Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

arti kata/frase "deklinasi kompas" Menurut KBBI Edisi III

Kamus ini menjelaskan arti kata/frase deklinasi kompas menurut KBBI Edisi III. Selain arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata deklinasi kompas.

definisi deklinasi kompas

deklinasi kompas= sudut yg diapit oleh jarum magnet dan meridian geografis tempat tertentu

Lebih lanjut mengenai deklinasi kompas
Contoh kalimat untuk "deklinasi kompas"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "deklinasi kompas" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata deklinasi kompas untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai deklinasi kompas

deklinasi kompas terdiri dari 2 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

dan

[p] penghubung satuan bahasa (kata, frasa, klausa, dan kalimat) yg setara, yg termasuk tipe yg sama serta memiliki fungsi yg tidak berbeda: ayah -- ibu, bibi -- paman, serta para anak, cucu, -- kemenakan bersama-sama merayakan 50 tahun perkawinan nenek mereka [n Olr] kelas atau tingkatan (I, II, III, IV, dsb) untuk yudo, karate, kempo

deklinasi

dek.li.na.si [n] (1) perubahan ke arah yg lebih kecil, lemah, atau rendah; (2) Fis sudut yg dibentuk oleh jarum magnet (pd kompas) dng arah utara; (3) Ling sistem fleksi mengenai bentuk (nomina, adjektiva, pronomina, dsb) untuk menyatakan perbedaan kategori (genus atau kasus); (4) Geo jarak sudut pd bola langit antara benda langit dan ekuator langit, diukur pd meridian yg melalui benda langit itu

jarum

ja.rum [n] (1) alat jahit yg terbuat dr logam, bentuknya bulat panjang, kecil, berujung runcing (ada yg bertakuk, berkait, atau melengkung pd bagian ujungnya), terdapat lubang tembus pd bagian pangkal tempat memasukkan benang; (2) sesuatu yg panjang (untuk mencocok, menyuntik, dsb); (3) alat yg berfungsi sbg penunjuk pd arloji (kompas dsb)

kompas

kom.pas [n] (1) alat untuk mengetahui arah mata angin (biasanya berbentuk spt jam yg berjarum besi berani yg menunjuk arah utara dan selatan); (2) pedoman arah [v] me.ngom.pas v cak meminta uang (barang dsb) dng ancaman atau kekerasan; memeras: ia dikenal sering ~ sejumlah penghuni asrama

magnet

mag.net [n] (1) setiap bahan yg dapat menarik logam besi; (2) ki daya rangsang

meridian

me.ri.di.an [n Geo] lingkaran khayal pd permukaan bumi, dibuat pd peta dan bola dunia sebanyak l80 buah dng jarak satu derajat antara satu dan lainnya, yg berpotongan dr kutub utara dan kutub selatan, digunakan untuk menetapkan letak tampak pd permukaan bumi dng arah timur-barat satuan derajat; garis bujur

oleh

[p] (1) kata penghubung untuk menandai pelaku: rumah ini dibeli -- ayahnya bulan lalu; tidak teringat -- ibuku bahwa hari ini hari ulang tahun anaknya; (2) sebab; karena: tidak lapuk -- hujan; binasa -- perbuatannya sendiri; (3) akibat: -- kurang hati-hatinya maka ia jatuh; (4) ark (ke)pada (yg menyatakan hubungan keluarga): ia pun kemenakan juga -- Engku Payo; (5) bagi (untuk): persoalan itu menjadi pikiran -- ku; (6) dengan: pohon itu sarat -- buah

sudut

su.dut [n] (1) penjuru; pojok: -- bilik; -- mata; (2) Mat bangun yg dibuat oleh dua garis yg berpotongan di sekitar titik po tongnya: -- tumpul; -- siku-siku; (3) tempat yg jauh-jauh dan tidak mudah dikunjungi; pelosok: bendera merah putih berkibar sampai ke -- kota; (4) segi (arah pandangan, pokok, atau dasar pandangan yg tentu): ditinjau dr -- keamanan, daerah itu boleh dijadikan permukiman

tempat

tem.pat [n] (1) sesuatu yg dipakai untuk menaruh (menyimpan, meletakkan, dsb); wadah; bekas: -- obat; -- tinta; (2) ruang (bidang, rumah, dsb) yg tersedia untuk melakukan sesuatu: -- belajar; -- duduk; (3) ruang (bidang dsb) yg dipakai untuk menaruh (menyimpan, mengumpulkan, dsb): -- pembuangan sampah

tertentu

ter.ten.tu [a] (1) sudah tentu; sudah pasti (jelas, terang, dsb): setiap pegawai mempunyai tugas ~ yg harus dikerjakannya; (2) tetap: pd waktu-waktu ~ ia akan lewat di sini; (3) sudah dapat dipastikan atau ditentukan (thd sesuatu yg tidak perlu disebutkan identitasnya): ada organisasi ~ yg menyokong gerakan di bawah tanah itu
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "deklinasi kompas" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index KBBI Edisi III
Tentang KBBI Edisi III

Kamus Besar Bahasa Indonesia Daring

Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan atau KBBI daring merupakan versi online dari KBBI edisi ketiga yang diluncurkan pada tahun 2008.

Kamus ini memuat 78.000 lema. Isi (kata dan arti) dalam kamus ini merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (dahulu Pusat Bahasa).