalui ucapan mengenai identitas seorang tokoh, maksud, atau suatu peristiwa
1177 ironis iro.nis [a] bersifat ironi: adalah kenyataan -- bahwa pemerintah masih harus mengimpor bahan pangan dr negara tetangga
1178 irsyad ir.syad [n] petunjuk; pimpinan: Nabi Muhammad saw. menyantuni fakir miskin atas -- Allah
1179 irung [kl n] mangkuk kecil untuk minum arak
1180 irus [n] sendok besar yg cekung, terbuat dr tempurung kelapa dsb untuk menyendok sayur dsb dr kuali (belanga, periuk, panci)
1181 Isa Almasih [Kat] sebutan bagi Yesus, berarti Isa yg diurapi; (2) Isl Isa yg diselamatkan
1182 isak [n] suara tangis yg tertahan-tahan; sedu-sedan
1183 isak-isak isak-i.sak [n] penyakit sesak napas; asma
1184 isalohipse isa.lo.hip.se [n Met] garis yg menghubungkan tempat-tempat yg mengalami perubahan tinggi dr bidang isobar yg sama dl jangka waktu tertentu
1185 isap i.sap [v] meng.i.sap v memasukkan (menarik ke dl) dng kekuatan hawa; menarik masuk hingga meresap; menghirup; menyedot
1186 isapan isap.an [n] yg telah diisap; hasil mengisap
1187 isapan jempol isap.an jempol kabar yg tidak benar; kabar bohong
1188 isbat is.bat [Ar n] penyungguhan; penetapan; penentuan
1189 isbat nikah penetapan tt kebenaran (keabsahan) nikah: permintaan -- nikah telah diajukannya minggu yang lalu
1190 iseng [a] (1) merasa menganggur (tidak ada yg perlu segera dikerjakan); (2) (berbuat atau mengerjakan sesuatu supaya jangan menganggur) sbg perintang-rintang waktu; (3) tidak mau menganggur (rewel, suka mengganggu, suka omong, suka makan apa saja, dsb): krn tangan anak-anak yg -- , dinding sekolah itu penuh corat-coret; (4) sekadar main-main; tidak bersungguh-sungguh; iseng-iseng a sekadar main-main saja (dp menganggur) untuk perintang-rintang waktu
1191 isentropik isen.tro.pik [a Fis] berlangsung tanpa perubahan entropi
1192 isi [n] (1) sesuatu yg ada (termuat, terkandung, dsb) di dl suatu benda dsb: -- gudang itu pupuk dan alat-alat pertanian; (2) besarnya suatu ruangan; volume: -- kaleng itu 20 liter; (3) apa yg tertulis di dalamnya (tt buku, surat, dsb); (4) inti atau bagian yg pokok dr suatu wejangan (pidato, pem-bicaraan, dsb)
1193 isi dada isi hati
1194 isi hati apa yg terkandung di dl hati; apa yg terasakan atau terpikirkan
1195 isi kampung penduduk kampung (negeri, pulau)
1196 isi kawin maskawin; mahar
1197 isi lemak dapat ke orang [pb] orang lain mendapat senangnya, kita mendapat susahnya saja
1198 isi negeri isi kampung
1199 isi pantun larik ketiga dan keempat sebuah pantun yg mengandung inti maksudnya
1200 isi perut bagian tubuh yg ada di dl perut (spt usus, perut besar); (2) cak makan: seorang tega menjual anak gadisnya dng alasan -- perut; (3) ki perasaan hati, apa yg terpikirkan di dl hati; (4) makanan; rezeki: siang malam bekerja keras mencari -- perut bagi anak istrinya
1201 isi pulau isi kampung
1202 isi rumah orang-orang yg tinggal serumah; penghuni rumah
1203 isi tolak [Lay] berat benaman
1204 isian isi.an [n] (1) sesuatu yg diisikan; (2) sesuatu yg dikosongkan untuk diisi: daftar ~
1205 isim [Ar n] (1) nama; (2) nama Tuhan, dipakai sbg mantra dsb
1206 isis [a] terasa segar (krn embusan angin dsb): dng potongan rambut pendek spt ini, saya merasa lebih enak dan --
1207 isit [Jk n] gusi
1208 iskemia is.ke.mia [n Dok] anemia lokal yg disebabkan oleh penyumbatan arteri yg membawa darah
1209 islah is.lah [Ar n] perdamaian (tt penyelesaian pertikaian dsb)
1210 Islam Is.lam [n] agama yg diajarkan oleh Nabi Muhammad saw. berpedoman pd kitab suci Alquran yg diturunkan ke dunia melalui wahyu Allah Swt.
