Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Arti Kata "Serum Anti Tetanus (Kuda)" Menurut Kamus Kesehatan

Kamus ini menjelaskan Arti Kata Serum Anti Tetanus (Kuda) menurut Kamus Kesehatan. Selain Arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata Serum Anti Tetanus (Kuda).

definisi Serum Anti Tetanus (Kuda)

Serum Anti Tetanus (Kuda)= Antisera yang dibuat dari plasma kuda yang dikebalkan terhadap tetanus, untuk pengobatan tetanus

Lebih lanjut mengenai Serum Anti Tetanus (Kuda)
Contoh kalimat untuk "Serum Anti Tetanus (Kuda)"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "Serum Anti Tetanus (Kuda)" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata Serum Anti Tetanus (Kuda) untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai Serum Anti Tetanus (Kuda)

Serum Anti Tetanus (Kuda) terdiri dari 4 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

serum

Di dalamdarah,serumadalah komponen yang bukan berupasel darah, juga bukanfaktor koagulasi; serum adalahplasma darahtanpafibrinogen. Serum terdiri dari semuaprotein(yang tidak digunakan untuk pembekuan darah) termasukcairan elektrolit,antibodi,antigen,hormon, dan semua substansiexogenous. Rumusan umum yaitu: serum = plasma - fibrinogen -proteinfaktor koagulasi.

tetanus

Infeksi karena toksin yang dibuat dalam tubuh oleh bakteri Clostridium tetani, ditandai dengan nyeri, kekakuan dan spasme (kejang) otot-otot tubuh. Clostridium tetani pada umumnya masuk tubuh manusia dalam bentuk spora melalui luka

Antibodi = Imunoglobulin

Antibodi,juga dikenal sebagai imunoglobulin,adalah protein besar berbentuk Y yang digunakan oleh sistem kekebalan tubuh untuk mengidentifikasi dan menetralisir zat asing seperti virus, bakteri, fungus, dll yang seharusnya tidak ada dalam tubuh.

Serum Anti Bisa Ular Polivalen (Kuda)

Antisera murni yang dibuat dari plasma kuda yang memberikan kekebalan terhadap bisa ular yang bersifat neurotoksik dan yang bersifat hemotoksik, untuk pengobatan terhadap gigitan ular berbisa dari jenis Naja sputatrix - ular Kobra, Bungarus fasciatus - Ular Belang, Agkistrodon rhodostoma - Ular Tanah yang banyak ditemukan di Indonesia

Serum Anti Difteri (Kuda)

Antisera murni yang dibuat dari plasma kuda yang dikebalkan terhadap difteri untuk pengobatan difteri

Serum Anti Tetanus (Kuda)

Antisera yang dibuat dari plasma kuda yang dikebalkan terhadap tetanus, untuk pengobatan tetanus

Tetanus Neonatorum

Tetanus yang menyerang neonatus (bayi umur 0-28 hari). Infeksi tersering melalui pencemaran tali pusat oleh spora Clostridium tetani misalnya pada pertolongan persalinan yang tidak/kurang steril

antibiotik

Obat yang menghentikan atau memperlambat pertumbuhanbakteri

Antibodi Monoklonal

Obat anti kanker dengan "target khusus" untuk pengobatan Non Hodgkin Limfoma (NHL) yang merupakan pilihan terapi termutakhir dan menjadi salah satu pilihan utama di dunia. Target khusus tersebut adalah protein CD20+ yang ditemukan pada 95% permukaan sel B NHL.

Antioksidan

Molekul yang memiliki kemampuan mencegah atau mengurangi kemungkinan proses oksidasi (stress oksidatif) di berbagai bagian tubuh. Sumber-sumber antioksidan yang mudah diperoleh dari makanan sehari-hari antara lain sayuran hijau daun katuk, cincau hijau, bayam, kangkung, delima, stroberi, susu kambing, alpukat, brokoli, teh, anggur, apel, tomat, wortel, telur dll.
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "Serum Anti Tetanus (Kuda)" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index Kamus Kesehatan
Tentang Kamus Kesehatan

Kamus Kamus Kesehatan ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Kesehatan, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.