Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Arti Kata "kebas" Menurut Kamus Indonesia Inggris

Kamus ini menjelaskan Arti Kata kebas menurut Kamus Indonesia Inggris. Selain Arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata kebas.

definisi kebas

kebas=

Lebih lanjut mengenai kebas
Contoh kalimat untuk "kebas"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "kebas" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata kebas untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai kebas

kebas terdiri dari 1 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

kebas

ke.bas [a] (1) berasa kaku kakinya (krn lelah); (2) kesemutan (tt kaki, tangan, dsb) [v] , me.nge.bas v melambaikan (kain dsb); mengirap-ngirapkan; mengibas-ngibaskan: ~ kain yg berdebu

V

, v /fE/ n (1) huruf ke-22 abjad Indonesia; (2) (dng huruf kapital) lambang bilangan 5 angka Romawi: Kongres -- Bahasa Indonesia dilaksanakan pd tahun 1993 di Jakarta; (3) sbg lambang bilangan 5000 angka Romawi, dng huruf kapital yg diberi garis di atasnya (); (4) (dng huruf kapital) lambang vanadium

berasa

be.ra.sa [v] (1) mendapat rasa (yg dialami oleh badan): seluruh badannya ~ sakit; (2) mempunyai rasa (pahit, manis, dsb): gulai itu ~ masin, cukup banyak garamnya; (3) Mk dirasa(i); terasa (sbg): rumahku ini tiada ~ rumahku lagi

berdebu

ber.de.bu [v] bersalut (tersaput dng) debu; ada debunya:; lantainya ~

kain

ka.in [n] (1) barang yg ditenun dr benang kapas: bajunya merah tua, sarungnya bugis kasar dan destarnya -- hitam; (2) barang tenunan untuk pakaian atau untuk maksud lain: pd upacara itu murid-murid perempuan memakai -- panjang dan kebaya

kaku

ka.ku [a] (1) keras tidak dapat dilentukkan; kejur; kejang; (2) keras dan liat (tt daging dsb): tubuhnya sudah --; (3) ki janggal: tingkah lakunya --; (4) sukar diberi tahu (menerima pendapat orang); tidak lemah lembut (tidak mudah bergaul; tidak luwes); (5) tumpul (tt pikiran); (6) berserat kasar, biasanya berdaun tegak dan tidak lembut (tt beberapa jenis rumput)

kesemutan

ke.se.mut.an [a] berasa senyar (geranyam) pd anggota badan, spt digigit semut, terutama kaki dan tangan (krn lama duduk tanpa bergerak-gerak atau tertekan terlalu lama dsb): krn terlalu lama bersimpuh, kakiku menjadi --

melambaikan

me.lam.bai.kan [v] menggerak-gerakkan (tangan, saputangan, dsb) turun naik (ke kiri-kanan)

kain albanat

kain, bahan yg bernilai tinggi

kain batis

kain (putih) yg tipis dan halus
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "kebas" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index Kamus Indonesia Inggris
Tentang Kamus Indonesia Inggris

Kamus Kamus Indonesia Inggris ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Indonesia Inggris, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.