1211 islami is.la.mi [a] bersifat keislaman: akhlak --
1212 islamiah is.la.mi.ah [a] berkenaan dng agama Islam; bersifat Islam: tindak kekerasan itu tidak ~ krn Islam mengutamakan kebajikan
1213 islamis is.la.mis [a] bersifat Islam: pemimpin yg --
1214 islamisasi is.la.mi.sa.si [n] pengislaman
1215 islamisme is.lam.is.me [n] ajaran Islam
1216 islamologi is.la.mo.lo.gi [n] ilmu tentang agama Islam dng seluk-beluknya
1217 iso- (is-) [bentuk terikat] sama; serupa: isobar; isoglos; isoenzim
1218 isoaglutinin iso.a.glu.ti.nin [n Dok ] aglutinin yg bereaksi dng antigen hewan dr spesies yg sama
1219 isobar iso.bar [n Met] (1) garis pd peta yg menghubungkan tempat yg sama tekanan udaranya pd waktu tertentu; (2) Fis garis yg menghubungkan titik bertekanan sama pd grafik variabel termodinamik
1220 isobarik iso.ba.rik [a Fis] mempunyai tekanan sama atau tetap, baik thd ruang maupun waktu
1221 isobat iso.bat [n Geo] garis pd peta yg menghubungkan tempat yg sama kedalaman lautnya
1222 isobron isob.ron [n Met] (1) garis pd peta yg menghubungkan tempat yg dapat didengar bunyi guntur pd waktu yg sama; (2) garis pd peta yg menghubungkan tempat yg mempunyai jumlah bunyi guntur yg sama dl satu periode
1223 isodin iso.din [n Met] garis pd peta yg menghubungkan titik dng tarikan dinamometer yg sama besar
1224 isodinamik iso.di.na.mik [a Bio] bersifat menghasilkan tenaga yg sama dl tubuh (l00 g lemak adalah isodinamik dng kira-kira 230 g protein atau karbohidrat)
1225 isofase iso.fa.se [n Lay] lampu suar yg sama periode terang dan gelapnya
1226 isofen iso.fen [n Met ] garis pd peta yg menghubungkan tempat yg pd tanggal yg sama mempunyai tanaman sejenis dan tingkatan yg sama (kalau yg satu berbunga, pd waktu yg sama yg lain juga berbunga, dsb)
1227 isofet iso.fet [n Met] garis pd peta yg menghubungkan titik yg mempunyai tingkat terang cahaya yg sama
1228 isoflor iso.flor [n Geo] garis pd peta yg menghubungkan tempat yg mempunyai flora yg sama
1229 isofon iso.fon [n Ling] isoglos pd peta bahasa yg digambarkan me-lingkari satu unsur fonologis tertentu
1230 isogamet iso.ga.met [n Zool] sel reproduktif atau gamet yg melakukan pembuahan dng bentuk dan ukuran yg sama
1231 isogami iso.ga.mi [n Zool] produksi dng cara konjugasi isogamet, spt pd protozoa
1232 isoglos iso.glos [n Ling] garis pd peta bahasa yg menghubungkan daerah yg mewakili kelompok penutur yg menggunakan unsur bahasa (fonologi, gramatikal, dan leksikal) yg sama
1233 isogon iso.gon [n] (1) Met garis pd peta yg menghubungkan tempat yg mempunyai arah angin yg sama; (2) Mat bangun yg sudutnya sama besar
1234 isogram iso.gram [n Met] garis pd peta yg menghubungkan tempat yg mempunyai unsur meteorologi atau klimatologi yg sama
1235 isohalin iso.ha.lin [n Geo] garis pd peta yg menghubungkan tempat atau laut yg mempunyai kadar garam yg sama
