Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Arti Kata "penawaran" Menurut Kamus Indonesia Inggris

Kamus ini menjelaskan Arti Kata penawaran menurut Kamus Indonesia Inggris. Selain Arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata penawaran.

definisi penawaran

penawaran=

Lebih lanjut mengenai penawaran
Contoh kalimat untuk "penawaran"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "penawaran" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata penawaran untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai penawaran

penawaran terdiri dari 1 kata. Kata tersebut mempunyai 9 kata terkait yakni sebagai berikut:

penawaran

penawaran surat berharga

penawaran penjualan saham baru, umumnya berupa saham biasa yang penjualannya kepada pemegang saham lama dengan harga lebih rendah daripada harga yang ditawarkan kepada masyarakat umum

penawaran umum

penawaran dan penjualan surat berharga oleh emiten setelah memenuhi persyaratan yang ditetapkan oleh Bapepam; penawaran umum, biasanya, dilakukan oleh sindikasi penjamin (underwriter) sesuai dengan jangka waktu dan tingkat suku bunga dalam perjanjian underwriting

penawaran dan permintaan

menunjukkan hubungan antara konsumsi dan produksi, yaitu jika permintaan melebihi penawaran akan mengakibatkan harga naik, demikian pula sebaliknya

penawaran tak-elastis

jumlah penawaran yang tidak begitu terpengaruh oleh perubahan harga; ant. penawaran elastis

elastisitas penawaran

tingkat tanggapan (respons) terhadap perubahan harga; jika harga bergerak naik, biasanya penawaran akan meningkat; jika tidak meningkat, penawaran itu tidak elastis; penawaran dikatakan elastis jika kenaikan harga juga diikuti kenaikan produksi

kurva penawaran dan permintaan

grafik yang menyajikan keadaan tingkat penawaran dan permintaan pada suatu pasar; titik pertemuan antara kurva permintaan dan kurva penawaran menunjukkan titik keseimbangan antara harga dan jumlah komoditas atau jasa yang ditawarkan; sin. keseimbangan penawaran dan permintaan

jaminan penawaran

kesanggupan tertulis yang diberikan oleh bank kepada penerima jaminan bahwa bank akan membayar sejumlah uang kepadanya jika pihak terjamin tidak mengikuti lelang dan tidak menutup kontrak pemborongan dalam hal tawarannya diterima

utang tak-berjamin

penawaran pinjaman yang hanya dijamin dengan kepercayaan dan reputasidari penerbit (yang meminjam) dan tidak didukung oleh jaminan barang; lihat juga surat berharga komersial dan debitur
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "penawaran" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index Kamus Indonesia Inggris
Tentang Kamus Indonesia Inggris

Kamus Kamus Indonesia Inggris ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Indonesia Inggris, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.