Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Arti Kata "senteng" Menurut Kamus Indonesia Inggris

Kamus ini menjelaskan Arti Kata senteng menurut Kamus Indonesia Inggris. Selain Arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata senteng.

definisi senteng

senteng= 1. in short supply, fall short, insufficient. 2. see SINTING.

Lebih lanjut mengenai senteng
Contoh kalimat untuk "senteng"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "senteng" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata senteng untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai senteng

senteng terdiri dari 1 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

senteng

sen.teng [a] (1) pendek (baju, kelambu, dsb); kurang panjang: kain --; celananya --; (2) Mk kurang (uang dsb); tidak mencukupi [Bl n] kain (selendang) penutup dada; kain dada; kemban: ia memakai -- berwarna jingga, kain kuning, dan untaian bunga di rambutnya

berwarna

ber.war.na [v] mempunyai warna; ada warnanya; memakai warna: ia senang memakai baju ~ merah

bunga

bu.nga [n] (1) bagian tumbuhan yg akan menjadi buah, biasanya elok warnanya dan harum baunya; kembang: -- mangga; -- rambutan; (2) jenis untuk berbagai-bagai bunga; -- melati; -- mawar; (3) gambar hiasan (pd kain, pamor ukiran, dsb); (4) tambahan untuk memperindah: ceritanya itu sudah banyak -- nya; (5) tanda-tanda baik: sudah tampak -- nya bahwa tuntutan kita akan berhasil; (6) ki sesuatu yg dianggap elok (cantik) spt bunga: gadis itu adalah -- di kampungnya [n Ek] (1) imbalan jasa untuk penggunaan uang atau modal yg dibayar pd waktu tertentu berdasarkan ketentuan atau kesepakatan, umumnya dinyatakan sbg persentase dr modal pokok; (2) pendapatan atas setiap investasi modal

dan

[p] penghubung satuan bahasa (kata, frasa, klausa, dan kalimat) yg setara, yg termasuk tipe yg sama serta memiliki fungsi yg tidak berbeda: ayah -- ibu, bibi -- paman, serta para anak, cucu, -- kemenakan bersama-sama merayakan 50 tahun perkawinan nenek mereka [n Olr] kelas atau tingkatan (I, II, III, IV, dsb) untuk yudo, karate, kempo

di

[p] (1) kata depan untuk menandai tempat: bapak saya bekerja -- kantor; semalam ia tidur -- rumah temannya; (2) cak kata depan untuk menandai waktu: -- hari itu ia tidak datang; (3) Mk akan, kepada: tidak tahu -- jerih orang; (4) Mk dari: jauh -- mata [kp] adi, msl dipati adipati; diraja adiraja

ia

[pron] (1) orang yg dibicarakan, tidak termasuk pembicara dan kawan bicara; dia; (2) benda yg dibicarakan: buku adalah teman yg setia, -- tidak pernah mengkhianati pemiliknya [p] ya

kain

ka.in [n] (1) barang yg ditenun dr benang kapas: bajunya merah tua, sarungnya bugis kasar dan destarnya -- hitam; (2) barang tenunan untuk pakaian atau untuk maksud lain: pd upacara itu murid-murid perempuan memakai -- panjang dan kebaya

kurang

ku.rang [adv] (1) belum atau tidak cukup (sampai, genap, lengkap, tepat, dsb): uangnya masih -- untuk membayar uang sekolah anaknya; (2) (untuk menyatakan bilangan, ukuran, dsb yg) sedikit (satu, dua, dsb) lagi menjadi bilangan bulat: seribu -- sepuluh (990); pukul tujuh -- lima menit (pukul 06.55); (3) belum atau tidak sama dng yg seharusnya: masakan ini -- garam; adukan ini -- semen; (4) (dl perbandingan menyatakan) tidak lebih dr: peserta lomba deklamasi tahun ini -- dr tahun yg lalu; (5) tidak berapa; sedikit: mereka bekerja keras, tetapi penghasilannya --; (6) sesuatu yg tidak ada (yg menyebabkan tidak lengkap, tidak genap, tidak cukup, tidak sempurna, dsb); cacat; cela: kami sekeluarga di sini sehat-sehat saja, tidak -- suatu apa

memakai

me.ma.kai [v] (1) mengenakan: ~ baju kebaya; ~ pending emas; ~ jas hujan; (2) menggunakan; mempergunakan (dl arti yg luas): ~ huruf Braille; (3) mematuhi; mengindahkan: ~ aturan permainan; (4) memerlukan; menghabiskan: pembangunan gedung itu ~ biaya yg besar; (5) naik; menumpang: ~ pesawat terbang; (6) mempekerjakan: ia ~ dua orang pembantu; (7) mengikuti: penduduk daerah itu masih ~ adat lama

mencukupi

men.cu.kupi [v] (1) memenuhi keperluan (keinginan dsb): gajinya tidak ~ kebutuhan biaya hidup sebulan; ia terpaksa menjual perhiasan emasnya untuk ~ biaya berobat; (2) memadai atau dapat memenuhi (kebutuhan, syarat, permintaan, dsb); tidak kurang: hasil padi di daerah itu tidak ~ kebutuhan penduduk; (3) menambah supaya lengkap (tidak kurang dsb): ia harus bekerja keras untuk ~ kekurangan pendapatannya; (4) ark membalas (menyambut): ~ surat Tuan tanggal 16 Juli 1989, saya ...
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "senteng" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index Kamus Indonesia Inggris
Tentang Kamus Indonesia Inggris

Kamus Kamus Indonesia Inggris ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Indonesia Inggris, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.