1236 isohel iso.hel [n Met] garis lengkung yg menghubungkan tempat yg mengalami lama penyinaran matahari yg sama dl jangka waktu tertentu
1237 isohiet iso.hi.et [n Geo] garis pd peta yg menghubungkan tempat yg mempunyai jumlah curah hujan yg sama dl satu periode
1238 isohips iso.hips [n Geo] garis pd peta yg menghubungkan tempat yg sama tinggi di atas permukaan laut
1239 isokal iso.kal [n] garis pd peta yg menghubungkan tempat yg mem-punyai harga nilai kotor batu bara yg sama
1240 isokalori iso.ka.lo.ri [n] ransum yg memiliki jumlah atau nilai kalori yg sama, tetapi jenis dan susunan makanannya berbeda
1241 isokemi iso.ke.mi [a Anat] berkurangnya atau tidak cukupnya darah setempat
1242 isokeraunik iso.ke.rau.nik [n Met] garis pd peta yg meng-hubungkan tempat yg memiliki frekuensi terjadinya badai guntur yg sama
1243 isokor iso.kor [n Fis] grafik yg menunjukkan hubungan dua variabel termodinamik, sedangkan volumenya tetap
1244 isokorik iso.ko.rik [a Fis] dl keadaan volume yg sama atau tetap, baik thd ruang maupun waktu
1245 isokronisme iso.kro.nis.me [n Ling] ciri bahasa bertempo tekanan yg memiliki suku bertekanan dng jarak waktu yg lebih kurang sama, dng akibat suku tak bertekanan berkurang temponya sejalan dng banyaknya yg terdapat di antara dua suku ber-tekanan
1246 isolasi iso.la.si [n] (1) pemisahan suatu hal dari hal lain atau usaha untuk memencilkan manusia dr manusia lain; pengasingan; pe-mencilan; pengucilan; (2) keadaan terpencilnya satu wilayah krn jauh dr hubungan lalu lintas; (3) penyekatan (pengham-batan atau penahanan) arus listrik oleh suatu bahan sehingga arus itu tidak dapat mengalir; (4) Ikn pemisahan satu kelom-pok ikan dr kelompok ikan lain sehingga perkawinan antarkelompok dapat dihindari
1247 isolasionisme iso.la.si.o.nis.me [n] kecenderungan memisahkan diri dr pihak lain
1248 isolatif iso.la.tif [a] bersifat isolasi; dl keadaan terisolasi: nilai-nilai tradisi yg bertendensi -- harus diupayakan menjadi lebih adaptif
1249 isolator iso.la.tor [n] (1) penyekat atau pengisolasi (tt arus listrik); (2) Fis bahan atau alat yg mempunyai hambatan elektrik atau panas (bahang) yg sangat tinggi sehingga dapat dipakai untuk menyekat listrik atau panas dr benda lain
1250 isoleks iso.leks [n Ling] isoglos pd peta bahasa yg digam-barkan melingkari satu kata tertentu
1251 isolemen iso.le.men [n] isolasi
1252 isolir iso.lir [Lihat {isolasi}]
1253 isomer iso.mer [n Kim] satu dr sepasang senyawa atau lebih yg mempunyai rumus sama, tetapi sifatnya berlainan
1254 isometrik iso.me.trik /isomEtrik/ (1) a berkenaan dng atau memiliki ukuran yg sama dng yg lainnya; (2) n Fis isokorik
1255 isomorf iso.morf [n] (1) Ling isoglos pd peta bahasa yg digambarkan melingkari satu unsur morfologis tertentu; (2) Zool organisme yg mempunyai struktur yg serupa, tetapi berbeda keturunan
