Web Analytics Made Easy -
StatCounter
"Kamus Arti Kata dan Arti Nama Rebanas"

Arti Kata "mengunjungi" Menurut Kamus Indonesia Belanda

Kamus ini menjelaskan Arti Kata mengunjungi menurut Kamus Indonesia Belanda. Selain Arti, mungkin juga disertakan contoh kalimat yang menggunakan kata mengunjungi.

definisi mengunjungi

mengunjungi=

Lebih lanjut mengenai mengunjungi
Contoh kalimat untuk "mengunjungi"

Berbagai contoh kalimat untuk kata atau frase "mengunjungi" tersedia di halaman contoh kalimat. Silakan kunjungi halaman khusus contoh kalimat menggunakan kata mengunjungi untuk melihat berbagai penerapan riil di kehidupan nyata.

Lebih lanjut mengenai mengunjungi

mengunjungi terdiri dari 1 kata. Kata tersebut mempunyai 10 kata terkait yakni sebagai berikut:

mengunjungi

me.ngun.jungi [v] mendatangi untuk menjumpai (menengok, melawat, dsb): setahun sekali ia ~ orang tuanya di desa; (2) berkunjung ke: ia telah ~ beberapa negara Eropa

beberapa

be.be.ra.pa [num] jumlah yg tidak tentu banyaknya (bilangan lebih dr dua, tetapi tidak banyak): ia membeli -- buku di toko ini

di

[p] (1) kata depan untuk menandai tempat: bapak saya bekerja -- kantor; semalam ia tidur -- rumah temannya; (2) cak kata depan untuk menandai waktu: -- hari itu ia tidak datang; (3) Mk akan, kepada: tidak tahu -- jerih orang; (4) Mk dari: jauh -- mata [kp] adi, msl dipati adipati; diraja adiraja

ia

[pron] (1) orang yg dibicarakan, tidak termasuk pembicara dan kawan bicara; dia; (2) benda yg dibicarakan: buku adalah teman yg setia, -- tidak pernah mengkhianati pemiliknya [p] ya

mendatangi

men.da.tangi [v] (1) datang di; mengunjungi; menyinggahi; menghampiri: polisi ~ toko yg dibobol pencuri; (2) datang untuk menyerang: pasukan musuh ~ negeri itu

menjumpai

men.jum.pai [v] (1) menemui; sengaja hendak bertemu dng: saya akan datang ~ nya; (2) mengalami; menghadapi: kita harus tabah apabila kita ~ berbagai kesulitan

negara

ne.ga.ra [n] (1) organisasi dl suatu wilayah yg mempunyai kekuasaan tertinggi yg sah dan ditaati oleh rakyat; (2) kelompok sosial yg menduduki wilayah atau daerah tertentu yg diorganisasi di bawah lembaga politik dan pemerintah yg efektif, mempunyai kesatuan politik, berdaulat sehingga berhak menentukan tujuan nasionalnya: kepentingan -- lebih penting dp kepentingan perseorangan

orang

[n] (1) manusia (dl arti khusus); (2) manusia (ganti diri ketiga yg tidak tentu): jangan lekas percaya pd mulut --; (3) dirinya sendiri; manusianya sendiri: saya tidak bertemu dng -- nya; (4) kata penggolong untuk manusia: lima -- nelayan; (5) anak buah (bawahan): mereka itu -- nya Pak Camat; (6) rakyat (dr suatu negara); warga negara: -- Pakistan; (7) manusia yg berasal dr atau tinggal di suatu daerah (desa, kota, negara, dsb): dia -- Bogor; suaminya -- Eropa; (8) suku bangsa; (9) manusia lain; bukan diri sendiri; bukan kaum (golongan, kerabat) sendiri: jangankan anak sendiri, anak -- pun saya tolong; negeri -- , negeri lain (bukan negeri kita); (10) cak karena (sebenarnya): mana dapat membayar, -- belum gajian

sekali

se.ka.li [n] satu kali: baru ~ saya berkunjung ke rumahnya [adv] satu kali: kopor yg berat itu terbawa dng -- angkat; (2) num semuanya; sekaligus: ketiga karcis itu diberikannya -- kpd petugas; (3) kl n suatu waktu: -- peristiwa adalah seorang raja yg bijaksana; (4) adv seluruhnya; tidak ada berkecuali; sama sekali: semua surat-suratnya dibakarnya --; (5) adv amat; sangat: kamus ini murah --; (6) adv cak yg paling: ia mendapat tempat di belakang --

telah

te.lah [adv] sudah (untuk menyatakan perbuatan, keadaan dsb yg sempurna, lampau, atau selesai): ia -- pergi dan tidak akan kembali lagi; mereka -- membeli karcis [v] , me.ne.lah v meramal; menenung: ia sedang ~ nasib saudagar itu; tidak dapat ia ~ yg akan terjadi thd dirinya
Simpan Informasi Agar Tidak Hilang

Jika informasi mengenai "mengunjungi" ini bermanfaat, silakan anda bagikan ke teman atau simpan di akun media sosial memakai menu berikut.

DISCLAIMER
Jika Terdapat Kesalahan Penerjemahan Kata atau Nama dalam Kamus Rebanas ini, Anda dapat membandingkan dengan kamus yang anda miliki. Terima Kasih
Index Kamus Indonesia Belanda
Tentang Kamus Indonesia Belanda

Kamus Kamus Indonesia Belanda ini merupakan online. Jika anda mencari terjemah atau arti kata menurut kamus Kamus Indonesia Belanda, anda bisa mencari disini. Kamus bisa ditelaah menggunakan abjad atau formulir pencarian.