Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Arti Kata "Angka Kematian Balita" Menurut Kamus Kesehatan

Kamus ini menjelaskan Arti Kata Angka Kematian Balita menurut Kamus Kesehatan. Selain Arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata Angka Kematian Balita.

definisi Angka Kematian Balita

Angka Kematian Balita= Banyaknya kematian anak berumur di bawah lima tahun per 1000 Balita dalam satu tahun

Lebih lanjut mengenai Angka Kematian Balita
Contoh kalimat untuk "Angka Kematian Balita"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "Angka Kematian Balita" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata Angka Kematian Balita untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai Angka Kematian Balita

Angka Kematian Balita terdiri dari 3 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

Anak berkebutuhan khusus

Anak yang mengalami hambatan fisik dan/atau mental sehingga mengganggu pertumbuhan dan perkembangannya secara wajar, dan anak yang akibat keadaan tertentu mengalami kekerasan, berada di lembaga permasyarakatan/ rumah tahanan, di jalanan, di daerah terpencil/bencana/konflik yang memerlukan penanganan secara khusus.

Angka Beban Tanggungan = Dependency Ratio

Angka yang menyatakan perbandingan antara banyaknya orang yang tidak produktif (umur di bawah 15 tahun dan 65 tahun ke atas) dengan banyaknya orang yang termasuk usia produktif (umur 15-64 tahun)

Angka Kelahiran Umum = General Fertility Rate (GFR)

Banyaknya kelahiran tiap seribu wanita yang berumur 15-49 tahun.

Angka Kelahiran menurut Kelompok Umur = Age Specific Fertility Rate = (ASFR)

Banyaknya kelahiran setiap seribu wanita pada kelompok umur tertentu.

Angka Kematian Balita

Banyaknya kematian anak berumur di bawah lima tahun per 1000 Balita dalam satu tahun

Angka Kematian Bayi = Infant Mortality Rate (IMR)

Banyaknya kematian bayi berumur di bawah satu tahun per 1000 kelahiran hidup dalam satu tahun.

Angka Kematian Kasar = Crude Death Rate (CDR)

Banyaknya kematian selama satu tahun tiap seribu penduduk.

Angka Kematian Menurut Umur = Age Specific Death Rate (ASDR)

Banyaknya kematian pada kelompok umur tertentu per seribu penduduk dalam kelompok umur yang sama.

Balita (Bawah Lima Tahun = under five years)

Anak yang berusia 0 - 59 bulan

Balita gemuk

Ditandai dengan kurangnya berat badan menurut panjang/tinggi badan anak (BB/TB). Panjang badan digunakan untuk anak berumur kurang dari 24 bulan dan tinggi badan digunakan untuk anak berumur 24 bulan ke atas. Balita gemuk disebabkan karena kebiasaan pemberian makanan yang kurang baik, banyak makanan yang diberikan tidak sesuai dengan kebutuhan anak. Kondisi balita gemuk terjadi dalam waktu yang lama (tidak terjadi mendadak), maka ciri masalah gizinya merupakan masalah gizi kronis.
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "Angka Kematian Balita" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index Kamus Kesehatan
Tentang Kamus Kesehatan

Kamus Kamus Kesehatan ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Kesehatan, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.