1256 isomorfis iso.mor.fis [a Ling] berada dl hubungan yg sepadan, msl hu-bungan antara episode cerita dan urutan paragraf dl wacana tuturan
1257 isomorfisme iso.mor.fis.me [n Ling] kesamaan struktur fonologis, grama-tikal, leksikal, atau semantis dua bahasa atau lebih
1258 isonefel iso.ne.fel [n Met] garis pd peta yg menghubungkan tempat yg kadar awannya rata-rata sama pd periode tertentu
1259 isonomi iso.no.mi [n] persamaan dl hak dan undang-undang
1260 isopal iso.pal [n] garis yg menghubungkan kenaikan atau penurunan air tanah yg sama dl satu periode
1261 isopiestik iso.pi.es.tik [a Fis] berkenaan dng tekanan yg sama; isobarik
1262 isoplet iso.plet [n Ling] garis yg digambarkan pd peta bahasa yg menandai, baik batas pemakaian ciri bahasa maupun ciri adat istiadat, ciri geografis, dan ciri budaya yg menjadi faktor penyatu bagi dialek atau bahasa regional
1263 isoriza iso.ri.za [n Zool] jenis sel jelatang yg dilengkapi dng sebuah tabung lurus dan tidak berduri
1264 isosilabisme iso.si.la.bis.me [n Ling] ciri bahasa bertempo suku kata dng tiap-tiap suku kata diucapkan dl waktu yg lebih kurang sama, baik dl ujaran cepat maupun dl ujaran lambat
1265 isotah iso.tah [n Met] garis yg menghubungkan tempat yg mempunyai kecepatan angin yg sama
1266 isoterm iso.term [n] (1) Met garis dl peta cuaca yg meng-hubungkan tempat yg mempunyai temperatur rata-rata yg sama pd periode tertentu; (2) Fis garis yg menghubungkan titik dng suhu sama dl ruang
1267 isotermal iso.ter.mal [a Fis] keadaan bersuhu tetap atau sama, baik terhadap ruang maupun waktu
1268 isotop iso.top [n Fis] unsur yg atomnya mempunyai jumlah proton yg sama, tetapi berbeda jumlah neutron dl intinya
1269 isotrop iso.trop [n] (1) daya perkembangan yg sama ke semua arah; (2) daya bias yg tidak berbeda
1270 isotropik iso.tro.pik [n Fis] zat yg memiliki sifat fisik yg sama di segala arah dr suatu zat
1271 isovolumik iso.vo.lu.mik [n Fis] isokorik
1272 isra is.ra [n Isl] perjalanan Nabi Muhammad saw. pd malam hari dr Masjidilharam di Mekah ke Masjidilaksa di Baitulmukadas dng kendaraan burak
1273 isra Mikraj [Isl] peristiwa perjalanan Nabi Muhammad saw. dr Masjidil haram ke Masjidilaksa, langsung ke Sidratul-muntaha pd malam hari untuk menerima perintah salat lima waktu
1274 israf is.raf [Ar a] boros: hidupnya --
1275 istal is.tal [n] kandang kuda
1276 istan is.tan [a] (1) tidak tetap; (2) sembrono
1277 istana is.ta.na [n] rumah kediaman resmi raja (kepala negara, pre-siden) dan keluarganya
1278 istanggi is.tang.gi [n] setanggi
1279 istaz is.taz [n] ustaz
1280 istazah is.ta.zah [n] ustazah
1281 istiadat is.ti.a.dat [n] adat; kebiasaan
1282 istianah is.ti.a.nah [v Isl] permohonan pertolongan kpd Allah: upaya mencapai kebahagiaan selain bekerja keras adalah --
1283 istiazah is.ti.a.zah [a Isl] (1) permohonan kpd Tuhan untuk mendapat perlindungan dr gangguan setan; (2) pembacaan auzu billahi minasysyaitanirrajim
1284 istibdad is.tib.dad [n] tirani
1285 istibra is.tib.ra [Ar v] (1) berpantang bersetubuh; (2) mencari kepastian suci tidaknya seorang janda sebelum kawin lagi dng laki-laki lain yg bukan bekas suaminya (spt menunggu sampai tiga kali datang bulan atau haid); (3) mengeluarkan tinja yg tersisa pd dubur atau air seni pd kemaluan sesudah buang air
1286 istidlal is.tid.lal [n Isl] (1) pembuktian; (2) pencarian rujukan tekstual pd ayat-ayat Alquran atau hadis
1287 istidraj is.tid.raj [Ar n] hal atau keadaan luar biasa yg diberikan Allah Swt. kpd orang kafir sbg ujian sehingga mereka takabur dan lupa diri kpd Tuhan, spt Firaun dan Karun
1288 istifham is.tif.ham [Ar n] pemeriksaan; penyelidikan; pertanyaan
1289 istigasah is.ti.ga.sah [n] doa untuk memohon pertolongan kpd Allah Swt: Presiden hadir dl -- yg dilaksanakan di lapangan utama kota itu
1290 istigasah kubra istigasah yg diikuti oleh sejumlah besar masyara-kat
1291 istigasah sugra istigasah yg diikuti oleh beberapa orang
1292 istigfar is.tig.far [n Isl] permohonan ampun kpd Allah: membaca -- ialah berdoa memohon ampun kpd Allah
1293 istihadah is.ti.ha.dah [n] darah yg keluar dr faraj wanita yg tidak biasa spt darah haid dan nifas (darah penyakit)
1294 istihsan is.tih.san [n Isl] pendapat yg berpegang pd kebaikan sesuatu bagi umat manusia sehingga apa yg dipandang baik boleh dikerjakan atau dipedomani
1295 istikamah is.ti.ka.mah [n Isl] sikap teguh pendirian dan selalu konsekuen: Alquran mengajarkan kita agar mempunyai sikap --
1296 istikharah is.ti.kha.rah [n Isl] salat sunah mohon ditunjukkan pilihan yg benar
1297 istikhlaf is.tikh.laf [n] penunjukan wakil sebelum seseorang meninggal
1298 istiklal is.tik.lal [n] kebebasan; kemerdekaan
1299 istikmal is.tik.mal [n] (1) pemakaian; (2) penyempurnaan; pembulatan (jumlah dsb)
1300 istilah is.ti.lah [n] (1) kata atau gabungan kata yg dng cermat meng-ungkapkan makna konsep, proses, keadaan, atau sifat yg khas dl bidang tertentu; (2) sebutan; nama: janda muda disebut dng -- "janda kembang" ; (3) kata atau ungkapan khusus
1301 istilah kekerabatan [Antr] istilah untuk menyebut atau menyapa orang yg terikat kpd diri sendiri krn hubungan keturunan, darah, atau perkawinan; (2) Ling kata atau frasa yg meng-ungkapkan anggota suatu kelompok yg secara biologis berhubungan (berkerabat), msl kata ayah, abang, ipar, mertua
1302 istilah khusus istilah yg pemakaiannya dan/atau maknanya terbatas pd bidang tertentu
1303 istilah umum istilah yg menjadi unsur bahasa yg digunakan secara umum
1304 istima is.ti.ma [Ar n] pertimbangan (pendapat dsb) yg baik
1305 istimaiah is.ti.ma.iah [a] bersifat mendengarkan
1306 istimewa is.ti.me.wa [a] (1) khas (untuk tujuan dsb yg tentu); khusus: sekolah -- didirikan untuk anak-anak tunarungu dan tunawicara; (2) lain dp yg lain; luar biasa: di kota itu ia mendapat sambutan --; (3) terutama; lebih-lebih: ia pandai melukis, -- gambar pemandangan
1307 istimna is.tim.na [n] pengeluaran mani dng tangan; onani
1308 istimtak is.tim.tak [Ar v] bercumbu-cumbuan antara suami dan istri
1309 istinggar is.ting.gar [kl n] senapan sundut (membunyikannya dng disulut)
1310 istinja is.tin.ja [v] , ber.is.tin.ja v membersihkan dubur atau kemaluan sebelum berwudu
1311 istiqlal is.tiq.lal [n] kebebasan; kemerdekaan
1312 istirahat is.ti.ra.hat [v] , -- singkat istirahat dua hari yg dapat diberikan kpd seorang pegawai negeri krn sakit ataupun krn keperluan lain
1313 istislah is.tis.lah [n Isl] pendapat bahwa sesuatu adalah sahih krn berfaedah, baik untuk kepentingan pribadi maupun untuk kepentingan umum
1314 istislam is.tis.lam [n] penerimaan kepercayaan muslim
1315 istisna is.tis.na [n] pengecualian
1316 istitaah is.ti.ta.ah [Ar n] kemampuan: ia sudah mempunyai -- untuk naik haji
1317 istiwa is.ti.wa [a] paralel
1318 istri is.tri [n] (1) wanita (perempuan) yg telah menikah atau yg bersuami; (2) wanita yg dinikahi: almarhum meninggalkan seorang -- dan dua orang anak
1319 istri gelap perempuan simpanan; perempuan piaraan (yg tidak dinikahi)
1320 isu [n] (1) masalah yg dikedepankan (untuk ditanggapi dsb); (2) cak kabar yg tidak jelas asal usulnya dan tidak terjamin kebenarannya; kabar angin; desas-desus
1321 isya [n] (1) waktu menjelang malam sesudah lenyapnya sinar merah di ufuk barat; (2) waktu salat wajib setelah lenyapnya sinar merah di ufuk barat sampai menjelang terbit fajar; (3) Isl (huruf awal ditulis dng kapital) salat wajib sebanyak empat rakaat pd malam hari antara habis waktu magrib dan menjelang subuh
1322 isyarat isya.rat [n] segala sesuatu (gerakan tangan, anggukan kepala, dsb) yg dipakai sbg tanda atau alamat: ia memberikan -- tanda setuju dng kedipan matanya
1323 isyarat akustis [Ling] isyarat yg dapat ditangkap untuk mem-bedakan segmen bunyi, msl saat awal bunyi
1324 isyarat cermin [Kap] isyarat yg dikirimkan pd waktu siang hari dng meng-gunakan pantulan cahaya matahari melalui cermin
1325 isytiak isy.ti.ak [a Isl] perasaan tertarik hati seorang hamba kpd Allah ketika berkomunikasi dengan-Nya untuk mendapatkan kenikmatan
1326 italik ita.lik [n Graf] huruf miring; huruf kursif
1327 itarad ita.rad [Lihat {iktirad}]
1328 itaraf ita.raf [Lihat {iktiraf}]
1329 item [a cak] hitam
1330 item legit corak kulit berwarna cokelat gelap (tt gadis)
1331 iterasi ite.ra.si [n] perulangan
1332 iterbium iter.bi.um [n] unsur logam yg sangat langka, menyerupai itrium, dng nomor atom 70, lambang Yb, dan bobot atom 173,04
1333 itibak iti.bak [Ar v] mengikuti (contoh): kita berpuasa, bersalat, dan beribadah sunah hanya -- kpd Nabi Muhammad saw.
1334 itibar iti.bar ? iktibar
1335 itidal iti.dal ? iktidal
1336 itifak iti.fak [Ar n] persetujuan; persamaan; persesuaian
1337 itihad iti.had [Ar n] persatuan; perhimpunan
1338 itik [n] unggas yg hidupnya di darat, pandai berenang, badannya spt angsa, tetapi lebih kecil, termasuk binatang piaraan; bebek
1339 itik air belibis
1340 itik alabio itik yg dikembangkan di daerah Alabio, Kalimantan Selatan, biasanya dipelihara dl lanting (rumah di atas rawa-rawa), mempunyai produksi telur yg tinggi
1341 itik bali itik yg dikembangkan di Bali, warna bulunya bermacam-macam (putih, hitam, cokelat), kadang-kadang ada yg berjambul; mempunyai produksi telur yg tinggi
1342 itik berenang di laut (air) [pb] menderita kesusahan krn tidak dapat (atau tidak mendapat kesempatan) memanfaatkan kekayaan yg ada
1343 itik bertaji [pb] sangat penakut, tetapi sombong
1344 itik laut belibis
1345 itik liar itik yg hidup di sungai, sawah, dan rawa-rawa (termasuk binatang yg dilindungi); Cairina sculata
1346 itik liar kecil itik yg pandai terbang, panjang badan 30 cm, bulu badan sebagian besar berwarna putih, hidupnya berpasangan, makanannya udang dan ikan kecil, serangga air, dan binatang air kecil lainnya; Nettapus coromandelianus
1347 itik manila itik yg kakinya lebih pendek dan badannya lebih besar (gemuk bulat) dp itik biasa; entok
1348 itik serati itik manila
1349 itikad iti.kad [Lihat {iktikad}]
1350 itikaf iti.kaf ? iktikaf
1351 itil [n] klitoris
1352 itisal iti.sal [Ar v] terbukanya hati untuk mengetahui dan melihat sesuatu yg tidak dapat dilakukan oleh orang lain
1353 itlak it.lak [n] hal mengakui kebenaran suatu ajaran tanpa diselidiki sendiri
1354 itrium it.ri.um [n] unsur dng nomor atom 39, lambang Y, dan bobot atom 88,9059
1355 itu [pron] (1) kata penunjuk bagi benda (waktu, hal) yg jauh dr pembicara: letusan Gunung Krakatau -- sangat dahsyat; (2) demikian itu: -- kalau Anda tidak berkeberatan
1356 itulah itu.lah [pron] demikianlah akibatnya: ~ kalau orang berbuat durhaka thd orang tua
1357 iudisasi iu.di.sa.si [v] menggalakkan penggunaan IUD dl program keluarga berencana
1358 iur [n] , iur.an n jumlah uang yg dibayarkan anggota perkumpulan kpd bendahara setiap bulan (untuk biaya administrasi, rapat anggota, dsb)
1359 iwad [n] (1) Isl imbalan atau tebusan yg diberikan istri kpd suami untuk minta khuluk; (2) pampasan; ganti rugi
1360 iya [p] ya
1361 izah [Ar n] kehormatan; harga diri; kekuasaan
1362 izin [n] pernyataan mengabulkan (tidak melarang dsb); per-setujuan membolehkan: ia telah mendapat -- untuk mendiri-kan perusahaan mebel
1363 izin mengemudi izin untuk menjalankan kendaraan bermotor
1364 izin praktik izin untuk melakukan pekerjaan dng menerap-kan keahliannya dl suatu bidang ilmu dng memperoleh imbalan (spt dokter dan pengacara)
1365 izin terbit [Kom] izin dr pemerintah yg diperlukan untuk menerbitkan surat kabar atau terbitan lainnya
1366 izin usaha izin untuk melakukan kegiatan di bidang niaga dng tujuan mencari untung
Tentang KBBI Edisi III

Kamus Besar Bahasa Indonesia Daring

Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan atau KBBI daring merupakan versi online dari KBBI edisi ketiga yang diluncurkan pada tahun 2008.

Kamus ini memuat 78.000 lema. Isi (kata dan arti) dalam kamus ini merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (dahulu Pusat Bahasa).